PROGRAM PENGAJARAN DAN PELATIHAN BAHASA INGGRIS DAN MATEMATIKA DASAR DI YAYASAN AL KAMILAH KELURAHAN SERUA KECAMATAN BOJONGSARI KOTA DEPOK

Authors

  • Eko Sasongko Priyadi Universitas Pamulang
  • fitriyah fitriyah universitas Pamulang
  • eny suryani Universitas Pamulang
  • juitania juitania Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/abms.v1i1.3699

Abstract

Salah satu permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat marginal di pinggiran kota, baik marginal secara ekonomi maupun marginal akses sumber daya adalah terbatasnya akses pada dunia pendidikan. Ketidakmampuan ekonomi dan jauhnya sekolah umum sebagai sarana formal pendidikan menyebabkan mereka memiliki keterbatasan untuk mendapatkan salah satu haknya. Dalam jangka panjang, kondisi ini dapat berakibat pada rendahnya tingkat mobilitas vertikal untuk mendapatkan kehidupan yang lebih baik di masa datang. Sebagai salah satu metode untuk ikut mengatasi permasalahan ini, beberapa staf pengajar pada Prodi Akuntansi Universitas Pamulang melaksanakan program pengajaran dan pelatihan Bahasa Inggris dan Matematika Dasar di Yayasan Al Kamilah, Bojongsari Kota Depok. Program ini dikeman menjadi salah satu wujud dari pelaksanan tri darma perguruan tinggi yakni Pengabdian Kepada Masyarakat..

 

Kata-kata kunci: Pengajaran, Pelatihan, Bahasa Inggris, Matematika Dasar  

Downloads

Published

2019-12-18

Issue

Section

Articles