Meningkatkan Minat Belajar Anak Usia Dini Pasca Pandemi melalui Total Physical Response

Authors

  • Michala Michala Universitas Islam Bunga Bangsa Cirebon
  • Siti Munawaroh Universitas Islam Bunga Bangsa Cirebon
  • Sri Annisa Universitas Islam Bunga Bangsa Cirebon

DOI:

https://doi.org/10.32493/acb.v3i1.24828

Keywords:

pendidikan anak usia dini, pasca pandemi, metode pembelajaran

Abstract

Program Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) yang dilakukan selama masa pandemic membuat anak tergantung pada gadget dan media pembelajaran daring, sehingga anak seolah memiliki kesulitan kembali kepada metode pembelajaran konvensional dalam ruang kelas di masa pasca pandemi, yang menyebabkan rendahnya minat belajar anak. Tujuan dari program ini adalah untuk dapat meningkatkan minat belajar peserta didik serta mendayagunakan tenaga pendidik dan orang tua peserta didik agar dapat mendampingi anak belajar dengan lebih efektif. Untuk itu diterapkan 3 program, yakni 1) menerapkan metode pembelajaran yang menyenangkan sekaligus praktek microteaching di sekolah formal, 2) metode pembelajaran pendampingan pribadi di sekolah non-formal, serta 3) mengoptimalkan keterlibatan orang tua dalam proses pembelajaran melalui seminar pola asuh anak generasi alpha. Dalam pelaksanaan pembelajaran, peneliti menggabungkan multimedia yang dipakai pada masa daring PJJ dengan kegiatan pembelajaran luring yang dilakukan langsung di kelas. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan metode tindakan (action research). Data dikumpulkan melalui observasi langsung ke lapangan, wawancara, dan dokumentasi. Hasil yang didapat menyatakan bahwa ketiga program yang diterapkan terbukti mampu meningkatkan minat belajar anak di masa pasca-pandemi, yang ditunjukkan dengan antusiasme dan kecepatan respon peserta didik.

Author Biographies

Michala Michala, Universitas Islam Bunga Bangsa Cirebon

Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam, Fakultas Komunikasi dan Dakwah, IAI Bunga Bangsa Cirebon

Siti Munawaroh, Universitas Islam Bunga Bangsa Cirebon

Jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini, Fakultas Tarbiyah, IAI Bunga Bangsa Cirebon

Sri Annisa, Universitas Islam Bunga Bangsa Cirebon

Jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini, Fakultas Tarbiyah, IAI Bunga Bangsa Cirebon

References

Anshoriyah, S., & Watini, S. (2022). Implementasi media tv sekolah dalam meningkatkan minat belajar anak usia dini kelompok b di ra amal shaleh jember. Edukasia: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 3(2), 135-144.

Arikunto, S. (2012). Prosedur penelitian suatu pendekatan praktek. PT Rineka Cipta.

Astuti, N. P., & Watini, S. (2022). Meningkatkan minat belajar menggunakan model bermain asyik pada anak usia dini. Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 8(3), 2141-2150.

Harun, D. T. K. S., & Rahardjo, M. M. (2022). Penerapan media loose parts dalam mengatasi kejenuhan anak di masa pandemi covid-19. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(5), 4919-4929.

Ikhsanudin, I. (2019). Chief editor’s epilogue: Toward a more creative education. JELTIM (Journal of English Language Teaching Innovations and Materials), 1(2), 100.

Juannita, E., & Mahyuddin, N. (2022). Video pembelajaran berbasis multimedia interaktif dalam meningkatkan keterampilan menyimak anak usia dini. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(4), 3300-3313.

Lian B. (2019). Tanggung jawab tridharma perguruan tinggi menjawab kebutuhan masyarakat. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang, 2, 999-1015.

Maymunah, S., Marwati, Y., Awiyah, A., Komariah, K., & Yenita, R. (2021). Strategi Belajar dan Berkreasi dengan Media Lingkungan Sekitar Rumah Untuk Menciptakan Minat Belajar Anak Usia Dini Di Era Covid 19. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 6228-6237.

Pasiningsih, P. (2021, August). Implementasi Pembelajaran Daring pada Anak Usia Dini Satu Tahun Pandemi COVID-19: Mencari Best Practice. In ICIE: International Conference on Islamic Education (Vol. 1, No. 1, pp. 29-42).

Pertiwi, L. K., Febiyanti, A., & Rachmawati, Y. (2021). Keterlibatan orang tua terhadap pembelajaran daring anak usia dini pada masa pandemi covid-19. Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 12(1), 19-30.

Raharjo, H., & Siswanto, N. D. (2021). Penerapan Strategi Total Physical Response, Bernyanyi, Dan Permainan Edukatif Pada Pembelajaran Bahasa Arab Untuk Anak Usia Dini. Zuriah: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(1), 41-56.

Ristanti, F. F., & Arianto, F. (2019). Flash Card Media Utilization to Improve Student Activity and Learning Outcomes of Fauna Distribution Subtopic in Class XI IPS I SMA Xin Zhong Surabaya. Geosfera Indonesia, 4(2).

Suryantini, N., Cahyono, B. E. H., & Ricahyono, S. (2021). Implementasi Metode Pembelajaran Sugestopedia Dan Total Physical Response (Tpr) Untuk Mengembangkan Kemampuan Berbicara Siswa Paud. Widyabastra: Jurnal Ilmiah Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia, 9(1), 45-52.

Taulany, H. (2020). Manajemen Proses Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini Pasca Pandemi Covid-19. In Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana (PROSNAMPAS) (Vol. 3, No. 1, pp. 150-157).

Ulya, N., & Ichsan, I. (2021). Pengaruh metode total physical response pada perkembangan kosakata bahasa inggris anak usia dini. ThufuLA: Jurnal Inovasi Pendidikan Guru Raudhatul Athfal, 9(2), 235-250.

Yetty, M. (2021). Peran orangtua dalam meningkatkan minat belajar daring pada masa pandemi covid 19 di Kecamatan Selesai Kabupaten Langkat. Maslahah: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 66-76.

Downloads

Published

2023-07-22