ANALISIS IMPELEMENTASI STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PEMBIMBING KEMASYARAKATAN DALAM REFORMASI BIROKRASI SERTA DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA BALAI PEMASYARAKATAN (Studi Kasus Balai Pemasyarakatan Klas I Jakarta Barat)

Authors

  • LOLLONG MANTING Pamulang University

DOI:

https://doi.org/10.32493/eduka.v2i2.3761

Abstract

Reformasi birokrasi salah satu cara yang tepat untuk membangun kepercayaan  rakyat. Reformasi birokrasi ialah suatu usaha perubahan pokok dalam suatu sistem yang tujuannya mengubah struktur, tingkah laku, dan keberadaan atau kebiasaan yang sudah lama. Ruang lingkup Reformasi birokrasi tidak hanya terbatas pada proses dan prosedur, namun juga terkait dengan perubahan pada tingkat struktur dan sikap serta tingkah laku. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif, di mana dalam proses penelitian yang digunakan berdasarkan teori yang relevan dengan permasalahan yang diteliti untuk menemukan solusi dalam permasalahan tersebut, penelitian dilakukan dengan analisis kualitatif murni karena dalam pelaksanaannya berlandaskan pada usaha mempelajari dan melakukan indentifikasi intrinsik terhadap fenomena-fenomena yang ada.  Implementasi standar operasional prosedur  yang komprehensif di lingkungan Balai Pemasyarakatan (Bapas) Jakarta Barat adalah implementasi tugas dan fungsi yang diturunkan secara tertulis dan detail sehingga setiap pegawai dalam melaksanakan kewajibannya sebagai aparatur sipil negara  dapat bekerja dengan maksimal dan memberikan kontribusi yang rill bagi terciptanya kineja pegawai yang optimal dalam kerangka good governance.

Kata Kunci:  Reformasi birokrasi, standar operasional prosedur, kinerja
                    pegawai, Balai Pemasyarakata

References

Alex S, Nitisemito. (2001). Manajemen Personalia (Manajemen Sumber Daya Manusia) . Jakarta: Ghalia Indonesia.

Alwi, Syafaruddin. (2001). Manajemen Sumber Daya Manusia Strategi Keunggulan Kompetitif, BPFE, Yogyakarta.

Andrew E. Sikula. 2008, Manajemen Sumber Daya Manusia, Erlangga, Bandung.

Aranoval, dkk. (2011). Naskah Akademik: Rancangan Undang-Undang Pemasyarakatan tentang Balai Pemasyarakatan, Dewan Pembina Pemasyarakatan, dan Tim Pembina Pemasyarakatan. Jakarta: Center for Detention Studies.

Ardana, K.I., Mujiati N., Utama, M.W., (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan Pertama, PT. Graha Ilmu, Yogyakarta.

Arep Ishak dan Tanjung Hendrik. (2002). Manajemen Sumber Daya Manusia, Universitas Trisakti, Jakarta.

Arikunto, S., (2011). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Rineka Cipta, Jakarta.

Azhar Susanto, (2009). Sistem Informasi Manajemen, Bandung: CV. Lingga Jaya.

Burhan, Bungin, (2007). Penelitian Kualitatif: Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik, Dan Ilmu Sosial Lainnya, Edisi pertama, Cetakan ke-2, Jakarta: Kencana

Center for Detention Studies. (2011). Kajian Akademik Tentang Balai Pemasyarakatan Sebagai Bahan Usulan Dalam Rancangan Undang-Undang Hukum Acara Pidana. Jakarta: CDS.

Dharma, Surya, (2004). Manajemen Kinerja: Falsafah, Teori, dan Penerapannya, Program Pascasarjana FISIP, Jakarta

Effendi, Sofyan. (2010). Reformasi Tata Kepemerintahan, Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Gibson, L. James, John M. Ivancevich, and James H. Donnelly, Jr. (2001). Organisasi: Perilaku, Struktur, Proses, Jakarta. PT Gelora Aksara Pratama

Gomes, Faustino Cardoso. (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia, Yogyakarta: Penerbit Andi.

Handoko., T. Hani. (2008). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia, BFE Press, Yogyakarta.

Hasibuan,SP,M. (2003). Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Revisi. Cetakan Kesepuluh, Bumi Aksara, Jakarta.

Husein, Umar, (2008). Metode Penelitian Untuk Skripsi dan Tesis Bisnis, PT. Rajagrafindo Persada, Jakarta.

Inayat Khan, (2001). Spiritual Dimension Of Psychology, New York: Omega Publication,

Kumorotomo, Wahyudi. Widaningrum, Ambar. (2010). Reformasi Aparatur Negara Ditinjau Kembali. Yoyakarta: Gava Media.

Mangkunegara, Anwar Prabu. (2002). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung : PT. Remaja Rosda Karya.

Martoyo, Susilo. (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi 5, Cetakan Pertama, BPFE, Yogyakarta.

Masyarakat Transparansi Indonesia. (2010). Reformasi Birokrasi: Peta Masalah dan Alternaif Solusi.

McNeese-Smith., Donna. (1993). “Increasing Employee Productivity, Job Satisfaction and Organizational Commitment,†Hospital & Health Services Administration, Vol. 41:2, Summer, p:160-175.

Moleong, Lexy J. (2006). Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung. Penerbit PT Remaja Rosdakarya Offset.

Nawawi , Hadari, et.al. (2006). Kepemimpinan yang Efektif. Yogyakarta : UGM Press.

Neal A, Griffin M.A., 1999, Developing a Model Individual Performance for Human Resource Management. Asia Pasific Journal.

NotoAtmojo, Soekidjo. (2009). Pengembangan Sumber Daya Manusia. Jakarta: Rineka Cipta.

Pramusinto, Agus. Kumorotomo, Wahyudi (editor). (2009). Governance Reform di

Indonesia, Mencari arah Kelembagaan Politik yang Demokratis dan Birokrasi yang Profesional, Yogyakarta: Gaya Media

Retnaningsih., Sudarwanti. (2007). Analisis Pengaruh Keadilan Kompensasi, Peran Kepemimpinan, dan Kepuasan Kerja terhadap Komitmen Organisasi dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan (Studi Kasus: Pada Sentral Pengolahan Pos Semarang). Tesis, Program Pascasarjana Universitas Diponegoro, Semarang.

Riduwan, Engkos A. Kuncoro. (2007). Analisis Jalur (Path Analysis), Alfabeta, Jakarta.

Rivai, Veithzal., (2003). Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi, Raja Grafindo Persada, Jakarta.

Robbins, Stephen P., (1996). Organizational Behaviour Concept, Controversiest, Applications, Prentice Hall. Inc, Englewoods Cliffs.

Robbins, Stephen P dan Coulter, Mary. (2010). Manajemen, Edisi Sepuluh, Erlangga, Jakarta.

Rokhimah, Innayah. (2007). Pengaruh Kemampuan dan Motivasi Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT. Summit Oto Finance di Cabang Lampung, Tesis, Program Studi Magister Manajemen Program Pasca Sarjana Universitas Lampung, Lampung.

Salam, Darma Setyawan. (2007). Manajemen Pemerintahan Indonesia, Jakarta: Djambatan.

Salamoen Soeharyo dan Nasri Effendi. (2009). Sistem Penyelenggaraan Pemerintah Negara Kesatuan Republik Indonesia, Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia, Jakarta.

Sedarmayanti. (2009). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Bandung: CV Mandar Maju.

Siagian, Sondang P., (2003). Teori & Praktek Kepemimpinan, Rineka Cipta, Jakarta.

Silalahi, Ulber., (2002). Pemahaman Praktis Asas-Asas Manajemen, Mandar Maju, Bandung.

Silalahi, Ulber. (2012). Metode Penelitian Sosial. Bandung: Refika Aditama.

Simamora, Henry., (2010). Akuntansi : Basis Pengambilan Keputusan Bisnis, Cet I

Jilid 2, Jakarta Penerbit : Salemba Empat.

Simon Devung., (1989). Pengantar Ilmu Administrasi dan Manajemen, Depdikbud, Jakarta.

Sofyandi, Herman. (2008). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sudirman, Dindin. (2007). Reposisi dan Revitalisasi Pemasyarakatan Dalam Sistem Peradilan Pidana Indonesia, Jakarta, BPSDM Depkumham.

Sugiono. (2005). Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta.

Sugiarto, Eko., (2015). Menyusun Proposal Penelitian Kualitatif Skripsi dan Tesis. Jakarta. Suaka Media.

Sulhin, Iqrak. (2016). Diskontinuitas Penologi Punitif. Jakarta: Predanadamedia Group,

Sulistiyani, Ambar Teguh dan Rosidah. (2003). Manajemen Sumber Daya Manusia Konsep, dan Pemngembangan dalam Konteks Organisasi Publik. Yogyakarta: GRAHA ILMU.

Sunyoto, Danang., (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia, Center for Academic Publishing Service, Yogyakarta.

Surjobroto, Bahruddin, 2002. Bunga Rampai Pemasyarakatan, Jakarta.

Sutrisno, Edy., (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia, Kencana, Jakarta.

Williams, Chuck. (2001). Manajemem. Jakarta: Salemba Empat

Winardi, J. (2001). Motivasi dan Pemotivasian dalam Manajemen. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Undang-undang Nomor 12 Tahun 1995 Tentang Pemasyarakatan.

Undang-undang Nomor 11 Tahun 2012 Tentang Sistem Peradilan Pidana Anak

Keputusan Menteri Kehakiman RI Nomor: M.01-PK.04.10 Tahun 1998 Tentang Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 81 Tahun 2010 Tentang Grand Design Reformasi Birokrasi 2010 – 2025

Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 35 tahun 2012 Tentang Pedoman Penyusunan Standar Operasional Prosedur Administrasi Pemerintahan

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi. 2013. Reformasi Birokrasi dalam Praktik. Jakarta.

Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 20 Tahun 2010 Tentang Road Map Reformasi Birokrasi 2010-2014

Peraturan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor Tahun 2009 Tentang Cetak Biru Pembaharuan Pemasyarakatan

Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Kementerian Hukum dan HAM, 2014. Standar Pelayanan Pemasyarakatan.

Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, 2008. Sejarah Pemasyarakatan, dari Kepenjaraan ke Pemasyarakatan.

Additional Files

Published

01-08-2017

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.