PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA KELAS VII
DOI:
https://doi.org/10.32493/jsmu.v2i1.2921Keywords:
Kemampuan Pemecahan Masalah, Talking StickAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan kemampuan pemecahan masalah matematika antara siswa pada kelas yang memperoleh pembelajaran Talking Stick dengan siswa pada kelas yang memperoleh pembelajaran konvensional. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 3 Pasir Penyu. Dari enam kelas, di peroleh 168 siswa yang tebagi di enam kelas. Jenis penelitian adalah Quasi Experimental Design, dengan rancangan penelitian Randomized Subjects posttes only control group design. Teknik analisis data yang digunakan adalah Cluster Random Sampling. Teknik analisis data yang digunakan terhadap soal tes kemampuan pemecahan masalahsiswa yaitu uji-t.
Berdasarkan hasil penelitian pengujian hipotesis ditunjukkan oleh = 2,118 > = 2,005 dengan taraf signifikan 0,05. Artinya H0 di tolak, dengan demikian kemampuan pemecahan masalah matematika siswa dengan penerapan model Talking Stick lebih baik daripada hasil test kemampuan pemecahan masalah matematika siswa denan menggunakan pembelajaran konvensional pada kelas VII SMP Negeri 3 Pasir Penyu.
References
Arikunto, Suharsimin. 2013. Prosedur Penelitian. Jakarta : PT Rineka Cipta
________________ 2013. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara
Bondan Idjajanti, Djamilah. 2009. Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Mahasiswa Calon Guru Matematika. diakses dari http://eprints.uny.ac.id/7042
Darmadi, Hamid. 2013. Metode Penelitian Pendidikan dan Sosial. Bandung: ALFABETA
Husna, dkk. 2013. Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah dan komunikasi Matematika siswa SMP Melalui Moel Pembelajaran Kooperatif Tipe TPS. diakses di internet.
Istarani. 2012. Model pembelajaran inovatif. Medan: Media Persada
Ras Eko. 2011. Model Pembelajaran Talking Stick, di akses dari http://www.raseko.com/2011/-5/model-pembelajaran-talking-stick.html?m=1
Setyosari, Punaji. 2013. Metodologi Penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Jakarta: kencana prenadamedia group
Slameto. 2003. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Renika Cipta
Wardhani, Sri. 2008. Analisis S1 dan SKL Mata pelajaran Matematika SMP/MTs Untus Optimalisasi Pencapaian Tujuan.Yogyakarta: Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidikan dan Tenaga Kependidkan Matematika.
Sundayana, Rostina. 2010. Statistika Penelitian Pendidikan. Garut: STKIP Garut Press
Tita Rosita, Neneng. 2013. Pendekatan Pembelajaranm Matematika Realistik untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa SD. diakses di internet
Trianto. 2007. Model-model Pembelajaran Berorientasi Konstruktivisme. Jakarta: PT Bumi Aksara
Sudjana, Nana. 2002. Dasar-Dasar Proses Belajar Menagajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo
Downloads
Published
Issue
Section
License
This content licensing is in accordance with a CC license: https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0/ CC-BY-NC-SA.