Peran Dan Fungsi Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Dalam Menjalankan Progam Kerja Kelurahan Pamulang Timur
DOI:
https://doi.org/10.32493/ABMAS.v6i1.p50-57.y2024Keywords:
Fungsi manajeme, KinerjaAbstract
Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk menganalisis peran dan fungsi Lembaga
Pemberdayaan Masyarakat (LPM) dalam mendukung pelaksanaan program kerja Kelurahan
Pamulang Timur. LPM berfungsi sebagai jembatan antara pemerintah kelurahan dan masyarakat
dalam merancang serta mengimplementasikan program pemberdayaan di berbagai bidang, seperti
ekonomi, sosial, pendidikan, dan infrastruktur. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini
meliputi wawancara, observasi lapangan, dan diskusi kelompok terarah untuk mengidentifikasi
peran LPM secara komprehensif. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa LPM berperan signifikan
dalam mendorong partisipasi masyarakat serta memastikan program kerja kelurahan sesuai dengan
kebutuhan dan aspirasi warga. Namun, terdapat beberapa tantangan, seperti keterbatasan sumber
daya dan partisipasi masyarakat yang masih perlu diperbaiki. Oleh karena itu, disarankan adanya
peningkatan kapasitas LPM melalui pelatihan dan kolaborasi dengan berbagai pihak guna
mendukung efektivitas program pemberdayaan masyarakat yang berkelanjutan.
Kata Kunci: Fungsi manajemen, Kinerja
References
Pasaribu, V. L. D., & Agrasadya, N. S. Krisnaldy.(2020). Meningkatkan Produktivitas Usaha Dimasa Pandemi Pada Ibu PKK RT 004/003 Kelurahan Sawah Baru Ciputat, Tanggerang Selatan. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 177-180.
Pasaribu, V. L. D., Dwiyatni, A., Sabina, C., Ridwan, M., Gunawan, D. D., & Noviani, B. C. (2021). Evaluasi Penerapan 3M Dimasa Pandemic Covid 19. Jurnal Abdimas Tri Dharma Manajemen, 2(2), 54-60.
Pasaribu, V. L. D., Agrasadya, A., Shabrina, N., & Krisnaldy, K. (2020). Menjadi Enterpreneur Muda Yang Memiliki Jiwa Leadership Untuk Menghadapi Masa Depan. Abdi Laksana: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 1-9.
Pasaribu, V. L. D., & Agrasadya, N. S. Krisnaldy.(2020). Menjadi Enterpreneur Muda Yang Memiliki Jiwa Leadership Untuk Menghadapi Masa Depan. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 177-180.
Pasaribu, V. L., Yuniati, H. L., Pratana, R., Sembayu, R., Purba, S. M., & Nurbayani, T. T. (2021). Manajemen Keuangan untuk Menghadapi dan Bertahan di Era Covid-19. Jurnal Abdimas Tri Dharma Manajemen, 2(2), 12-18.
Pasaribu, V. L. D., & Setyowati, R. (2021). Adaptasi Kehidupan New Normal pada Masa Pandemi Covid-19 di Yayasan Pondok Pesantren dan Panti Asuhan Nurul Ikhsan Kecamatan Setu, Kota Tangerang Selatan. Jurnal Lokabmas Kreatif: Loyalitas Kreatifitas Abdi Masyarakat Kreatif, 2(2), 82-88.
Pasaribu, V. L. D., Oktrima, B., Prabowo, B., Arianto, N., & Haryoko, U. B. (2020). Progam Pendampingan Dan Penyelenggaraan Pendidikan Anak Pada Usia Dini Terhadap Prestasi Belajar Dilingkungan Rt 020 Rw 009. Kel Giri Peni. Kec Wates. Yogyakarta. Jurnal LOKABMAS Kreatif, 1(01).
Pasaribu, V. L. D., Satria, P., Sari, R. P., Valencya, I., & Setyowati, R. Nursahidin. Adaptasi Kehidupan New Normal Pada Masa Pandemi Covid-19 Diyayasan Pondok Pesantren Dan Panti Asuhan Nurul Ikhsan Kecamatan Setu, Kota Tangerang Selatan. Jurnal LOKABMAS Kreatif, 2(02), 89-97.
Pasaribu, V. L. D., Sulaiman, S., Sutiman, S., Thaharudin, T., & Purnomo, B. Y. (2020). Pengenalan Letak Posyandu Terdekat Dikelurahan Pisangan Dengan Manajemen Pemasaran Revolusi 4.0 Untuk Meningkatkan Pengetahuan Masyarakat Letak Dan Fungsi Posyandu Terdekat Pada Kelurahan Pisangan. Dedikasi Pkm, 1(1), 105-110.
Pasaribu, V. D., Qomah, F. I., Sajida, S. R., Putri, D. O., Hidayat, M. K., & Senoaji, R. DARING ATAU KEGIATAN TATAP MUKA EFESIENSI MANA.
Pasaribu, V. L. D., & Agrasadya, N. S. Krisnaldy.(2020). Meningkatkan Produktivitas Usaha Dimasa Pandemi Pada Ibu PKK RT 004/003 Kelurahan Sawah Baru Ciputat, Tanggerang Selatan. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 177-180.

