PROGRAM PENGAJARAN DAN PELATIHAN BAHASA INGGRIS DAN MATEMATIKA DASAR DI YAYASAN AL KAMILAH KELURAHAN SERUA KECAMATAN BOJONGSARI KOTA DEPOK
DOI:
https://doi.org/10.32493/abms.v1i1.3699Abstract
Salah satu permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat marginal di pinggiran kota, baik marginal secara ekonomi maupun marginal akses sumber daya adalah terbatasnya akses pada dunia pendidikan. Ketidakmampuan ekonomi dan jauhnya sekolah umum sebagai sarana formal pendidikan menyebabkan mereka memiliki keterbatasan untuk mendapatkan salah satu haknya. Dalam jangka panjang, kondisi ini dapat berakibat pada rendahnya tingkat mobilitas vertikal untuk mendapatkan kehidupan yang lebih baik di masa datang. Sebagai salah satu metode untuk ikut mengatasi permasalahan ini, beberapa staf pengajar pada Prodi Akuntansi Universitas Pamulang melaksanakan program pengajaran dan pelatihan Bahasa Inggris dan Matematika Dasar di Yayasan Al Kamilah, Bojongsari Kota Depok. Program ini dikeman menjadi salah satu wujud dari pelaksanan tri darma perguruan tinggi yakni Pengabdian Kepada Masyarakat..
Kata-kata kunci: Pengajaran, Pelatihan, Bahasa Inggris, Matematika Dasar
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright Notice
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Abdimisi have CC-BY-SA or an equivalent license as the optimal license for the publication, distribution, use, and reuse of scholarly work.
In developing strategy and setting priorities, Abdimisi recognize that free access is better than priced access, libre access is better than free access, and libre under CC-BY-SA or the equivalent is better than libre under more restrictive open licenses. We should achieve what we can when we can. We should not delay achieving free in order to achieve libre, and we should not stop with free when we can achieve libre.
You are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.