Sosialisasi Public Speaking Dan Komunikasi Kelompok Untuk Meningkatkan Kepercayaan Diri Pada Masyarakat Pondok Karya RT 001/RW 007, Kecamatan Pondok Aren, Tangerang Selatan
DOI:
https://doi.org/10.32493/comm.v2i1.47468Keywords:
Public Speaking, Komunikasi Kelompok, Kepercayaan Diri, Pengabdian kepada MasyarakatAbstract
Kemampuan public speaking dan komunikasi kelompok memiliki peran penting dalam meningkatkan kepercayaan diri masyarakat. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) bertema “Sosialisasi Public Speaking dan Komunikasi Kelompok untuk Meningkatkan Kepercayaan Diri” dilaksanakan di Pondok Karya RT 001/RW 007, Pondok Aren, Tangerang Selatan. Program ini bertujuan untuk membekali peserta dengan keterampilan berbicara di depan umum, menyampaikan ide secara efektif, serta meningkatkan kemampuan berkomunikasi dalam kelompok. Kegiatan dilaksanakan selama tiga hari dengan metode penyuluhan, simulasi, dan sesi tanya jawab interaktif. Materi yang disampaikan mencakup teknik dasar public speaking, komunikasi kelompok, serta praktik berbicara di depan audiens. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan kepercayaan diri peserta dalam menyampaikan pendapat di ruang publik, pemahaman akan teknik komunikasi yang efektif, dan kemampuan berinteraksi dalam kelompok. Simulasi diskusi kelompok juga membantu membangun keterampilan kerja sama dan mengatasi hambatan komunikasi. Peserta menyambut kegiatan dengan antusias dan menunjukkan perubahan positif dalam keberanian berbicara serta memahami struktur komunikasi yang baik. Program ini diharapkan dapat berkelanjutan dan berkontribusi dalam pemberdayaan masyarakat, khususnya dalam aspek komunikasi dan kepemimpinan di lingkungan sosial.
References
Beatty, M. J., & Behnke, R. R. (2020). Communication Education. Taylor & Francis.
Black, R. (2019, September 12). Glossophobia (Fear of Public Speaking): Are You Glossophobic?. https://www.healthcentral.com/condition/anxiety/glossophobia-fear-of-public-speaking?legacy=psycom
Gudykunst, W. B., & Kim, Y. Y. (2017). Communicating with Strangers: An Approach to Intercultural Communication. McGraw-Hill Education.
Levi, D. (2016). Group dynamics for teams (5th ed.). Sage Publications.
McLeod, J. M., & Chaffee, S. H. (2015). The Process of Communication. Holt, Rinehart, and Winston.
Maspuroh, U., Sugiarti, D. H., Rosalina, S., & Nurhasanah, E. (2023). Pelatihan Public Speaking dan Etika Komunikasi untuk Meningkatkan Keterampilan Berbicara Perangkat Desa Tegalurung serta Pendampingan Pembuatan Video Profil Desa. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 8(2), 522–531.
Rakhmaniar, N. A., Sonjaya, N. R., Deni, N. M., & Damayanti, N. R. a. S. (2024). Peningkatan Kemampuan Berbicara di Depan Umum Melalui Pelatihan Public speaking pada SMA Pasundan 1 Kota Bandung. SAFARI Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia, 4(3), 132–137. https://doi.org/10.56910/safari.v4i3.1592
Richmond, V. P., & McCroskey, J. C. (2021). Communication apprehension, avoidance, and effectiveness (6th ed.). Pearson.
Woodrow, L., & Munsell, S. (2021). Journal of Communication Studies. Sage Publications.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Sabrina Sofi Qadrifa, Rossa Rikha Putri Rachim, Hermansyah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ilmu Komunikasi have CC-BY-SA or an equivalent license as the optimal license for the publication, distribution, use, and reuse of scholarly work.
In developing strategy and setting priorities, Jurnal Ilmiah Teknik Kimia recognize that free access is better than priced access, libre access is better than free access, and libre under CC-BY-SA or the equivalent is better than libre under more restrictive open licenses. We should achieve what we can when we can. We should not delay achieving free in order to achieve libre, and we should not stop with free when we can achieve libre.
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ilmu Komunikasi is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License
YOU ARE FREE TO:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.
https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/