Pelatihan Manajemen Keuangan Dalam Meningkatkan Keandalan Menyusun Laporan Keuangan Pada Pac Gerakan Pemuda Ansor Pagedangan-Tangerang Selatan

Authors

  • Sri Mardiana Universitas Pamulang
  • Yenny Merinatul Hasanah Universitas Pamulang
  • Intan Sari Budhiarjo Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/dedikasipkm.v3i2.20196

Keywords:

Manajemen, Laporan Keuangan.

Abstract

Manajemen keuangan memiliki peranan penting dalam kegiatan pelaporan keuangan dalam suatu organisasi. Laporan keuangan merupakan salah satu bagian penting dalam pengelolaan keuangan suatu organisasi. Semua organisasi baik organisasi berorientasi profit maupun non profit, membutuhkan informasi yang relevan, andal, dapat diperbandingkan dan dapat dipahami dalam laporan keuangan yang disajikan. Terlebih lagi organisasi non profit, di mana sumber pendanaan terbesar berupa sumbangan yang berasal dari donatur. Sangat besar kemungkinan terjadi kecurangan dalam organisasi non profit. Kecurangan tersebut biasanya dilakukan oleh beberapa pihak bahkan oleh pihak manajemen sendiri. Untuk itu pengungkapan laporan keuangan yang relevan, andal, dapat diperbandingkan dan dapat dipahami sangat diperlukan dalam organisasi non profit. Pengungkapan laporan keuangan tersebut perlu adanya pengelolaan organisasi yang sehat, manajemen strategi yang baik, pelaporan keuangan yang sesuai dengan standar akuntansi (PSAK 45) dan pemanfaatan teknologi yang baik. Oleh karena itu, adanya tahapan proses yang dilakukan tersebut, diharapkan dapat meningkatkan transparansi dan akuntabilitas bagi seluruh anggota organisasi.

References

Dumilah, R., Sunarto, A., Ahyani, A., Solihin, D., & Maulida, H. (2020). Pelatihan Pemanfaatan Media Sosial Untuk Promosi Usaha Atau Bisnis Bagi Siswa. DEDIKASI PKM, 1(1), 26-33. doi:http://dx.doi.org/10.32493/dedikasipkm.v1i1.6045

Ikatan Akuntan Indonesia (IAI), 2012, Standar Akuntansi Keuangan Revisi 2009, Salemba Empat, Jakarta.

Kieso, Donald E., Jerry J. Weygandt and Terry D. Warfield, 2017, Akuntansi Keuangan Menengah, Intermediate Accounting, Edisi IFRS, Volume 1, Penerbit Salemba Empat, Jakarta.

Mardiana, S., Supriyatna, W., Hasanah, Y., Zakaria, Z., & Indirasari, I. (2020). Optimalisasi Anggaran Keuangan Di Masa Pandemi Pada Desa Cicalengka Kabupaten Pagedangan Tangerang. DEDIKASI PKM, 1(3), 114-119. doi:http://dx.doi.org/10.32493/dedikasipkm.v1i3.6765

Mardiana, S., Hasanah, Y., Supriyatna, W., Zakaria, Z., & Indirasari, I. (2021). Optimalisasi Anggaran Keuangan Desa Lanjutan Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Desa Cicalengka Kecamatan Pagedangan Kabupaten Tangerang-Banten. DEDIKASI PKM, 2(2), 260-264. doi:http://dx.doi.org/10.32493/dedikasipkm.v2i2.11537

Mardiana, S., Hasanah, Y., Indirasari, I., Irawati, L., & Sugiarti, E. (2021). Pelatihan Pencatatan Akuntansi Untuk Usaha Pemula Bagi Warga Desa Cicalengka Kecamatan Pagedangan Kabupaten Tangerang Banten. DEDIKASI PKM, 3(1), 111-115. doi:http://dx.doi.org/10.32493/dedikasipkm.v3i1.14616

Nainggolan, Pahala, (2012), Manajemen Keuangan Lembaga Nirlaba, Yayasan Bina Integrasi Edukasi, Jakarta.

Qurbani, D., & Solihin, D. (2021). Peningkatan Komitmen Organisasi melalui Penguatan Efikasi Diri dan Kualitas Kehidupan Kerja. Jurnal Bisnis dan Manajemen, 8(2), 223-232. doi:https://doi.org/10.26905/jbm.v8i2.5797

Qurbani, D., Mardiana, S., & Nugroho, R. (2020). Meningkatkan Minat Dan Potensi Generasi Milenial Khususnya Siswa-Siswi Smk Darussalam Untuk Memulai Bisnis Online Dengan Sistem Dropship. DEDIKASI PKM, 1(2), 100-104. doi:http://dx.doi.org/10.32493/dedikasipkm.v1i2.6455

Solihin, D., Eka, P., Suwanto, S., Kurniawan, P., & Susanto, N. (2021). Pelatihan Penyusunan Program Pemasaran Sebagai Sarana Pengembangan Usaha Bagi Warga Desa Cicalengka. DEDIKASI PKM, 3(1), 101-105. doi:http://dx.doi.org/10.32493/dedikasipkm.v3i1.14614

Solihin, D., Ahyani, Karolina, Pricilla, L., Octaviani, I.R. (2021). Pelatihan Pemasaran Online Berbasis Digital Untuk Meningkatkan Penjualan Bisnis Online Pada UMKM Di Desa Cicalengka Kecamatan Pagedangan Kabupaten Tangerang. DEDIKASI PKM. 2(3). 307-311.

Solihin, D., Susanto, N., Setiawan, R., Ahyani, & Darmadi. (2020). Penerapan Strategi Pemasaran Sebagai Upaya Meningkatkan Usaha Kecil Dan Menengah Warga Di Kelurahan Paninggilan Utara Ciledug. Abdi Laksana Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(3). 351–355.

Terry. 2010. Principles Of Management. Homewood Illinois: Richard D. Irwin Inc.

Downloads

Published

2022-05-01

How to Cite

Mardiana, S., Hasanah, Y. M., & Budhiarjo, I. S. (2022). Pelatihan Manajemen Keuangan Dalam Meningkatkan Keandalan Menyusun Laporan Keuangan Pada Pac Gerakan Pemuda Ansor Pagedangan-Tangerang Selatan. DEDIKASI PKM, 3(2), 264–269. https://doi.org/10.32493/dedikasipkm.v3i2.20196