Mewujudkan Perilaku Bertanggungjawab terhadap Lingkungan Melalui Program Pengembangan Peduli dan Berbudaya Lingkungan di Sekolah

Authors

  • Martika Dini Syaputri Universitas Katolik Darma Cendika
  • Nany Suryawati Universitas Katolik Darma Cendika

DOI:

https://doi.org/10.32493/dedikasipkm.v4i3.30144

Keywords:

Lingkungan Hidup, Peduli Lingkungan, Sekolah

Abstract

Mendapatkan lingkungan hidup yang baik dan sehat merupakan bagian dari Hak Asasi Manusia yang tertuang dalam pasal 28 H ayat (1) UUD NRI 1945. Bahwa dengan lingkungan yang baik dan sehat secara tidak langsung dapat memperpanjang usia serta dapat menekan biaya kesehatan. Pelibatan generasi muda dalam menjaga lingkungan hidup melalui Gerakan Peduli dan Berbudaya Lingkungan Hidup di Sekolah merupakan strategi yang efektif untuk membiasakan dan menjaga lingkungan semenjak masa sekolah. Melalui PermenLHK No. P.52/MENLHK/SETJEN/KUM.1/9/2019 tentang Gerakan Peduli dan Berbudaya Lingkungan Hidup di Sekolah sekaligus sebagai wujud tanggungjawab untuk menjaga lingkungan. Meskipun pengaturan ini telah lama disahkan namun masih relevan dan penting untuk di sosialisasikan siswa sekolah sebagai bagian dari warga sekolah. Melalui kegiatan pengabdian masyarakat, maka dilakukan penyuluhan di SMA Katolik St. Louis 2 Surabaya. Metode yang digunakan adalah analisis sosial dengan melakukan observasi lapangan serta wawancara secara mendalam dan penyuluhan. Hasil kegiatan ini menunjukkan bahwa kelompok sasaran telah memliki lingkungan sekolah yang nyaman. Sebagai saran, baiknya lingkungan yang hijau menjadi salah satu kriteria dalam penilaian dalam peningkatan akreditasi sekolah. Selain itu, menciptakan lingkungan sekolah yang nyaman menjadi tanggungjawab selirih warga sekolah.

Author Biographies

Martika Dini Syaputri, Universitas Katolik Darma Cendika

Fakultas Hukum

Nany Suryawati, Universitas Katolik Darma Cendika

Fakultas Hukum

References

Aini, N., Putra, A. K., & Handoyo, B. (2022). Gerakan peduli dan berbudaya lingkungan hidup SMA Negeri. Integrasi Dan Harmoni Inovatif Ilmu-Ilmu Sosial, 2(10), 1014–1021. https://doi.org/10.17977/um063v2i102022p1014-1021

Amanah, S. (2007). Makna Penyuluhan dan Transformasi Perilaku Manusia. Jurnal Penyuluhan, 3(1). https://doi.org/10.25015/penyuluhan.v3i1.2152

Aprianto, Asi, N. B., Mairing, J. P., Anggraeni, M. E., Coendraad, R., Eriawaty, Cassiophea, L., & Trissan, W. (2023). Kajian Pengaruh Sekolah Adiwiyata Dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan. Jurnal Ilmiah Kanderang Tingang, 14(1), 149–173. https://doi.org/10.37304/jikt.v14i1.207

Aprinta B, G. E., & Syamsiah, S. (2017). Strategi Marketing Sosial Dalam Membentuk Kesadaran Mahasiswa Membuang Sampah Pada Tempatnya. Jurnal the Messenger, 9(2), 2017. http://dinaskebersihanjakarta.com/perda-

Asharo, R. K., Arifiyanto, A., Khaleyla, F., & Rahmadi, C. T. (2021). Wawasan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di Masa Kenormalan Baru dalam Upaya Mencegah Penyebaran Covid-19 di Lingkungan Sekolah. Mitra Mahajana: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 184–192. https://doi.org/10.37478/mahajana.v2i2.977

Budiyanti, S. (2022). Analisis Sosial Sebuah Pengantar. Jejak Pustaka.

Habibie, A. (2020). Hubungan antara Efikasi Diri dan Pengetahuan Lingkungan dengan Perilaku Bertanggung Jawab terhadap Lingkungan. BIOEDUSCIENCE: Jurnal Pendidikan Biologi Dan Sains, 4(1), 21–26. https://doi.org/10.29405/j.bes/4121-264805

Hardini, A. T. A. (2020). Mewujudkan Sekolah Peduli dan Berbudaya Lingkungan Menggunakan Model Make A Match. Publikasi Pendidikan, 10(2), 88. https://doi.org/10.26858/publikan.v10i2.10712

Hasanah, H. (2017). Teknik-Teknik Observasi (Sebuah Alternatif Metode Pengumpulan Data Kualitatif Ilmu-ilmu Sosial). At-Taqaddum, 8(1), 21. https://doi.org/10.21580/at.v8i1.1163

Indahri, Y. (2020). Pengembangan Pendidikan Lingkungan Hidup melalui Program Adiwiyata (Studi di Kota Surabaya). Aspirasi: Jurnal Masalah-Masalah Sosial, 11(2), 121–134. https://doi.org/10.46807/aspirasi.v11i2.1742

Iqbal, M. (2022). Manfaat Pohon Trembesi untuk Kesehatan, Lingkungan, dan Industri. Https://Lindungihutan.Com/. https://lindungihutan.com/blog/manfaat-pohon-trembesi/

Ismail, M. J. (2021). Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan Dan Menjaga Kebersihan Di Sekolah. Guru Tua : Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 4(1), 59–68. https://doi.org/10.31970/gurutua.v4i1.67

Laurensius Arliman S. (2018). Eksistensi Hukum Lingkungan Dalam Membangun Lingkungan Sehat Di Indonesia. Lex Librum: Jurnal Ilmu Hukum, 5(1), 761–770. https://doi.org/10.5281/zenodo.1683714

Manurung, R. (2008). Persepsi dan Partisipasi Siswa Sekolah Dasar dalam Pengelolaan Sampah di Lingkungan Sekolah. Junral Pendidikan Penabur, 10(7), 22–34.

Patra Yuda, M. A., & Idris, I. (2022). Analisis Kepadatan Penduduk, Pertumbuhan Ekonomi dan Anggaran Lingkungan terhadap Kualitas Lingkungan Hidup di Indonesia. Jurnal Kajian Ekonomi Dan Pembangunan, 4(2), 53. https://doi.org/10.24036/jkep.v4i2.13362

Rahayu, R. D., Setia, T. M., & Mangunjaya, F. (2021). Pemahaman Keanekaragaman Hayati Pada Guru Dan Penggunaan Ruang Terbuka Hijau Dalam Pembelajaran Keanekaragaman Hayati. Jurnal BIOEDUIN : Program Studi Pendidikan Biologi, 11(2), 88–95. https://doi.org/10.15575/bioeduin.v11i2.14314

Sodikin. (2021). Perumusan Hak atas Lingkungan Hidup yang Baik dan Sehat dalam Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Serta Upaya Perlindungan dan Pemenuhannya. Supremasi: Jurnal Hukum, 3(2), 106–125. http://jurnal.usahid.ac.id/index.php/hukum/article/view/207

Wihardjo, S. D., & Rachmayanti, H. (2021). Pendidikan Lingkungan Hidup. NEM.

Downloads

Published

2023-09-01

How to Cite

Syaputri, M. D., & Suryawati, N. (2023). Mewujudkan Perilaku Bertanggungjawab terhadap Lingkungan Melalui Program Pengembangan Peduli dan Berbudaya Lingkungan di Sekolah. DEDIKASI PKM, 4(3), 425–435. https://doi.org/10.32493/dedikasipkm.v4i3.30144