Pelatihan Pengelolaan dan Perencanaan Keuangan Keluarga di Desa Kandang Gede, Kecamatan Kresek, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten

Authors

  • Ivo Rolanda Universitas Budi Luhur
  • Anissa Amalia Mulya Universitas Budi Luhur
  • Mia Laksmiwati Universitas Budi Luhur

DOI:

https://doi.org/10.32493/dedikasipkm.v4i3.33289

Keywords:

Pengelolaan, Perencanaan, Keuangan, Keluarga

Abstract

Program Pengabdian Kepada Masyarakat yang dilaksanakan memiliki tujuan untuk memberikan tambahan wawasan tentang pengelolaan dan perencanaan keuangan keluarga untuk masyarakat Desa Kandang, Kecamatan Kresek, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten. Hal ini dilaksanakan mengingat dari hasil survai awal memperlihatkan bahwa tingkat pengetahuan tentang pengelolaan dan perencanaan keuangan keluarga yang dimiliki para masyarakat terutama ibu rumah tangga masih rendah. Materi yang disampaikan berisi tentang pentingnya perencanaan, penentuan prioritas pengeluaran keuangan dan pencatatan keuangan keluarga. Metode pelatihan dilakukan dengan cara pemaparan materi presentasi, diskusi dan tanya jawab. Pelatihan ini dipandu oleh para dosen dari FEB Universitas Budi Luhur. Hasil dari program pengabdian ini, para peserta sangat antusias, terbukti dari munculnya beragam pertanyaan. Mereka menjadi lebih paham tentang membuat perencanaan, alokasi penghasilan berdasarkan prioritas kebutuhan bukan keinginan, sehingga masih ada peluang untuk menabung demi kepentingan masa depan.

References

hsbc.co.id. (2023). Pentingnya Perencanaan Keuangan dalam Keluarga. https://www.hsbc.co.id/1/PA_esf-ca-app-content/content/indonesia/personal/offers/news-and-lifestyle/files/articles/html/201909/pentingnya-perencanaan-keuangan-dalam-keluarga.html

OJK. (2023). Resep Keluarga Sejahtera: Ayo Rencanakan Keuangan! https://sikapiuangmu.ojk.go.id/FrontEnd/CMS/Article/20585

Purnama, D., Suhendar, D., Akuntansi, P. S., Ekonomi, F., & Kuningan, U. (2022). Risiko Usaha Pada Kelompok Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga ( UP2K ) PKK Desa. Empowerment : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 05(2), 173–178.

Putri, Ni Made Dwiyana Rasuma; Rahyuda, H. (2017). INDIVIDU Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana , Bali , Indonesia Sejak jaman dahulu hingga sekarang setiap individu mempunyai tujuan hidup yang ingin dicapai . Bentuk dari tujuan hidup pun berbeda-beda pada setiap individu , namun pada dasarnya. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana, 6.9, 3407–3434.

Ratnasari, S. L., Susanti, E. N., Nasrul, H. W., Tanjung, R., Sutjahjo, G., Kepulauan, U. R., Batam, U., Batam, K., & Batam, K. (2021). Pkm Mengelola Keuangan Rumah Tangga Pada Ibu-Ibu di. Jurnal Kemitraan Dan Pemberdayaan Masyarakat, 1(1), 35–40.

Setiawan, B. (2018). Edukasi Literasi Keuangan Pasar Modal Pengurus Pkk. Jurnal Abdimas MandirI, 2(1), 59–62.

Sina, P. G. (2014). Motivasi Sebagai Penentu Perencanaan Keuangan (Suatu Studi Pustaka). Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Bisnis, 9(1), 42–48.

Subaida, I. (2019). Pelatihan Manajemen Kas Rumah Tangga Untuk Mencegah Kegagalan Keuangan Rumah Tangga (Family Financial Distress). INTEGRITAS : JurnalPengabdian, 3(1), 8–17.

Syarifudin, S., Nurfatimah, S. N., & Wiharno, H. (2023). Pelatihan Pengelolaan Keuangan Keluarga dalam Rangka Meningkatkan Literasi Keuangan di Desa Kasturi. Empowerment : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(01), 34–40. https://doi.org/10.25134/empowerment.v6i01.7389

tangerangkab.go.id. (2016). Letak Geografis Kabupaten Tangerang. https://tangerangkab.go.id/sekilas-tangerang/show/175

Yulianti, N., & Silvy, M. (2013). Sikap Pengelola Keuangan Dan Perilaku Perencanaan Investasi Keluarga Di Surabaya. Journal of Business and Banking, 3(1), 57–68.

Zenabia, Tsarina, Setianingsih, S., Annisa, A., & Septiningrum, Liana Dwi Finatariani, E. (2020). Pengelolaan Keuangan Keluarga Dan Pengenalan Dasar-Dasar Investasi Menuju Keluarga Mandiri Bagi. Abdi Laksana Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 180–186

Downloads

Published

2023-09-01

How to Cite

Rolanda, I., Mulya, A. A., & Laksmiwati, M. (2023). Pelatihan Pengelolaan dan Perencanaan Keuangan Keluarga di Desa Kandang Gede, Kecamatan Kresek, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten. DEDIKASI PKM, 4(3), 459–469. https://doi.org/10.32493/dedikasipkm.v4i3.33289