Pelatihan Pengemasan Produk-Produk Opak di RT 18 Kelurahan Karang Joang, Kota Balikpapan
DOI:
https://doi.org/10.32493/dedikasipkm.v5i1.36372Keywords:
Industri, Usaha, Inovasi, Singkong, ProdukAbstract
Opak dikembangkan oleh kelompok Industri Rumah Tangga (IRT) di Kelurahan Karang Joang RT 18. Permasalahan yang dihadapi oleh kelompok IRT ini adalah kurangnya pengetahuan cara pengembangan usaha dalam meningkatkan ekonomi dan masih menggunakan alat yang sederhana. Sehingga diperlukan inovasi dalam memproduksi opak menjadi menarik atau mempunyai jual lebih tinggi. Jadi, untuk meningkatkan dan meningkatkan kondisi kesejahteraan masyarakatnya, perlu mendapatkan perhatian khusus. Pengabdian kepada masyarakat ini mencakup pelatihan tentang pengemasan produk opak dan metode untuk meningkatkan produksi opak. Pengabdian masyarakat ini menggunakan pendekatan pelatihan, sosialisasi dan pendampingan secara praktik. Setelah pelatihan, mitra dapat menggunakan alat sealer kemasan plastik dengan benar, sehingga kemasan opak menjadi rapi rapat, dan menarik. Pada saat kegiatan ini dihadiri 10 orang anggota kelompok dengan antusias belajar cara pengemasan opak.References
Alam Bakti, Syarifah, & Erna Mutiara. (2017). Pengembangan Usaha Pengolahan Makanan Bahan Dasar Ubi Di Desa Bingkat Kecamatan Pegajahan Kabupaten Serdang Bedagai Tahun 2017. Abdimas Talenta: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2). Https://Doi.Org/10.32734/Abdimastalenta.V2i2.2310
Arifa, A. B., Dewi, A. R., Alika, S. D., & W B, E. A. (2022). Penerapan Teknologi Pengemasan, Pemasaran, Dan Peningkatan Manajemen Keuangan Produk Opak Di Desa Karangdadap, Kalibagor, Banyumas. Ijcosin: Indonesian Journal Of Community Service And Innovation, 2(2), 93–101. Https://Doi.Org/10.20895/Ijcosin.V2i2.504
Arifudin, O., Wahrudin, U., Rusmana, F. D., & Tanjung, R. (2020). Pendampingan Umkm Dalam Meningkatkan Hasil Produksi Dan Hasil Penjualan Opak Makanan Khas Jawa Barat. Jurnal Karya Abdi Masyarakat, 4(2). Https://Doi.Org/10.22437/Jkam.V4i2.10560
Asmoro, W. K., Nurfarida, E., & Wahyu, M. (2019). Peningkatan Penjualan Olahan Opak Gambir Pada Industri Rumah Tangga Di Kota Kediri. Sneb : Seminar Nasional Ekonomi Dan Bisnis Dewantara, 1(1). Https://Doi.Org/10.26533/Sneb.V1i1.414
Atikah, T. A. (2020). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pengolahan Singkong Menjadi Bahan Baku Produk Olahan Makanan Di Desa Tarung Manuah, Kecamatan Basarang, Kabupaten Kapuas. Pengabdianmu: Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(4), 404–409. Https://Doi.Org/10.33084/Pengabdianmu.V5i4.1346
Bulkaini, Sutaryono, A., & Noersidiq, A. (2022). Inovasi Pembuatan Opak-Opak Berbasis Singkong Di Desa Sigar Penjalin Kecamatan Tanjung Kabupaten Lombok Utara. Jurnal Pengabdian Magister Ipa, 5(4), 474–477. Https://Doi.Org/10.29303/Jpmpi.V5i4.2706
El Hadi, R. M. (2022). Mekanisasi Proses Produksi Opak Ketan Guna Meningkatkan Kualitas Dan Produktivitas Di Desa Karedok Kecamatan Catigede Kabupaten Sumedang. Charity, 5(1a). Https://Doi.Org/10.25124/Charity.V5i1a.4574
Hermawan, H., & Hasanah, N. (2018). Peningkatan Efisiensi Produksi Pada Industri Rumah Tangga Pembuatan Opak. Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat Unsiq, 5(3). Https://Doi.Org/10.32699/Ppkm.V5i3.483
Humas Prov. Kaltim. (2022, March 18). Kelurahan Karang Joang Potensial Jadi Desa Produktif. Https://Www.Kaltimprov.Go.Id/Berita/Kelurahan-Karang-Joang-Potensial-Jadi-Desa-Produktif.
Maq, M. M. (2022). Program Pendampingan Kewirausahaan Kecil Menengah Pada Usaha Makanan Ringan Di Desa Leuwimunding. Jurnal Pengabdian Masyarakat Bestari, 1(6), 493–498. Https://Doi.Org/10.55927/Jpmb.V1i6.1295
Muntoha, Jamroni, & Ummayah, R. U. (2015). Pelatihan Pemanfaatan Dan Pengolahan Singkong Menjadi Makanan Ringan Tela Rasa. Jurnal Inovasi Dan Kewirausahaan, 4(3), 188–193.
Riawati, N., & D.K, N. (2019). Peningkatan Produktivitas Usaha Keripik Singkong Melalui Pelatihan Dan Pendampingan Teknologi Tepat Guna Di Desa Sumber Anyar Kabupaten Bondowoso. Jurnal Ilmiah Pangabdhi, 5(1). Https://Doi.Org/10.21107/Pangabdhi.V5i1.5156
Saputra, M., & Sari, N. (2019). Pelatihan Inovasi Dan Pemasaran Produk Pada Kelompok Wanita Tani (Kwt) Singkong Di Pekon Tanjung Anom Kecamatan Ambarawa Kabupaten Pringsewu. Dedication : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1). Https://Doi.Org/10.31537/Dedication.V3i1.180
Subroto, G. (2017). Teknologi Pembuatan Krupuk Berbasis Singkong Di Posdaya Muslimatan Ar-Rahman Desa Candijati Kabupaten Jember Dalam Upaya Pengentasan Kemiskinan (Issue 0014016304).
Suhartono, R. (2019). Mekanisasi Alat Dan Diversifikasi Berbagai Produk Olahan Singkong Untuk Meningkatkan Pangsa Pasar Di Desa Gandasoli Kabupaten Subang. Selaparang Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 3(1). Https://Doi.Org/10.31764/Jpmb.V3i1.1130
Wibowo, H., Hidayat, S., Arroyana, H., Fitria Sofandi, A. N., Permana, A. D., Salsabila, N., & Adiansah, W. (2021). Edukasi Kewirausahaan Untuk Mengembangkan Keterampilan Pemasaran Pelaku Usaha Opak Di Desa Cibodas Solokan Jeruk. Jurnal Kolaborasi Resolusi Konflik, 3(1). Https://Doi.Org/10.24198/Jkrk.V3i1.31972