Pengaruh Earning Per Share dan Price Earning Ratio terhadap Harga Saham

Authors

  • Gatot Kusjono Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pamulang
  • Rifka Annisa Nurazzahrm Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/drb.v6i1.29484

Keywords:

Earning Per Share (EPS), Price Earning Ratio (PER), Harga Saham

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Earning Per Share (EPS) dan Price Earning Ratio (PER) terhadap Harga Saham pada PT. Telkom Indonesia (Persero) Tbk. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian asosiatif dengan sumber data sekunder yang bersifat kuantitatif, berupa Laporan Laba Rugi dan Informasi Harga Saham PT. Telkom Indonesia (Persero) Tbk periode 2011-2021. Teknik analisis yang digunakan adalah uji regresi linear berganda, uji asumsi klasik, uji koefisien korelasi, uji koefisien determinasi, uji hipotesis secara parsial dan simultan. Secara parsial (Uji t) Earning Per Share (EPS) berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Sedangkan Price Earning Ratio (PER) berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Secara simultan (Uji F) Earning Per Share (EPS) dan Price Earning Ratio (PER) berpengaruh signifikan terhadap harga saham dengan hasil Uji F diperoleh nilai Fhitung 488.255 > Ftabel 4,46 dan probabilitas signifikansi sebesar 0.000 < 0.05.

References

Arifian, D., & Hardi, D. (2017). Pengaruh Earning Per Share Terhadap Harga Saham. The Asia Pasific Journal of Management Studies, 4(2), 85-102. doi:http://dx.doi.org/10.55171/.v4i2.298

Hanafi, M. M., & Halim, A. (2018). Analisis Laporan Keuangan (Kelima ed.). Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Kasmir. (2019). Analisis Laporan Keuangan (Revisi ed.). Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Martalena, & Malinda, M. (2019). Pengantar Pasar Modal (Revisi ed.). Yogyakarta: ANDI Yogyakarta.

Octovian, R., & Sahrunisa. (2020). Pengaruh Debt to Equity Ratio (DER), Price Earning Ratio (PER), dan Inventory Turnover Ratio Terhadap Harga Saham Pada PT Lippo Cikarang Tbk Periode 2009-2018. Jurnal Ilmiah Feasible: Bisnis, Kewirausahaan & Koperasi, 2(1), 38-52. doi:http://dx.doi.org/10.32493/fb.v2i1.2020.38-52.4230

Panca, Y. I., & Kharisma, F. (2020). Pengaruh Earning Per Share Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017. Borneo Student Research, 1(2), 695-699. Retrieved from https://journals.umkt.ac.id/index.php/bsr

Pratiwi, S. M., Miftahuddin, & Amelia, W. R. (2020). Pengaruh Current Ratio (CR),Debt To Equity Ratio (DER),Dan Earning Per Share (EPS) Terhadap Harga Saham Pada PT. Indofood Sukses Makmur Tbk. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 1(2), 20-30. Retrieved from http://jurnalmahasiswa.uma.ac.id/index.php/jimbi

Priantono, S., Vidiyastutik, E. D., & Yuliati, Y. (2021). Pengaruh EPS, PER, dan DER Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Rokok yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmiah Ecobuss, 9(2), 56-64. doi:https://doi.org/10.51747/ecobuss.v9i2.812

Priyanto, A. A., & Arifin, R. (2022). Pengaruh Earning Per Share (EPS) dan Price Earning Ratio (PER) Terhadap Harga Saham pada PT Gudang Garam Periode 2010 - 2019. Jurnal Ekonomi, Bisnis dan Manajemen, 9(1), 57-67. doi:https://doi.org/10.36987/ecobi.v9i1.2064

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sulia. (2017). Analisis Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Harga Saham Pada Perusahaan LQ45 yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Wira Ekonomi Mikroskil, 7(2), 129-140.

Suryaman, A. H., & Hindriari, R. (2021). Pengaruh Earning Per Share (EPS) dan Price Earning Ratio (PER) Terhadap Harga Saham Pada PT. Bumi Serpong Damai Tbk Periode 2011-2020. Jurnal Neraca Peradaban, 1(3), 199-204. doi:https://doi.org/10.55182/jnp.v1i3.58

Tannia, Y., & Suharti. (2020). Analisis Pengaruh Debt to Equity Ratio, Debt to Asset Ratio, Price Earning Ratio dan Price to Book Value Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Sektor Pertanian. Jurnal Inovasi Bisnis dan Akuntansi, 1(1), 13-26. doi:https://doi.org/10.55583/invest.v1i1.19

Umayah, R., Darna, N., & Basari, M. A. (2019). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Harga Saham (Suatu Studi Pada PT. Telkom Indonesia Tbk yang Terdaftar di BEI Periode 2007-2017). Business Management and Entrepreneurship Journal, 1(4), 178-192. Retrieved from https://jurnal.unigal.ac.id/index.php/bmej

Downloads

Published

2023-01-30

How to Cite

Kusjono, G., & Nurazzahrm, R. A. (2023). Pengaruh Earning Per Share dan Price Earning Ratio terhadap Harga Saham. Jurnal Disrupsi Bisnis, 6(1), 141–149. https://doi.org/10.32493/drb.v6i1.29484

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.