ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN PEMASARAN OBAT NIFEDIPINE GITS PT. BAYER INDONESIA (Pada Sistem Pelayanan BPJS)
DOI:
https://doi.org/10.32493/eduka.v2i1.3756Abstract
Strategi Pemasaran merupakan cara yang sangat penting untuk diterapkan oleh perusahaan jasa maupun non jasa agar tetap dapat bersaing di pasar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pemasaran yang digunakan oleh PT. Bayer Indonesia dalam meningkatkan volume penjualan untuk menganalisa strategi pemasaran yang seharusnya dilakukan oleh PT.Bayer Indonesia yang sesuai dengan kondisi perusahaan saat ini. Penelitian ini dilakukan di PT.Bayer Indonesia dengan menggunakan metode penelitian desktriptif dengan melakukan observasi.Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode penelitian lapangan dan kepustakaan. Untuk menganalisis data dari lapangan, digunakan metode desktriptif dengan menggunakan Analisis SWOT (Strength, Weakness, Opportunity,Threat). Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi penerapan bauran pemasaran yang dilakukan oleh PT. Bayer Indonesia mampu meningkatkan pertumbuhan volume penjualan melalui analisa EFAS (External Strategic Factor Analysis Summary) dan IFAS (Internal Strategic Factor Analysis Summary). Strategi Pemasaran yang cocok dilakukan oleh PT. Bayer Indonesia adalah Strategi Agresif atau peluasan untuk memaksimalkan kekuatan internal dan eksternal perusahaan dengan melakukan pengembangan pasar, pengembangan produk, dan inovasi.
Kata Kunci : Strategi Pemasaran, Produk, Sistem Pelayanan
References
Ansel, (1985). Farmakologi Dan Terapi, Jakarta: CV. Gaya Baru.
Anief, M. (1991). Farmakologi I, FK USU Hal. 17. DepKes RI, Medan
Chaerunisaa, (2009) Farmakologi Dan Terapi. Jakarta: CV. Gaya Baru.
David William, 2006, Metode Penelitian Kualitatif, Jakarta : PT. Bumi Aksara.
Evidance Based Medicine, http://WEDINF.prmob.net/views/ltr/article.jspx
Effendi, Usman. (2011). Asas Manajemen Depok: PT Rajagrafindo Persada.
Fandy, Tjiptono, Ph.D. & Gregorius Chandra. (2012). Pemasaran Strategik, Edisi 2, CV. Andi Offset, Yogyakarta
Fandy, Tjiptono. (2015). Strategi Pemasaran,Edisi 4. Yogyakarta: CV. Andi offset.
Fandy, Tjiptono. (2006). Manajemen Jasa, Jilid Kedua, Yogyakarta : Andi.
Jacobus R.K. (2014). Metode Penelitian Kualitatif Jenis Karakteristik, dan Keunggulannya. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Josef Raco, (2010) Metode Penelitian Kualitatif, Jakarta : PT.Gramedia Widiasarana Indonesia.
Kebijakan Obat Nasional, (2005) Kementrian Kesehatan Republik Indonesia, Jakarta.
Kotler, Philip. (2008). Manajemen Pemasaran : Analisis, Perencanaan, dan Implementasi Dan Kontrol, Jakarta : Erlangga.
Kurniawan, (2009). Oprasional Customer Relationship Management (CRM), Dengan Pelanggan. Yogyakarta : Andi Zikmund.
Malhotra, K. Naresh. (2009). Riset Pemasaran Pendekatan Terapan, Jilid 1. Jakarta: PT. Indeks.
Moleong, (2007). Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung : PT. Remaja Rosdakarya, Offset.
Poerwandari, E. Kristi, (1998). Artikel dari Joernal of Population Vol. 04 no. 02, Jakarta: LPSP3 FP-UI.
Sugioyo, (2007). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D, Bandung : PT. Alfabeta.
Sulistra G. Ganiswarna, (2015). Farmakologi Dan Terapi, CV. Gaya Baru.
Surat Edaran Mentri Kesehatan No. KF/MENKES/167/III/2014, Pengadaan Obat Berdasarkan Katalog Elektronik (E-Catalog), Kementrian Kesehatan Republik Indonesia, Jakarta
Stanton, William, J. (2001). Prinsip-prinsip Pemasaran, Jilid Ketujuh. Jakarta: Erlngga.
Undang-undang no. 24 Tahun (2011). Badan Penyelenggaran Jaminan Sosial (BPJS), Jakarta : Kementrian Kesehatan RI.
Widodo, R, (2004). Analisis Struktur Senyawa Organik Secara Spektoris, Buku Kedokteran EGS, Jakarta.
Yin, (2006).Qualitative Research From Start To Finish .The Guilford Press.