Pendampingan penyusunan laporan keuangan berbasis SAK EMKM di Warung Makan Soto Kudus Kauman

Authors

  • Lukman Anthoni Universitas Pamulang
  • Indah Pertiwi Universitas Pamulang
  • Hendry Susanto Universitas Pamulang

Abstract

Information relating to the company's financial condition is called financial statements, which can be used to analyze the state of the company and assess the capacity or size of the company at a given period. A particular accounting cycle can be within a month, per semester or in one year. The purpose of community devotion is carried out to facilitate a UMKM entity to compile financial statements following the applicable accounting standards provisions. The approach to preparing financial statements that follow SAK EMKM is an important point in devotion to the community this time. The entity of UMKM engaged in the culinary Warung Makan Soto Kudus Kauman field also provides assistance that begins with identifying the problem and solution of the UMKM entity. Community devotion is implemented by conducting surveys of community service entities, analysis of problems, extension and training, mentoring, interviews and evaluation of activities. Community devotion is carried out for 1 (one) month, starting on May 21, 2023, until June 20, 2023. This community service activity can produce financial statements and knowledge of SAK EMKM in particular and accounting science in general.

Abstrak

Informasi yang berkaitan dengan kondisi keuangan perusahaan disebut dengan laporan keuangan yang bisa dipakai untuk menganalisis keadaan perusahaan dan dapat menilai kapasitas atau ukuran perusahaan pada periode waktu tertentu. Dalam suatu siklus akuntansi tertentu bisa dalam waktu per bulan, per semester maupun dalam periode satu tahun. Tujuan pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan dalam rangka upaya mempermudah suatu entitas UMKM menyusun laporan keuangan yang sesuai dengan ketentuan standar akuntansi yang berlaku. Pendekatan penyusunan laporan keuangan yang sesuai dengan SAK EMKM menjadi poin penting pada pengabdian kepada masyarakat kali ini. Entitas UMKM yang bergerak di bidang kuliner Warung Makan Soto Kudus Kauman ini juga memberikan pendampingan yang dimulai dengan mengidentifikasi permasalahan dan solusi entitas UMKM. Metode pelaksanaan dengan penyuluhan serta pelatihan, wawancara, mentoring terkait laporan keuangan dan SAK EMKM. Pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat dijalankan dengan melakukan survey lokasi entitas pengabdian kepada masyarakat, analisis permasalahan, penyuluhan serta pelatihan, mentoring, wawancara dan evaluasi kegiatan. Pengabdian kepada masyarakat dilakukan selama periode 1 (satu) bulan mulai tanggal 21 Mei 2023 s.d. 20 Juni 2023. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dapat menghasilkan laporan keuangan serta pengetahuan mengenai SAK EMKM pada khususnya dan ilmu akuntansi pada umumnya.

References

Agoes, S. (2016). Auditing, Petunjuk Praktis Pemeriksaan Akuntan oleh Kantor Akuntan Publik. (E. Suharsi, Ed.) (4th ed.). Jakarta: Salemba Empat.

Amani, Tatik. (2018). Penerapan SAK EMKM Sebagai Dasar Penyusunan Laporan Keuangan UMKM (Studi Kasus Di UD Dua Putri Saleha Probolinggo). Jurnal Ilmiah Ilmu Akuntansi, Keuangan dan Pajak., Vol 2 (2).12-20. E-ISSN:2598-2885.

Astuti, Dewi Saptantinah Putri. (2018). Penyusunan Sistem Akuntansi dan Penyusunan Laporan Yang Akan Diterapkan Pada Bengkel Accessories Mobil Goro Profesional

Carl S. Warren dkk. 2015. Pengantar Akuntansi. Jakarta: Salemba Empat.

Diana, Nur. (2018). Standar Akuntansi Keuangan Untuk Implementasi Mikro, Kecil, & Menengah (SAK EMKM) dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Manajemen. Vol 15 (2). E-ISSN: 2597-4071.

Isnawan, Ganjar, 2012. Akuntansi Praktis untuk UMKM. Jakarta : Laskar Aksara. Jumlah Angkatan Kerja, Penduduk Bekerja, Pengangguran, TPAK dan TPT.

Larasputri, Felicia Safira. (2017). Penyusunan Laporan Keuangan Berdasarkan SAK EMKM dan Analisis Kelayakan Mendapatkan Fasilitas Kredit Modal Kerja Dari Bank (Studi Kasus Dari Toko Aneka Busa Purwokerto).

Ningtiyas, Dewi Ayu. (2017). Penyusunan Laporan Keuangan UMKM Berdasarkan Standart Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil dan Menengah (SAK EMKM) Studi Kasus di UMKM Bintang Malam Pekalongan.

Pengertian Akuntansi, Fungsi, dan Bidang Akuntansi. http://ilmuakuntansi.web.id

Sari, Ria Nita dan Aris Budi Setyawan. (2018). Tingkat Persepsi dan Pengetahuan Akuntansi Pemilik Usaha Kecil dan Menengah (UKM) Di Wilayah Kota Depok

Setyawan, Dedi Dwi. (2018). Rancangan Penerapan Standar Akuntansi Keuangan (SAK) Entitas Mikro, Kecil dan Menengah (EMKM) di Kecamatan Blimbing Kota Malang.

Downloads

Published

2023-06-17