DAMPAK PENGGUNAAN GADGET PADA PERKEMBANGAN SOSIAL ANAK USIA DINI

Authors

  • Krisnaldy Krisnaldy Dosen Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Alifh Ahmad Yasin Mahasiswa Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Cahaya Amalia Dien Mahasiswa Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Danu Tirta Pratama Mahasiswa Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Kartika Kartika Mahasiswa Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Zulfa Khairun Nisa Mahasiswa Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/al-jpkm.v4i1.28359

Abstract

Tujuan dari kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah untuk melaksanakan salah satu Tri Dharma Perguruan Tinggi. Selain itu, melalui kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini, diharapkan menjadi kesempatan bagi anak-anak yang ada di Yayasan Pondok Pesantren dan Panti Asuhan Nurul Ihsan untuk berdiskusi dengan narasumber terkait dengan Dampak Penggunaan Gadget Pada Perkembangan Sosial Anak Usia Dini. Tujuan dari kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah untuk melaksanakan salah satu Tri Dharma Perguruan Tinggi dan tujuan utamanya adalah untuk memberikan pengajaran kepada anak-anak yang ada di Yayasan Pondok Pesantresn dan Panti Asuhan Nurul Ihsan agar membuat anak usia dini lebih bisa menggunakan gadget dengan sebaik mungkin.  Selain itu diharapkan dengan pengabdian kepada masyarakat ini keberadaan perguruan tinggi dapat memberikan kontribusi besar kepada pengembangan dan penerapan keilmuan kepada masyarakat. Metode kegiatan yang dilaksanakan adalah kami mendatangi langsung ke lokasi PKM yaitu di Yayasan Pondok Pesantren dan Panti Asuhan Nurul Ihsan. Hasil pengabdian kepada masyarakat yang diperoleh yakni anak-anak yang di Yayasan Nurul Ihsan dapat mengetahui apa saja dampak dari penggunaan gadget pada perkembangan sosial anak usia dini. Ilmu yang didapatkan pada Pengabdian Kepada Masyarakat kali ini diharapkan mampu memberikan semangat baru bagi dosen dalam upaya mengembangkan diri memberikan pengarahan, penyampaian materi dan motivasi serta berkontribusi bagi generasi muda baik di dalam lingkungan kampus, keluarga dan masyarakat secara luas.

Kata Kunci : Gadget, Perkembangan, Anak Usia Dini

References

Susanto, S., Darusman, Y. M., Bachtiar, B., Gueci, R. S., & Santoso, B. (2021). Menggunakan Media Sosial Ramah Hukum. Jurnal ABDIMAS Tri Dharma Manajemen, 2(1), 72-78.

https://www.google.com/url?sa=t&source=web&rct=j&url=https://osf.io/2zmy8/download&ved=2ahUKEwjBt_q-15X5AhXA2HMBHZ7tDGIQFnoECFkQAQ&usg=AOvVaw3k8eDBbKwXkNKaGx17akiK

https://www.google.com/url?sa=t&source=web&rct=j&url=https://id.scribd.com/document/395365727/PKM-M&ved=2ahUKEwjBt_q-15X5AhXA2HMBHZ7tDGIQFnoECEsQAQ&usg=AOvVaw1WtZudVCrCEhJZVpg-n34A

file:///C:/Users/user/Downloads/176-Article%20Text-618-1-10-20181211.pdf

Downloads

Published

2023-01-28