Pelatihan Manajemen Sdm Kelurahan Dalam Diversifikasi Produk Umkm Meningkatkan Inovasi Dan Keberlanjutan Usaha Mikro

Authors

  • Rizky Nuari Universitas Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Indonesia
  • Andrean Prayuda Yuliyana Universitas Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Indonesia
  • Rani Haerani Universitas Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Indonesia
  • Kodiri Kodiri Universitas Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Indonesia
  • Tubagus Faturrohman Universitas Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Indonesia
  • Endang Sugiarti Universitas Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Indonesia
  • Mukhlis Catio Universitas Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32493/jamh.v6i1.54632

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman pelaku UMKM terhadap pelatihan manajemen SDM kelurahan dalam diverfisikasi produk. Metode pelaksanaan meliputi penyuluhan, pelatihan interaktif, serta pendampingan langsung kepada pelaku UMKM. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa peserta mengalami peningkatan pengetahuan tentang pentingnya inovasi, pengelolaan SDM yang efektif, dan penerapan strategi diversifikasi dalam usaha mereka. Pelatihan ini tidak hanya meningkatkan kompetensi individu, tetapi juga mendorong keberlanjutan dan kemandirian ekonomi lokal. Kolaborasi antara akademisi dan masyarakat terbukti memberikan dampak positif dalam pemberdayaan UMKM secara berkelanjutan.

Downloads

Published

2024-10-30