PENGARUH PERPUTARAN PIUTANG TERHADAP RETURN ON ASSET PADA PT. SUMBER ALFARIA TRIAJYA TBK PERIODE 2013-2019
DOI:
https://doi.org/10.32493/JEE.v3i3.10525Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Perputaran piutang terhadap Return On Asset pada PT. Sumber Alfaria Triajya Tbk Periode 2013-2019.Metode yang digunakan adalah explanatory research. Teknik analisis menggunakan analisis statistik dengan pengujian regresi, korelasi, determinasi dan uji hipotesis.Hasil penelitian ini variabel Perputaran piutang diperoleh nilai rata-rata sebesar 43,38%. Variabel Return On Asset diperoleh nilai rata-rata 0,0626%. Perputaran piutang berpengaruh positif dan signifikan terhadap Return On Asset dengan nilai persamaan regresi Y = 0,015 + 0,001X, dan nilai koefisien korelasi 0,893 atau memiliki tingkat hubungan yang sangat kuat dengan nilai determinasi 79,8%. Uji hipotesis diperoleh signifikansi 0,000 < 0,05.References
Agus Harjito & Martono, (2010) “Manajemen Keuangan†Yogyakarta: Penerbit Ekonisia.
Agus Sartono. (2010). “Manajemen Keuangan Toeri dan Aplikasiâ€, Edisi keempat, Yogyakarta: Penerbit BPFE.
Algifari. (2015). “Analisis Regresi untuk Bisnis dan Ekonomiâ€. Yogyakarta: BPFE.
Amelia, R. W., & Sunarsi, D. (2020). Pengaruh Return On Asset Dan Return On Equity Terhadap Debt To Equity Ratio Pada PT. Kalbe Farma, TBK. Ad-Deenar: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam, 4(01), 105-114.
Arikunto, Suharsimi (2014). “Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktekâ€. Jakarta: Rineka Cipta.
Bambang Riyanto, (2011). “Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaanâ€. Edisi ke empat, BPFE Yogyakarta.
Dwi, Martani, dkk. (2012).“Akuntansi Keuangan Menengah Berbasis PSAKâ€.Buku 1,Jakarta, Salemba Empat
Fahmi, Irham (2012), “Pengantar Manajemen Keuangan†Cetakan pertama. Bandung: Penerbit Alfabeta.
Haque, M. G., Nurjaya, N.,Affandi, A., Erlangga, H., & Sunarsi, D. (2021). Micro Financial Sharia Non-bank Strategic Analysis: a Study at BMT Beringharjo, Yogyakarta. Budapest International Research and Critics Institute (BIRCI-Journal): Humanities and Social Sciences, 4(2), 1677-1686.
Imam Ghozali (2017). “Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSSâ€. Edisi Kelima. Semarang: Badan Penerbit Undip.
J Supranto, 2001, “Statistik teori dan aplikasiâ€,cetakan kedua,Jakarta:Penerbit Erlangga.
Jasmani, J. (2018). Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Harga Saham (Analisis Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Go Public di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi Indonesia, 12(2).
Jasmani, J. (2019). The Effect of Liquidity and Working Capital Turnover on Profitability at PT. Sumber Cipta Multiniaga, South Jakarta. PINISI Discretion Review, 3(1), 29-38.
Kasmir (2010), “Analisis Laporan keuanganâ€, penerbit raja grafindo persada, Jakarta
Kasmir, (2010). “Pengantar Manajemen Keuanganâ€, Edisi Pertama, Cetakan kedua, Jakarta: Penerbit Prenada Media.
Kasmir. (2012) “Pengantar Manajemen Keuanganâ€, Edisi Pertama, Cetakan kedua, Jakarta: Prenada Media.
Kuncoro,Mudrajad dan Suhardjono,2012,“manajemen perbankan Teori dan aplikasiâ€Edisi 1,BPEE,Yogyakarta
Lukman Syamsudin. 2007. “Manajemen Keuangan Perusahaanâ€. Jakarta: RajaGrafindo Persada
Martono dan Agus Harjito, (2011). “Manajemen Keuanganâ€, Jakarta: Penerbit Ekonisia..
Munawir (2010), “Analisis Laporan Keuanganâ€, Edisi Ke Empat, Penerbit Liberty, Yogyakarta.
Murtie, Afin, 2015, Bisnis Tahan Banting Sambut MEA. Klaten : Cable Book
Noryani, Y. B. G., Sari, W. I., Rosini, I., Munadjat, B., Sunarsi, D., & Mahnun Mas' adi, G. (2020). Did ISO 45001, ISO 22000, ISO 14001 and ISO 9001 Influence Financial Performance? Evidence from Indonesian Industries. PalArch's Journal of Archaeology of Egypt/Egyptology, 17(7), 6930-6950.
Pujiati, H., Sunarsi, D., Affandi, A., & Anggraeni, N. (2021). Effect of ISO 9001: 2015 Quality Management Implementation in Education on School Performance. Journal of Contemporary Issues in Business and Government, 27(1), 1848-1855
S.munir, 2007.“Analisa Laporan keuanganâ€. Yogyakarta : Leberty.
Santoso, Singgih (2015). “Menguasai Statistik Multivariatâ€. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
Sartono, “Manajemen Keuangan Aplikasi Dan Teoriâ€, Edisi Keempat, BPFE, Yogyakarta, 2008.
Sawir, (2003). “Analisis Kinerja Keuangan dan Perencanaan Keuangan Perusahaanâ€, Cetakan ketiga, Jakarta: Penerbit PT. Gramedia Pustaka Utama.
Sugiyono (2017), “Metode Penelitian Administrasi : dilengkapi dengan Metode R & Dâ€. Bandung: Alfabeta.
Suhartono, A., Jati, W., & Sunarsi, D. (2019). Pengaruh Earning Per Share Dan Return On Asset Terhadap Harga Saham Pada PT. Bank Negara Indonesia Tbk Periode 2009-2018. Jurnal Manajemen, Bisnis dan Organisasi (JUMBO), 3(3), 182-194.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis memiliki hak cipta artikel dan menyerahkan kepada jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah di bawah persyaratan Atribusi 4.0 Internasional (CC BY 4.0) yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Effect of Open Access).