Analisis Sponsorship PT. Anargya Aset Manajemen (Studi pada Persija Periode Liga I BRI 2022/2023)

Authors

  • Nabila Meira Adzraa Hariri Universitas Padjadjaran, Bandung, Jawa Barat, Indonesia
  • Healthy Nirmalasari Universitas Padjadjaran, Bandung, Jawa Barat, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32493/JEE.v6i2.37377

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pelaksanaan kegiatan sponsorship PT. Anargya  Aset Manajemen dengan klub sepak bola Persija. Objek dalam penelitian ini adalah kegiatan sponsorship pada klub sepak bola. Metode pada penelitian ini adalah metode kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Data bersumber dari wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi terkait kegiatan sponsorship. Hasil dari penelitian ini menunjukan pelaksanaan kegiatan sudah berjalan dengan baik tapi belum maksimal. Pertumbuhan dari sisi awareness sudah baik, tetapi untuk pertumbuhan nasabah yang melakukan transaksi masih kurang yaitu hanya 40-50%. Untuk pencapaian tujuan dari masing-masing pihak baik PT. AAM maupun Persija sudah tercapai sesuai kesepakatan yang telah disetujui sebelumnya.

References

Belch, G. E., & Belch, M. A. (2004). Advertising and promotion : an integrated marketing communications perspective (6th ed.). Mcgraw-Hill Education.

Cornwell, T. B. (2020). Sponsorship in marketing : effective partnerships in sports, arts and events. Routledge, Taylor & Francis Group.

Dahlén, M., Lange, F., & Smith, T. (2010). Marketing Communications : A Brand Narrative Approach. John Wiley & Sons Ltd.

Gunawan, I. (2013). Metode penelitian kualitatif: teori & praktik. Bumi Aksara.

Harvey, B., Gray, S., & Despain, G. (2006). Measuring the Effectiveness of True Sponsorship. Journal of Advertising Research.

Hatta, H., & Muhammad, A. (2018). Efektivitas Sponsorship Dalam Meningkatkan Brand Awareness PT. Sentra Timur Residence di Universitas Bakrie (Studi Kasus: Event Maroon Festival 2017) . Journal of Entrepreneurship, Management, and Industry (JEMI), 1(2).

Husnulwati, S., & Yanuarsi, S. (2021). Kebijakan Investasi Masa Pandemi Covid-19 DiIndonesia. Solusi, 19(2), 183–193. https://doi.org/10.36546/solusi.v19i2.364

Investasi Sebelum dan Sesudah Pandemi Covid-19, Bagaimana Pengaruhnya? – Fakultas Bisnis dan Ekonomika UII. (n.d.). Retrieved September 26, 2022, from https://fecon.uii.ac.id/2020/08/investasi-sebelum-dan-sesudah-pandemi-covid-19-bagaimana-pengaruhnya/

Investasi Tak Terbatas • Anargya Aset Manajemen. (n.d.). Anargya-Am.co.id. Retrieved September 26, 2022, from https://anargya-am.co.id

Ismayani, A. (2019). Metodologi Penelitian. Syiah Kuala University Press.

Kotler, P. (2007). Manajemen Pemasaran. Jakarta : Index.

Kurniawan, A., & Puspitaningtyas, Z. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif. Pandiva Buku.

Mason, K. (2005). How corporate Sport sponsorship Impacts Consumer Behavior. Journal of American Academy of Business, 7.

Morissan, Ph. D. (2019). Riset Kualitatif. Prenada Media.

Nazir, M. (2005). Metode Penelitian. Ghalia Indonesia.

O’guinn, T. C., Allen, C. T., & Semenik, R. J. (2006). Advertising and Integrated Brand Promotion. Thomson Learning Academic.

Pengaruh Covid-19 terhadap Investasi di Indonesia. (2020). BKPM. https://www.investindonesia.go.id/id/artikel-investasi/detail/pengaruh-covid-19-terhadap-investasi-di-indonesia

Roy, D. P., & Cornwell, T. B. (2003). Brand equity’s influence on response to event Sponsorship. Journal of Product & Brand Management, 12(377-393).

Salma, A. N. (2017). Pengaruh Sponsorship Dalam Meningkatkan Brand Awareness (Studi pada Sponsorship Garuda Indonesia Terhadap Liverpool FC sebagai Global Official Airline Partner). INJECT (Interdisciplinary Journal of Communication), 2(1), 1. https://doi.org/10.18326/inject.v2i1.1-26

Sekaran, U., & Bougie, R. (2017). Metode Penelitian untuk Bisnis: Pendekatan Pengembangan-Keahlian. Salemba Empat.

Shimp, T. A. (2014). Komunikasi Pemasaran Terpadu dalam Periklanan dan Promosi . Salemba Empat.

Smith, A., & Stuwart, B. (2015). Introduction to sport marketing (2nd ed.). Routledge.

Speed, R., & Thompson, P. (2000). Determinant of Sport Sponsorship Response. Journal of the Academy of Marketing Science, 28(226).

Sugiyono, Prof. Dr. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Tentang Persija Official Portal. (n.d.). Persija.id. Retrieved November 17, 2022, from https://persija.id/club/about-persija

Umar, H. (2013). Metode Penelitian Untuk Skripsi dan Tesis. Rajawali.

Zakariah, K. M., Zakariah, M. A., & Afriani, V. (2020). Metodologi Penelitian Kualitatif, Kuantitatif, Action Research, Research And Development (R n D). Yayasan Pondok Pesantren Al Mawaddah Warrahmah Kolaka.

Downloads

Published

2024-01-01

How to Cite

Hariri, N. M. A., & Nirmalasari, H. (2024). Analisis Sponsorship PT. Anargya Aset Manajemen (Studi pada Persija Periode Liga I BRI 2022/2023). Jurnal Ekonomi Efektif, 6(2), 380–388. https://doi.org/10.32493/JEE.v6i2.37377

Issue

Section

Jurnal Ekonomi Efektif