Analisis Perilaku Pengelolaan Keuangan Generasi Z Pengguna Shopee Paylater

Authors

  • Hanifa Zahra Chaniago Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur
  • Rahman Amrullah Suwaidi

DOI:

https://doi.org/10.32493/JEE.v7i1.43297

Keywords:

Kontrol Diri; Literasi Keuangan; Sikap Keuangan

Abstract

Kencenderungan generasi Z yang sangat terbuka terhadap inovasi teknologi memberikan dampak signifikan pada perkembangan fintech terutama penggunaan Paylater. Tujuan dari dilaksanakannya kajian ini ialah guna mengetahui perilaku pengelolaan keuangan gen Z pada mahasiswa UPN “Veteran” Jawa Timur Pengguna SPaylater. Riset ini menggunakan populasi yang terdiri dari 21.741 mahasiswa aktif UPN “ Veteran” Jawa Timur dengan menggunakan metode purposive dan propotional sampling dengan jumlah 100 responden mahasiswa aktif setiap fakultas di UPN “Veteran” Jawa Timur. Pada studi ini memakai metode kuantitatif dengan analisis data menggunakan SEM berbasis komponen dengan menggunakan PLS sebagai alat analisis. Setelah dilakukan proses penganalisisan didapatkan hasil yang menunjukkan literasi keuangan berkontribusi terhadap perilaku pengelolaan keuangan, sikap keuangan berkontribusi terhadap perilaku pengelolaan keuangan dan kontrol diri berkonstribusi terhadap perilaku pengelolaan keuangan.

References

1. Andana, R. R., & Yuniningsih, Y. (2023). Financial Management Behavior in Using Fintech (Study on Management Students of UPN Veteran East Java). Journal of Accounting Finance and Auditing Studies (JAFAS), 67–84. https://doi.org/10.32602/jafas.2023.024

2. Angelista, F. D., Anggraini, L. D., & Putri, A. U. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan, Gaya Hidup dan Sikap Keuangan Terhadap Perilaku Keuangan Mahasiswa Pengguna Shopee Paylater. Journal of Trends Economics and Accounting Research, 4(3), 696–705. https://doi.org/10.47065/jtear.v4i3.1197

3. Berlianti, S. N., & Suwaidi, R. A. (2023). The Effect of Financial Literacy, Locus of Control and Life Style on the Financial Behavior of Peer to Peer Lending Paylater User In Surabaya City. International Journal of Multidisciplinary: Applied Business and Education Research, 4(11), 4126–4134. https://doi.org/10.11594/ijmaber.04.11.29

4. Bisnis.com. (n.d.). Alasan Gen Z Getol Utang Pakai Paylater . Retrieved August 1, 2024, from https://finansial.bisnis.com/read/20240311/55/1748227/alasan-gen-z-getol-utang-pakai-paylater

5. databoks.katadata.co.id. (2022, January 12). Shopee Paylater, Layanan Paylater Paling Banyak Digunakan pada 2021. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/01/12/shopee-paylater-layanan-paylater-paling-banyak-digunakan-pada-2021

6. demakkab.bps.go.id. (2021, January 21). Hasil Sensus Penduduk 2020. https://demakkab.bps.go.id/news/2021/01/21/67/hasil-sensus-penduduk-2020.html

7. Dwi, K., Rahayu, S., & Meitriana, A. (2023). Pengaruh Literasi Keuangan dan Sikap Keuangan Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Mahasiswa Prodi Pendidikan Ekonomi Undiksha. 11(2), 219–225. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/EKU

8. Fadilah Suyono, Y., Dian Indira Kusuma, P., Dian Indira, P. K., & Program Studi Magister Sains Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis, C. (2022). Pengaruh Financial Attitude, Financial Experience dan Financial Knowledge Terhadap Financial Management Behavior Pengguna Paylater dengan Self Control sebagai Faktor Pemoderasi. RATIO: Reviu Akuntansi Kontemporer Indonesia, 5(1). https://doi.org/10.30595/ratio.v5i1.19933

9. finansial.bisnis.com. (2023, October 31). Survei Populix: Shopee Paylater Terpopuler, Gopay dan Akulaku Nomor Berapa? Artikel ini telah tayang di Bisnis.com dengan judul “Survei Populix: Shopee Paylater Terpopuler, Gopay dan Akulaku Nomor Berapa?”

10. finhealthnetwork.org. (2023, October 10). Understanding the Mental-Financial Health Connection. https://finhealthnetwork.org/research/understanding-the-mental-financial-health-connection/

11. Haqiqi, A. F. Z., & Pertiwi, T. K. (2022). Pengaruh Financial Technology, Literasi Keuangan dan Sikap Keuangan terhadap Perilaku Keuangan Generasi Z di Era Pandemi Covid-19 pada Mahasiswa UPN “Veteran” Jawa Timur. SEIKO : Journal of Management & Business, 5(2), 355–367.

12. Herdjiono, I., & Damanik, A. (n.d.). Pengaruh Financial Attitude, Financial Knowledge , Parental In Come Terhadap Financial Management Behavior.

13. I Bagus Rendy Brahmastra, & Ira Wikartika. (2023). The Effect Of Financial Knowledge, Financial Experience, and Locus Of Control On Finanacial Management Behavior At Batik MSMES In Tuban. Journal of Social Research.

14. IDN TIMES. (2023, November 24). Gen Z Suka Pakai Fitur Paylater, Ini Platform yang Paling Disukai Artikel ini telah tayang di Idntimes.com dengan judul “Gen Z Suka Pakai Fitur Paylater, Ini Platform yang Paling Disukai”. Klik untuk baca: https://wgen z suka pakai fitur paylater ini platform yang paling disukai. https://www.idntimes.com/business/economy/triyan-pangastuti/gen-z-suka-pakai-fitur-paylater-ini-platform-yang-paling-disukai

15. Iqbal Asrian Amin, Rahmat Mulyana, & Zulkarnain Muhammad Ali. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan Syariah dan Sikap Keuangan Syariah Terhadap Perilaku Manajemen Keuangan. Economic Reviews Journal, 3(1). https://doi.org/10.56709/mrj.v3i1.161

16. Irfandi, L. (2020). Pengaruh self-control, literasi keuangan dan sosial ekonomi keluarga terhadap perilaku keuangan mahasiswa pendidikan ekonomi. Skripsi, 1–82. https://lib.unnes.ac.id/38953/

17. katadata.co.id. (2022, January 13). Survei KIC: Gen Z dan Milenial Pakai Paylater untuk Belanja Busana Artikel ini telah tayang di Katadata.co.id dengan judul “Survei KIC: Gen Z dan Milenial Pakai Paylater untuk Belanja Busana” , https://katadata.co.id/digital/fintech/61e0ecf4b1b96/ survei-kic-gen-z-dan-milenial-pakai-paylater-untuk-belanja-busana Penulis: Desy Setyowati. https://katadata.co.id/digital/fintech/61e0ecf4b1b96/survei-kic-gen-z-dan-milenial-pakai-paylater-untuk-belanja-busana

18. Kumalasari Dwi & Anwar Muhadjir. (2022). Financial Knowledge Moderating The Effect Of Money Attitude On Personal Financial Management Behavior. Economos: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 5, 225–232.

19. Maninggar, F. R., & Yuniningsih, Y. (2023). Analysis of Financial Behavior on Peer To Peer Lending Application in Measuring Transaction Intention of Millennials Generation in Sidoarjo. International Journal of Business Marketing and Management (IJBMM), 8(1), 61–69. www.ijbmm.com

20. Mariana, D., Purwanto, E., & Wikartika, I. (2022). Pengaruh Perilaku Pengelolaan Keuangan terhadap Penerima Kartu Indonesia Pintar pada Mahasiswa UPN ”Veteran” Jawa Timur. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 22(3), 1536. https://doi.org/10.33087/jiubj.v22i3.2554

21. Melia Feralda, Achmad Hasan Hafidzi, & Ira Puspitadewi Samsuryaningrum. (2023). Pengaruh Sikap Keuangan, Pengendalian Diri, dan Gaya Hedonisme Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Mahasiswa Pengguna Shopee Paylater Di Kabupaten Jember. BIRCI-JOURNAL, 6.

22. Meliana, J. R., & Isbanah, Y. (2023). Pengaruh Financial Literacy , Financial Attitude , Social Environment , dan Lifestyle Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Generasi Z di Sidoarjo. 310–321.

23. Navitri Savira & Wikartika Ira. (2023). Pengaruh Pendapatan, Gaya Hidup dan Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Keuangan pada Mahasiswa Manajemen Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur. 4.

24. Pradiningtyas, T. E., & Lukiastuti, F. (2019). Pengaruh Pengetahuan Keuangan dan Sikap Keuangan terhadap Locus of Control dan Perilaku Pengelolaan Keuangan Mahasiswa Ekonomi. Jurnal Minds: Manajemen Ide Dan Inspirasi, 6(1), 96. https://doi.org/10.24252/minds.v6i1.9274

25. Putra, S. A., & Purwanto, E. (2023). Analisis Minat Menggunakan Aplikasi Cicil.Co.Id Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Upn “Veteran” Jawa Timur. SEIKO : Journal of Management & Business, 6(1), 547–557. https://doi.org/10.37531/sejaman.v6i1.3773

26. Rahmawati, K. (2022). Hubungan Kontrol Diri Dengan Perilaku Konsumtif Pembelian Online Mahasiswa Psikologi Uin Maulana Malik Ibrahim Malang Pada Masa Pandemi.

27. Sadalia, I., & Andrani Butar-Butar, N. (n.d.). PERILAKU KEUANGAN: Teori dan Implementasi.

28. shopee.co.id. (2024, April 17). PayLater: Pengertian, Keuntungan, dan Tips Menggunakannya. https://shopee.co.id/inspirasi-shopee/apa-itu-paylater-adalah/

29. Sukma, A. P., Hamidah, & Kurnianti, D. (2022). Pengaruh Financial Attitude, Financial Knowledge, dan Income terhadap Financial Management Behavior dengan Locus of Control sebagai Variabel Intervening. Jurnal Bisnis, Manajemen, Dan Keuangan, 3(2), 374–390. https://doi.org/10.21009/jbmk.0302.04

30. Wahyu, D., Sari, P., & Anwar, M. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Menabung Dengan Self Control Sebagai Variabel Mediasi Pada Mahasiswa S1 Feb Upn “Veteran” Jawa Timur. SEIKO : Journal of Management & Business, 5(2), 2022–2081. https://doi.org/10.37531/sejaman.v5i2.1911

31. Wahyuni, E. S., & Ramadhan, F. (2022). Manajemen Keuangan Konsep Perilaku Keuangan Sebagai Dasar Pengambilan Keputusan Era Digital (Issue February).

32. www.cnbcindonesia.com. (2023, July 10). Orang Indonesia Nunggak Bayar Pay Later Rp 3,28 Triliun. https://www.cnbcindonesia.com/market/20230710094743-17-452717/orang-indonesia-nunggak-bayar-pay-later-rp-328-triliun

33. www.fintechnexus.com. (2022, April 8). BNPL effects on financially vulnerable coming into focus. https://www.fintechnexus.com/bnpls-effects-on-financially-vulnerable-coming-into-focus/

34. Yuniningsih. (2020). Perilaku Keuangan Dalam Berinvestasi. In Jurnal Keuangan (Vol. 2, Issue 1). http://repository.upnjatim.ac.id/54/1/perilaku_keuangan.pdf

35. Yuniningsih, Y., Santoso, B., & Atestasi, /. (2020). Does Family Environment Moderate The Effect of Financial Literacy, Attitudes and Motivation on Investment Interest. Jurnal Ilmiah Akuntansi, 3(2), 126–132. https://doi.org/10.33096/atestasi.v3i2.569

36. Yuniningsih, Y., Santoso, B., Mestika Sari, I., Auththor Firdausy, A., & Romadhon, I. C. (2022). Financial Literacy and Motivation to Stimulate Saving Behavior Intention in form of Bank Customer Deposits. Journal of Economics, Finance and Management Studies, 05(11), 3334–3340. https://doi.org/10.47191/jefms/v5-i11-19

37. Yusuf Aulia Rakhman, & Tri Kartika Pertiwi. (2023). Literasi Keuangan, Penggunaan E-Money, Kontrol Diri, Dan Gaya Hidupterhadap Perilaku Konsumtif Belanja Online. Journal of Management and Bussines (JOMB), 5.

38. Zulvia, Y., Nasli, R., & Lasmini, R. S. (2022). Millennial (Gen Y) Financial Management Behavior: The impact of Financial Knowledge, Financial Attitude and Self Control.

Downloads

Published

2024-10-10

How to Cite

Hanifa Zahra Chaniago, & Rahman Amrullah Suwaidi. (2024). Analisis Perilaku Pengelolaan Keuangan Generasi Z Pengguna Shopee Paylater. Jurnal Ekonomi Efektif, 7(1), 19–28. https://doi.org/10.32493/JEE.v7i1.43297