Analisis Penyaluran dan Pengembalian Kredit Terhadap Pendapatan Koperasi Pada PRIMKOPTI Kebumen

Authors

  • Tika Syahfalina Politeknik Dharma Patria Kebumen
  • Suratno . Politeknik Dharma Patria Kebumen

DOI:

https://doi.org/10.32493/fb.v3i2.2021.155-160.11230

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peningkatan dan pembayaran kredit terhadap pendapatan koperasi pada PRIMKOPTI Kebumen. Dimana naik atau turun setiap tahunnya. Penelitian menggunakan data kuantitatif sedangkan teknik analisis data menggunakan perhitungan prosentase dan pembayaran kredit terhadap pendapatan koperasi. Hasil penelitian menunjukkan besaran tingkat kredit terhadap pendapatan koperasi pada tahun 2017, 2018, dan 2019 adalah 0,46%, 0,46%, dan 0,47%. Besaran tingkat kredit pada tahun 2017, 2018, dan 2019 adalah 0,42 %, 0,51%, dan 0,43%. Pada PRIMKOPTI Kebumen pendapatan koperasi kurang berpengaruh setiap tahun naik walaupun tidak ada kenaikan kredit.

Kata Kunci: Penyaluran Kredit; Pengembalian Kredit; Pendapatan

Author Biographies

Tika Syahfalina, Politeknik Dharma Patria Kebumen

Mahasiswa Akhir Jurusan Akuntansi Politeknik Dharma Patria Kebumen

Suratno ., Politeknik Dharma Patria Kebumen

Dosen Akuntansi Politeknik Dharma Patria Kebumen

References

Gunawan, A., & Sari, M. (2019). Analisis Penyaluran Kredit Kepada Masyarakat Dalam Meningkatkan Perolehan Pendapatan ( Studi Pada PT . Bank Perkreditan Rakyat Duta Adiarta Medan ) Analysis of Credit Distribution to Society Increase Income Acquisition ( Study at PT . The People ’ s Credit Bank Duta Adiarta Medan ). 19(1), 67–75.

Kasmir. 2012. Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya. Edisi Revisi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Ketut, N., Mustikayani, D., & Sueni, N. N. (2019). Pengaruh Penyaluran Kredit Dan Kredit Bermasalah Terhadap Laba Pada Koperasi Utama Artha Jaya Cabang Sempidi Periode 2013-2017. 2(1)

Manurung, Y. M., & Marwansyah, S. (2017). Analisis Pemberian Kredit terhadap Pendapatan Bunga Bersih Pada. IV(2).

Pedro, T., Silva, D., Leite, M., & Guse, J. C. (2017). Financial and economic performance of major Brazilian credit cooperatives. Contaduría y Administración. https://doi.org/10.1016/j.cya.2017.05.006

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta

Sugiyono. 2012. Statistika untuk Penelitian. Cetakan ke-21. Penerbit CV Alfabeta, Bandung

Undang-Undang No 25 Tahun 1992 Tentang Perkoperasian

Undang-Undang Perbankan No 10 Tahun 1998 Tentang Kredit

Winarso, W. (2015). Pengaruh Penyaluran Kredit Terhadap Perolehan Pendapatan (Studi Kasus : Koperasi Kredit Mitra Usaha Sejahtera Rahastra). Seminar Nasiona; Teknologi Informasi Dan Multimedia, 27–32

Downloads

Published

2021-08-30

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.