Pengaruh Disiplin Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Lubana Sengkol Wisata Pemancingan Keluarga Di Serpong Tangerang Selatan

Authors

  • Nopi Oktavianti Universitas Pamulang
  • Catur Galuh Ratnagung Universitas Pamulang
  • Devi Fitria Wilandari Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i2.11040

Keywords:

Disiplin Kerja, Motivasi, Kinerja Karyawan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja dan motivasi terhadap kinerja karyawan pada Lubana Sengkol Wisata Pemancingan Keluarga di Serpong Tangerang Selatan. Metode yang digunakan adalah explanatory research dengan teknik analisis menggunakan analisis statistik dengan pengujian regresi, korelasi, determinasi dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini disiplin kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan sebesar 42,6%, uji hipotesis diperoleh t hitung > t tabel atau (6,267 > 2,006). Motivasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan sebesar 42,7%, uji  hipotesis diperoleh t hitung > t tabel atau (6,289 > 2,006). Disiplin kerja dan motivasi secara simultan berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan dengan persamaan regresi Y = 9,773 + 0,379X1 + 0,382X2 dan kontribusi pengaruh sebesar 54,1%, uji hipotesis diperoleh F hitung > F tabel atau (30,636 > 2,780).

References

A. A. Anwar Prabu Mangkunegara, “Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. PT. Remaja Rosdakarya, Bandung, 2010.

Algifari, “Analisis Regresiâ€. Yogyakarta, 2011.

Andi Supangat, “Statistika dalam Kajian Deskriftif, Inferensi dan Non Parametricâ€, Edisi Pertama, Kencana Prenada Media Group, Jakarta, 2014.

Arikunto, Suharsimi, “Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktekâ€. PT. Rineka Cipta, Jakarta, 2015.

Bangun, Wilson, “Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. Erlangga, Jakarta, 2012.

Ghozali, Imam, “Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSSâ€. BadanPenerbit Undip, Semarang, 2014.

Hamali, Arif Yusuf, “Pemahaman Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. CAP (Center For Academic Publishing Service), Yogyakarta, 2018.

Handoko, “Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusiaâ€. BPFE UGM, Yogyakarta, 2011.

Hasibuan, Malayu S.P, “Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. PT. Bumi Aksara, Jakarta, 2014.

Hayati, F. A., & Susetyo, E. (2020). Hubungan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PKBM Insan Karya Tangerang Selatan. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(2), 140-147.

Istijanto, “Aplikasi Praktis Riset Pemasaranâ€. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta, 2012

Kristianti, L. S., Affandi, A., Nurjaya, N., Sunarsi, D., & Rozi, A. (2021). Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Pariwisata Purwakarta. Jurnal Ilmiah PERKUSI, 1(1), 101-109.

Nurjaya, N., Affandi, A., Ilham, D., Jasmani, J., & Sunarsi, D. (2021). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia Dan Kemampuan Pemanfaatan Teknologi Terhadap Kinerja Aparatur Desa Pada Kantor Kepala Desa Di Kabupaten Gunungkidul, Yogyakarta. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 4(3), 332-346.

Oktavianti, N. (2020). Pengaruh Motivasi dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Kerja Karyawan PT. DEW Indonesia. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(2), 148-155.

Paramarta, V., Dewi, R. R. V. K., Rahmanita, F., Hidayati, S., & Sunarsi, D. (2021). Halal Tourism in Indonesia: Regional Regulation and Indonesian Ulama Council Perspective. International Journal of Criminology and Sociology, 10, 497-505.

Rialmi, Z. (2020). Pengaruh Kedisiplinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bhakti Karya Distribusi Indonesia. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(3), 286-293.

Rivai, Veithzal dan Ella Sagala, “Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaanâ€. Rajawali Pers, Jakarta, 2013.

Santoso, Singgih, “SPSS Statistik Parametikâ€. Cetakan Kedua, PT. Elek Media, 2015.

Sedarmayanti, “Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. Refika Aditama, Bandung, 2013.

Simamora, Hendry, “Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN, Yogyakarta, 2014.

Simanjuntak, Payaman, “Manajemen dan Evaluasi Kinerjaâ€. Fakultas Ekonomi UI, Jakarta, 2011.

Sinabela, Lithen Poltak, “Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. Cetakan kesatu, PT. Bumi Aksara, Jakarta, 2016

Sudjana, “Metode Statistikaâ€, Edisi Keenam, Tarsito, Bandung, 2011.

Sugiyono, “Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & Dâ€, Penerbit CV. Alfabeta, Bandung, 2016.

Supomo, R dan Eti Nurhayati, “Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. YramaWidya, Bandung, 2018.

Sutrisno, Edy, “Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. Prenada Media Group, Jakarta, 2014.

Terry, George R & Rue, Leslie W. Rue, “Dasar-Dasar Manajemenâ€. Jakarta Bumi Aksara, Jakarta, 2010.

Wibowo, “Manajemen Kinerjaâ€. PT. Raja Grafindo Persada, Depok, 2017.

Downloads

Published

2021-06-10

How to Cite

Oktavianti, N., Ratnagung, C. G., & Wilandari, D. F. (2021). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Lubana Sengkol Wisata Pemancingan Keluarga Di Serpong Tangerang Selatan. Jurnal Ilmiah PERKUSI, 1(2), 252–260. https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i2.11040

Issue

Section

Articles