Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Kepolisian Polisi Sektor (POLSEK) Pondok Aren

Authors

  • Andri Kurniawan Universitas Pamulang
  • Isep Amas Priatna Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i4.13385

Keywords:

Gaya Kepemimpinan, Disiplin Kerja, Kinerja Kepolisian

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan dan disiplin kerja terhadap kinerja kepolisian Polisi sektor (Polsek) Pondok Aren. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan populasi sebesar 80 orang. Hasil uji F menyatakan bahwa ada hubungan yang signifikan antara variabel Gaya Kepemimpinan (X1) dan Disiplin Kerja (X2) terhadap variabel terikat yaitu Kinerja Kepolisian (Y). Hasil uji-t dari kedua variabel independen memiliki nilai koefisien yang signifikan, yaitu terdapat hubungan yang signifikan antara variabel Gaya Kepemimpinan (X1) dan Disiplin Kerja (X2) terhadap variabel terikat yaitu variabel Kinerja (Y). Hasil persamaan regresi berganda Y= 8,327 + 0,433X1 + 0,364X2.

References

Arifin dan Barnawi. (2012). Etika dan profesi kependidikan. Jogjakarta: Ar-ruzz Media

Bintoro dan Daryanto. (2017). Manajemen Penilaian Kinerja Karyawan. Yokyakarta: Grava Media

Edison, Anwar, dan Komariyah. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Pertama. Bandung: Alfabeta

Hasibuan, Malayu S.P. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara.

Hermawati, R., et al. (2021). Pengaruh Pelatihan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank BJB di Cabang Balaraja Banten. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 4(3), 319-331.

Insani, P. B. E. B. (2020). Hubungan Gaya Kepemimpinan Dengan Produktivitas Kerja Pegawai Bmt El Bina Insani Cugenang. Jurnal Agrita Vol, 2(1).

Mangkunegara, AA. Anwar Prabu. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Marwansyah. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Kedua. Bandung: Alfabeta

Masram dan Mu’ah. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Sidoarjo: Zifatama Publiser

Mulyadi. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: In Media

Muslimat, A., et al. (2020). Effect Of Organizational Commitment On The Sustainability Performance Of Indonesian Industries. PalArch's Journal of Archaeology of Egypt/Egyptology, 17(6), 8330-8347.

Nurjaya, N., et al. (2020). Edupreneurship management in shaping the nation's character. Jurnal Konseling dan Pendidikan, 8(3), 198-206.

Rawi, R. D. P. (2017). Analisis Hubungan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai (Studi Kasus Pada Kantor Kecamatan Ruing Kabupaten Ngada Ntt). Jurnal Noken: Ilmu-Ilmu Sosial, 2(2), 15-28.

Riduwan. (2014). Metode dan Teknik Menyusun Tesis. Cetakan Kesepuluh. Bandung: Alfabeta

Rivai Dan Ella Sagala. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan. Jakarta: Rajawali Pers

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV

Sunarsi, D. (2017). Pengaruh Kepemimpinan Dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Karyawan Pada Cabang Pembantu Bank DKI Pondok Labu-Jakarta Selatan. JENIUS, 1(2), 21

Sutrisno, Edy. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana Prenada Media Group

Suwanto, S., et al. (2021). Pengaruh Motivasi Dan Pengalaman Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Pada Happy Restaurant Di Bandung. Jurnal Ekonomi Efektif, 3(4), 546-554.

Suwanto, S., et al.. (2021). Pengaruh Motivasi Dan Pengalaman Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Pada Happy Restaurant Di Bandung. Jurnal Ekonomi Efektif, 3(4), 546-554.

Wibowo, (2016). Manajemen Kinerja, Edisi Kelima. Jakarta: PT.Rajagrafindo Persada.

Downloads

Published

2021-10-07

How to Cite

Kurniawan, A., & Priatna, I. A. (2021). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Kepolisian Polisi Sektor (POLSEK) Pondok Aren. Jurnal Ilmiah PERKUSI, 1(4), 481–486. https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i4.13385

Issue

Section

Articles