Analisis Kinerja Karyawan pada PT Inti Nomika Indonesia

Authors

  • Harianto Harianto Universitas Pamulang
  • Ali Maddinsyah Universitas Pamulang
  • Angga Juanda Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v2i4.25280

Keywords:

Analisis Kinerja, Kinerja Karyawan

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja karyawan dalam perusahaan PT Inti Nomika Indonesia, mengetahui proses kinerja  dalam tugas dan tanggung jawabnya sebagai karyawan PT Inti Nomika Indonesia, cara meningkatkan    peforma kinerja Karyawan pada Inti Nomika Indonesia  Metode dengan menggunakan Analisis deskriptif, hasil analisis berupa penerapan SOP pada PT Inti Nomika Indonesia memberikan manfaat yang besar apabila para karyawan menerapkan dengan baik sesuai dengan fungsinya.

References

AA. Anwar Prabu Mangkunegera, 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Remaja Rosdakarya, Bandung.

Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Haryadi, R. N., Sunarsi, D., Erlangga, H., & Wijandari, A. (2022). Pengaruh Promosi Jabatan Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Beringin Life di Jakarta. MAMEN: Jurnal Manajemen, 1(1), 41-48.

Hasibuan, M. S (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia (Revisi). Jakarta Bumi Aksara

Hasibuan, Malayu S.P. 2011. Manajemen: Dasar, Pengertian, dan Masalah. Jakarta: PT Aksara

Hasibuan, Malayu. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Penerbit. Bumi Aksara.

Hasibuan, Malayu. (2016:10). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Penerbit Bumi Aksara.

Mathis, dan Jackson. 2002 Manajemen Sumber Daya Manusia, edisi pertama, Cetakan pertama. Yogyakarta : Salemba Empat

Nurmansyah, 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia Suatu Pengantar. Unilak Press, Pekanbaru

Rivai, Veithzal dan Sagala, Ella Jauvani. 2009. Manajemen Sumber Daya

Manusia Untuk Perusahaan dari Teori ke Praktik. Jakarta: PT Raja Grafindo.

Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung : Alfabeta

Sutrisno, E. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia. Kencana, Jakarta.

Suwanto, S., Sunarsi, D., Erlangga, H., Nurjaya, N., & Haryadi, R. N. (2022). Pengaruh Pemberian Reward dan Disiplin Kerja Terhadap Prestasi Kerja yang Berdampak pada Kinerja Karyawan pada PT Surya Pratama Gemilang di Bekasi. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 5(2), 471-484.

Downloads

Published

2022-10-31

How to Cite

Harianto, H., Maddinsyah, A., & Juanda, A. (2022). Analisis Kinerja Karyawan pada PT Inti Nomika Indonesia. Jurnal Ilmiah PERKUSI, 2(4), 512–518. https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v2i4.25280

Issue

Section

Articles