Pengaruh Pelatihan dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan di PT. Alam Berdikari Mandiri Kota Cirebon

Authors

  • Reni Hindriari Universitas Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Indonesia
  • Nanda Dwi Widiyanti Universitas Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v3i4.34701

Keywords:

Pelatihan, Pengembangan Karir, Kinerja Karyawan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Pelatihan dan Pengembangan Karir terhadap Kinerja Karyawan pada PT Alam Berdikari Mandiri Kota Cirebon. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan bersifat deskriptif. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan melalui google formulir. Dan sampel dalam penelitian ini sebanyak 53 orang. Analisis yang digunakan meliputi: uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas, analisis regresi linier sederhana, analisis regresi linier berganda, analisis koefisien korelasi, analisis koefisien determinasi, uji t dan uji f. Hasil penelitian diperoleh Pelatihan ( ) dan Pengembangan Karir ( ) berpengaruh positif dan signifikan secara stimultan terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Alam Berdikari Mandiri Kota Cirebon dapat ditunjukkan dimana nilai  >  atau (116,153 > 3,18), dengan nilai  < sig.0,05 atau (0,000 < 0,05) artinya H0 ditolak dan H3 diterima. Pelatihan berpengaruh positif dan signifikan secara parsial terhadap kinerja karyawan pada PT. Alam Berdikari Mandiri Kota Cirebon dapat ditunjukkan dimana > atau (14,597 > 2,00856), dengan nilai  value < sig. 0,05 atau (0,000 < 0,05) artinya  ditolak dan  diterima. Pengembangan Karir berpengaruh positif dan signifikan secara parsial terhadap kinerja karyawan pada PT. Alam Berdikari Mandiri Kota Cirebon dapat ditunjukkan dimana nilai  <  atau ( 13,969 < 2,00856), dengan nilai  value > sig. 0,05 atau (0,000 > 0,05) artinya ditolak dan Ha2 diterima. 

References

Aspiyah, M., & Martono, S. (2016). Pengaruh Disiplin Kerja, Lingkungan kerja dan pelatihan pada produktivitas kerja. Management Analysis Journal.

Busro, Muhammad. Teori – teori Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana, 2018.

Dessler, G. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia (Edisi 14). Jakarta: Salemba Empat.

Endang, K., & Sari, N. (2020). Pengaruh Pelatihan Dan Disiplin Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT. Bumen Redja Abadi-BSD. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(3), 303-311.

Ghozali, H. I. (2015). Metodologi Penelitian Kuntitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: PT. Alfabeta.

Hasibuan, M. S. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia (Edisi Revisi). Bandung: Bumi Aksara

Maduningtias, L. (2019). Jurnal Ilmiah, Manajemen Sumber Daya Manusia. 2(3), 394-400.

Nursyahputri, S. R., & Saragih, H. R. (2019). Pengaruh Pelatihan Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada Unit Hcbp Pt Telekomunikasi Indonesia (Tbk). Jurnal Ecodemica: Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Bisnis, 3(2), 238–247.

Nursaumi, Ifany. (2022). Jurnal Ekonomi, Bisnis, Dan Akuntansi. Peningkatan Dan Pengembangan Karir Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Vol. 5 No. 2. Sukabumi. IPM2Kpe Journal.

Rivai, 2019. Manajemen sumber daya manusia untuk perusahaan dari teori ke praktik. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Sedarmayanti. (2017). Perencanaan & Pengembangan Sumber Daya Manusia. Bandung: PT. Refika Aditama.

Sinambela, Lijak Poltak. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Sugiyono, D. (2017). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif dan R&D. Bandung: PT. Alfabeta, cetakan ke-24.

Dayona, Gurawan,. (2016). Pengaruh pelatihan dan pengembangan karir terhadap Employee engagement di pt andalan finance indonesia. Jurnal Indonesia Membangun Vol. 15, No.2. http://jurnal.inaba.hol.es

Elizar. (2018). Pengaruh Pelatihan, Kompetensi, Lingkungan Kerja terhadap Kinerja pegawai. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen. http://jurnal.umsu.ac.id/index.php/MANEGGIO

Endang, K., & Sari, N. (2020). Pengaruh pelatihan dan disiplin kerja terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. bumen redja abadi-BSD. Jenius (jurnal ilmial manajemen sumber daya manusia), 3(3), 303-3111. http://openjournal.unpam.ac.id/index.php/JJSDM/article/view/4868

Halim, Karina Oktaviana. (2018). Pengaruh pelatihan dan pengembangan karir terhadap kinerja karyawan pada pt. sentosa plastik medan. Wahana Inovasi: Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat UISU 8(1). https://jurnal.uisu.ac.id.

Kalesaran, Frans Hendrik. (2014). Pengaruh motivasi, penempatan kerja, dan pengembangan karir terhadap kinerja pegawai pada badan lingkungan hidup provinsi sulawesi utara. Jurnal EMBA. Https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/emba/article/view/6237

Muhammad Basri. (2022). Pengaruh pengembangan karir terhadap kinerja pegawai pada biro organisasi di kantor sekretariat daerah provinsi sulawesi selatan. Jurnal Mirai Management. Https://journal.stieamkop.ac.id/index.php/mirai/article/view/2866

Downloads

Published

2023-10-15

How to Cite

Hindriari, R., & Widiyanti, N. D. (2023). Pengaruh Pelatihan dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan di PT. Alam Berdikari Mandiri Kota Cirebon. Jurnal Ilmiah PERKUSI, 3(4), 628–636. https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v3i4.34701

Issue

Section

Articles