Pengaruh Return On Asset Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Earning Per Share Pada PT Indosat Tbk Periode 2008-2019

Authors

  • Polius Marselius Moho Universitas Pamulang
  • Selby Virby Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i1.9971

Keywords:

Return On Asset, Debt To Equity Ratio, Earning Per Share

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh variabel-variabel yang terdiri dari: Pengaruh Return On Asset dan Debt To Equity Ratio Terhadap Earning Per Share Pada PT Indosat Tbk Tahun2008-2019. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan jenis penelitian metode deskriptif.Teknik analisis data pada penelitian ini dengan menggunakan uji statistik deskriptif, uji asumsi klasik, analisis linear berganda, Uji Determinasi dan uji hipotesis.Populasi yang digunakan pada penelitian ini PT Indosat Tbk Tahun 2008-2019.Sampel yang digunakan sebanyak 12 Tahun terakhir. Berdasarkaan hasil pengujian uji Fhitung yaitu 448,783 dan nilai signifikan 0,000 < 0,05, atau fhitung lebih besar dari Ftabel (448,783 > 4,100) sehingga dapat disimpulkan bahwa Return On Asset dan Debt To Equity Ratio bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap Earning Per Share.

References

Amelia, R. W., & Sunarsi, D. (2020). Pengaruh Return On Asset Dan Return On Equity Terhadap Debt To Equity Ratio Pada PT. Kalbe Farma, TBK. Ad Deenar: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam, 4(01), 105-114.

Fahmi, Irham. Analisis Kinerja Keuangan. Bandung: Alfabeta, 2016.

Ghozali, Imam. Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8) Cetakan ke VIII. Semarang: Badan Penerbit Universita Diponegoro, 2012.

Hasibuan, Melayu S.P,. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Bumi Askara, 2016.

Horne, James C. Van John M wachowich. Prinsip-Prinsip Manajemen Keuangan (Edisi 13). Jakarta: Salemba Empat, 2012.

Ikatan Akutansi Indonesia. Standa Laporan Keuangan Jakarta: Selemba Empat, 2012.

Kasmir. Analisi Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Pers, 2015.

Margaretha. Dasar-Dasar Manajemen Keuangan . Jakarta: Dian Rakyat, 2014.

Munawir,H.S,. Analisis Laporan Keuangan, Edisi Keempat Yogyakarta: Liberty, 2014.

Rivai, Veithzal Dkk. Commercial Bank Management: Manajemen Perbankan Dari Teori Ke Praktik, Edisi 1, Cetakan 1. Jakarta: Rajawali Pers, 2013.

Siswandi. Pengantar Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara, 2011.

Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif R&D. Bandung: CV Alfabeta, 2017.

Susanti, N., Latifa, I., & Sunarsi, D. (2020). The Effects of Profitability, Leverage, and Liquidity on Financial Distress on Retail Companies Listed on Indonesian Stock Exchange. Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Publik, 10(1), 45-52.

Usman, Dalam Spare. Manajemen. Jakarta: Erlangga, 2013.

Wahyudiono, Bambang. Mudah Menbaca Laporan Keuangan. Jakarta: Raih Asa Sukses (Penebar Swadaya Grup), 2014.

Wibowo. Manajemen Kinerja. Jakarta: PT. raja Grafindo Persada, 2012.

Downloads

Published

2021-06-10

How to Cite

Moho, P. M., & Virby, S. (2021). Pengaruh Return On Asset Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Earning Per Share Pada PT Indosat Tbk Periode 2008-2019. Jurnal Ilmiah PERKUSI, 1(1), 8–11. https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i1.9971

Issue

Section

Articles