PEMBUATAN SPEKTROFOTOMETRI VISIBEL 470 nm MENGGUNAKAN ARDUINO UNO R3 Manufacturing Spektrofotometri Visibel 470 Nm Using Arduino Uno R3

Authors

  • Yohan Yohan Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jitk.v2i1.1085

Keywords:

Kata kunci, Spektrofotometri, Arduino, Karmosin

Abstract

ABSTRAK

 

Spektrofotometri sederhana ini terdapat photodiode untuk referensi dan sampel. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah pewarna makanan komersial berwarna merah berbahan dasar karmoisin (Azorubin) dan tembaga sulfat (CuSO4). Pada kotak hitam sumber cahaya ini diberikan daya 24 watt dengan arus 2 A yang disesuaikan terhadap power supply dan temperatur operasional sekitar 27 oC. Spektrofotometer memberikan hasil pengukuran yang cukup baik, pada uji karmosin pada konsentrasi 100-1200 ppm menghasilkan persamaan y = 0,114x  dengan koefisien korelasi 0,984 dan memiliki RSD 0,0176. Pada spektrofotometer sederhana ini memiliki akurasi dan presisi sebesar 95,35 % dan 99,35 %.

Kata kunci: Spektrofotometri, Arduino, Karmosin.

Downloads

Published

2018-03-02

How to Cite

Yohan, Y. (2018). PEMBUATAN SPEKTROFOTOMETRI VISIBEL 470 nm MENGGUNAKAN ARDUINO UNO R3 Manufacturing Spektrofotometri Visibel 470 Nm Using Arduino Uno R3. Jurnal Ilmiah Teknik Kimia, 2(1), 25–30. https://doi.org/10.32493/jitk.v2i1.1085