Pelatihan Manajemen Usaha Tani dengan Fokus Petani sebagai Entrepreneur di Desa Ciwangi Kecamatan Blubur Limbangan Kabupaten Garut

Authors

  • Ryan Elfahmi Universitas Pamulang
  • Herry Suherman Universitas Pamulang
  • Kemas Vivi Andayani Universitas Pamulang
  • Agus Agus Universitas Pamulang
  • Hadyati Harras Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jmab.v1i1.10339

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat bertujuan untuk mengadakan Pelatihan Manajemen Usaha Tani dengan Fokus Petani sebagai Etrepreneur sebagai upaya meningkatkan pemahaman dan motivasi petani sebagai pelaku usaha di bidang pertanian di lingkungan desa Ciwangi Kecamatan Blubur Limbangan Kabupaten Garut. Metode yang digunakan dalam pelatihan menggunakan metode penyuluhan, pedampingan, diskusi dan workshop. Hasil yang diperoleh selama pelatihan, secara keseluruhan kegiatan pelatihan meliputi: materi, fasilitator, tempat pelatihan, dan konsumsi mendapat respon sangat baik dari seluruh peserta dan sangat membantu dan bermanfaat dalam meningkatkan pemahaman dan motivasi para peserta pelatihan tentang peran penting mereka sebagai entrepreneur yang diharapkan mampu meningkatkan kesejahteraan petani dan selanjutnya menggerakkan ekonomi dengan lebih baik di desa Ciwangi kecamatan Blubur Limbangan Kabupaten Garut.

Author Biographies

Ryan Elfahmi, Universitas Pamulang

Prodi Manajemen

Herry Suherman, Universitas Pamulang

Prodi Manajemen

Kemas Vivi Andayani, Universitas Pamulang

Prodi Manajemen

Agus Agus, Universitas Pamulang

Prodi manajemen

Hadyati Harras, Universitas Pamulang

Prodi Manajemen

References

Bambang Trim. 2010. Kids On Business: Vaksin Wirausaha Untuk Ananda. Jakarta: Tiga Kelana.

Buchari Alma, Kewirausahaan, Penerbit C.V. Alphabeta, Bandung, 2001

Carter, S. L. (2003). Entrepreneurship in the farm sector: indigenous growth for rural areas. In Entrepreneurship in Regional Food Production, pp. 23-50. Norland Research Institute, Bodo, Norway.

Marsden, T. & Smith, E. (2005). Ecological entrepreneurship: sustainable development in local communities through quality food production and local branding. Geoforum, 36(4), 440-451.

Masykur W., Pengantar Kewiraswastaan. Edisi Pertama. Cetakan ke dua.Yogyabrta: Penerbit BPFE. 200I

McElwee, G., & Bosworth, G. (2010). Exploring the strategic skills of farmers across a typology of farm diversification approaches. Journal of Farm Management, 13(12), 819-838.

Moh. As'ad., Psikologi Industri, Yogyakarta: Penerbit Liberty, 1991

Mukti, G. W., Andriani, R., & Pardian, P. (2018). TRANSFORMASI PETANI MENJADI ENTREPRENEUR (Studi Kasus pada Program Wirausaha Muda Pertanian di Fakultas Pertanian Universitas Padjadjaran). Agricore: Jurnal Agribisnis dan Sosial Ekonomi Pertanian Unpad, 3(2).

Nugroho, R. (2010). Memahami latar belakang pemikiran entrepreneurship ciputra.

Nurseto, T. (2010). Pendidikan berbasis entrepreneur. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, 8(2).

Downloads

Published

2021-04-27

How to Cite

Elfahmi, R., Suherman, H., Andayani, K. V., Agus, A., & Harras, H. (2021). Pelatihan Manajemen Usaha Tani dengan Fokus Petani sebagai Entrepreneur di Desa Ciwangi Kecamatan Blubur Limbangan Kabupaten Garut. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Mengabdi, 1(1), 35–42. https://doi.org/10.32493/jmab.v1i1.10339

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.