Sosialisasi Media Sosial Sebagai Sarana Pengenalan Dan Promosi Di Tempat Wisata Situ Cinangsi Parung Panjang Bogor

Authors

  • Ferdian Ferdian Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Alwi Alkafiansyah Abdullah Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Marisa Dwi Santika Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Siti Farida Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Muhammad Torik Iben Mahmud Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jmab.v1i3.16771

Abstract

Wisata Situ Cinangsi yang lokasinya di JL. Raya Dago, Desa Cikuda, Parung Panjang Bogor. Wisata Situ Cinangsi belum banyak di kenal oleh masyarakat di karenakan baru buka di bulan Februari 2021 oleh karena itu belum banyak pengunjung yang datang ke Wisata Situ Cinangsi, selain itu pemasaran Wisata Situ Cinangsi  juga belum tertata dengan baik. Untuk mengatasi masalah tersebut di butuhkan sistem manajemen pemasaran yang bisa di akses dengan mudah oleh masyarakat. Atas dasar tersebut kami mengembangkan situ cinangsi, dengan adanya akun sosial media ini, diharapkan dapat mempermudah dalam mempromosikan Wisata Situ Cinangsi. Sosialisasi adalah usaha memasukkan nilai-nilai kebudayaan terhadap individu sehingga individu tersebut menjadi bagian masyarakat. Proses sosialisasi merupakan pendidikan sepanjang hayat melalui pemahaman dan penerimaan individu atas peranannya di dalam suatu kelompok. Digital marketing merupakan salah satu media pemasaran yang saat ini sedang banyak diminati oleh masyarakat untuk mendukung berbagai kegiatan yang dilakukan. Dengan digital marketing komunikasi dan transaksi dapat dilakukan setiap  waktu/real time dan bisa mengglobal atau mendunia.

 

Kata Kunci: Sosialisasi; Media Sosial; Promosi.

References

Kotler, P. & Keller, K.L. 2012, “Manajemen Pemasaran Jilid I Edisi ke 12â€. Jakarta: Erlangga.

Sustina, Perilaku Konsumen Dan Komunikasi Pemasaran, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2003

https://id.wikipedia.org/wiki/Promosi_(pemasaran)

https://www.instagram.com/tv/CLtZzxcgaWp/?utm_medium=copy_link

https://youtu.be/i6IOamG4FEs

Downloads

Published

2021-12-30

How to Cite

Ferdian, F., Abdullah, A. A., Santika, M. D., Farida, S., & Mahmud, M. T. I. (2021). Sosialisasi Media Sosial Sebagai Sarana Pengenalan Dan Promosi Di Tempat Wisata Situ Cinangsi Parung Panjang Bogor. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Mengabdi, 1(3), 176–179. https://doi.org/10.32493/jmab.v1i3.16771

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.