Membangun Motivasi Kewirausahaan Bagi Santri Di Yayasan Rumah Qur’an Askaf Bersinergi

Authors

  • Dicky Sundawa Firdaus Universitas Pamulang
  • Sobri Sobri Universitas Pamulang
  • Gadis Ayu Ningtias Universitas Pamulang
  • Holi Ismalia Universitas Pamulang
  • Dwi Suprapti Universitas Pamulang
  • Ana Septia Rahman Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jpdm.v2i1.17875

Abstract

Tujuan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Mahasiswa ini adalah untuk membangun motivasi berwirausaha terhadap para anak didik/santri di Yayasan Rumah Qur’an Askaf Bersinergi, yang beralamat di Pondok Benda, Kec Pamulang, Kota Tangerang Selatan, Banten15416.  Adapun metode yang digunakan pada kegiatan ini adalah mendatangi Yayasan tersebut dan memberikan materi secara komunikasi verbal dan diskusi, yang berisi tentang bagaimana cara untuk membangun motivasi kewirausahaan bagi para santri. Hasil dari kegiatan tersebut adalah para peserta menjadi lebih termotivasi lagi untuk menjadi wirausahawan, disamping padatnya kegiatan yang mereka lakukan setiap hari di Yayasan, seperti hafalan Qur’an dll, mereka juga mempunyai bekal untuk berwirausaha dimasa yang akan datang. Ilmu yang diperoleh pada kegiatan ini harapannya semakin memberikan wawasan mengenai kegiatan berwirausaha dikalangan santri, serta memotivasi para santri untuk mulai berwirausaha, karena dalam agama islam pun berwirausaha ialah hal yang mulia dan dianjurkan oleh Nabi Muhammad SAW.

Kata Kunci: Berwirausaha

 

The purpose of this Student Community Service (PKM) is to build entrepreneurial motivation for students at the Askaf Bersinergi Rumah Qur'an Foundation, which is located at Pondok Benda, Pamulang District, South Tangerang City, Banten15416. The method used in this activity is to visit the Foundation and provide material through verbal communication and discussion, which contains how to build entrepreneurial motivation for the students. The result of these activities is that the participants become even more motivated to become entrepreneurs, in addition to the busy activities they do every day at the Foundation, such as memorizing the Qur'an etc., they also have provisions for entrepreneurship in the future. The knowledge gained in this activity is expected to provide more insight into entrepreneurship activities among students, as well as motivate students to start entrepreneurship, because in Islam entrepreneurship is a noble thing and was recommended by the Prophet Muhammad SAW.

Keywords: Organizing

References

Abdul Manaf , Teori dan Praktek Ekonomi Islam, Jakarta: Rineka, 1995

Al Farisi, M. S., Ajriyansyah, A., & Purwanto, A. (2021). Pelatihan Pemasaran Syariah Berbasis Digital bagi Pelaku UMKM di Kelurahan MekarsariCileungsi. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM), 1(1), 1-5.

Haryadi, R. N., Anda Rojali, Khumidin, & M. Fauzan. (2021). Sosialisasi Penggunaan Online Shop berbasis Website di UMKM Cimanggis. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM), 1(1), 10–16. https://doi.org/10.51805/jpmm.v1i1.3

Effendy, A., Et al. (2020). Persepsi Mahasiswa Terhadap Kemampuan Dalam Mendirikan UMKM Dan Efektivitas Promosi Melalui Online Di Kota Tangerang Selatan. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(3), 702-714. https://doi.org/10.31955/mea.vol4.iss3.pp702-714.

Downloads

Published

2022-01-24

Issue

Section

Articles