Penyuluhan Personal Hygiene dan Kebersihan Alat Reproduksi Kepada Remaja Putri di SMA Negeri 01 Lelak Rejeng Manggarai

Authors

  • Heribertus Handi Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus Ruteng
  • Emilia Vialar Nafi Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus Ruteng
  • Epifania Lestari Mihen Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus Ruteng
  • Epifania Wakung Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus Ruteng
  • Gabriel Fredi Daar Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus Ruteng

DOI:

https://doi.org/10.32493/jpdm.v2i4.24508

Abstract

Masa remaja merupakan salah satu periode dalam perkembangan manusia. Pada masa ini terjadi perubahan baik secara biologis, psikologis maupun sosial. Pada remaja putri perubahan yang terjadi ditandai dengan menarche (haid  pertama), perubahan pada dada, tumbuhnya rambut kemaluan dan juga pembesaran panggul. Masalah kesehatan yang sering terjadi di kalangan remaja putri adalah kurangnya menjaga kesehatan alat reproduksi. Remaja kurang memperhatikan kesehatan alat reproduksi karena umur yang relatif muda dan masih dalam bangku pendidikan. Kegiatan PKM ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dan meningkatkan pengetahuan remaja putri tentang kesehatan dan kebersihan alat reproduksi. Kegiatan dilakukan kepada siswi SMA Negeri 01 Rejeng melalui penyuluhan kesehatan. Hasil yang dicapai dari kegiatan ini adalah terwujudnya kesadaran partisipatif remaja putri untuk selalu menjaga kesehatan dan kebersihan alat reproduksi yang dimulai dari diri sendiri. Ini terbukti dengan kehadiran remaja putri pada saat kegiatan penyuluhan dilaksanakan. Dengan adanya kesadaran remaja putri secara individu dapat mendorong kesadaran kolektif sehingga terciptanya remaja putri yang sehat dan terhindar dari penyakit karena kurangnya menjaga kesehatan dan kebersihan alat reproduksi.

Kata Kunci: Organ Reproduksi, Pengetahuan, Penyuluhan, Remaja Putri

 

Adolescence is a period in human development. At this time there are changes both biologically, psychologically and socially. In adolescent girls, the changes that occur are marked by menarche (first menstruation), changes in the chest, growth of pubic hair and also enlargement of the pelvis. The health problem that often occurs among young women is the lack of maintaining the health of the reproductive organs. Adolescents pay less attention to reproductive health because they are relatively young and still in education. This community service activity aims to provide understanding and increase knowledge of young women about reproductive health and hygiene. The activity was carried out for students of SMA Negeri 01 Rejeng through health counseling. The results achieved from this activity are the realization of participatory awareness of young women to always maintain the health and cleanliness of reproductive organs starting from themselves. This is evidenced by the presence of young women when the counseling activities are carried out. With the awareness of adolescent girls individually can encourage collective awareness so as to create healthy young girls and avoid disease due to lack of maintaining the health and hygiene of reproductive organs.

Keywords: Reproductive Organs, Knowledge, Counseling, Teenage Girl

References

Abrori, Hernawan, A.D., & Ermulyadi. (2017). Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Keputihan Patologis Siswi SMAN1 Simpang Hilir Kabupaten Kayong Utara. Unnes Journal of Public HealthVol. 6 No.1, 25-34.

Estiwidani Dwana, DKK. (2008). Konsep Kebidanan. Yogyakarta: Fitramaya.

Mardalena, R. M., Sanusi, S. R., & Asfriyati. (2015).Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Dengan Tindakan Kebersihan Organ Genitalia Eksterna Sebagai Upaya Pencegahan Keputihan Pada Mahasiswi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara. Tahun 2015.

Mokodongan, DKK. (2015). Hubungan tingkat pengetahuan tentang Keputihan dengan Perilaku Pencegahan Keputihan pada Remaja Putri. Jurnal e-clinic Volume 3 No 1.

Murti, H., & Lutfiyati, A. (2017). Hubungan Perilaku Menjaga Kebersihan Genitalia Dengan Kejadian Keputihan Pada Siswi SMAN 1 Galur. Skripsi, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Jenderal Achmad Yani Yogyakarta

Nanlessy, D. M., Hutagaol, E., & Wongkar, D. (2013). Hubungan Antara Pengetahuan Dan Perilaku Remaja Puteri Dalam Menjaga Kebersihan Alat Genitalia Dengan Kejadian Keputihan Di SMA Negeri 2 Pineleng. E-journal Keperawatan (e- Kp) Volume 1. Nomor 1 .

Nurhayati, A. (2013). Hubungan Pengetahuan, Sikap dan Perilaku Vaginal Hygiene Terhadap Kejadian Keputihan Patologis Pada Remaja Putri Usia 13-17 Tahun Di Daerah Pondok Cabe Hilir.

Sari,P.M. (2016). HubunganAntara Pengetahuan Dan Sikap Remaja Dengan Kejadian Fluor Albus Remaja Putri SMKF X Kediri. Jurnal Wiyata, Vol. 3 No. 1 Tahun 2016, hlm1-4.

Downloads

Published

2022-10-03

Issue

Section

Articles