Budaya Membaca Sebagai Upaya Peningkatan Kualitas Remaja Masa Kini

Authors

  • Ajeng Riska Safitri Universitas Pamulang
  • Ira Nur Widiyastuti Universitas Pamulang
  • Marlinda Retdhawati Universitas Pamulang
  • Ramadhati Handayani Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jpdm.v2i4.24512

Abstract

Pengandian kepada masyarakat yang dilaksanakan di SMPN 18 Kota Tangerang, Banten. Kegiatan kami ini berjudul “Budaya Membaca Sebagai Upaya Peningkatan Kualitas Remaja Masa Kini†melalui pengabdian ini bertujuan meningkatkan minat membaca para pelajar yang dimaksudkan untuk memiliki wawasan yang luas. Upaya meningkatkan minat membaca siswa sekolah menengah pertama menjadi tanggung jawab bersama antara siswa/i itu sendiri, guru maupun orangtua. Namun rendahnya minat membaca siswa dikalangan remaja khususnya tingkat SMP menjadi salahsatu halangan ataupun kurangnya keinginan serta kemauan dari siswa itu sendiri. Bahwa guru juga belum mengharuskan siswanya membaca buku secara rutin dan efektif.

Kata Kunci: Minat Membaca, Literasi Membaca

 

Community service held at SMPN 18 Tangerang City, Banten. Our activity is entitled "Reading Culture as an Effort to Improve the Quality of Today's Youth" through this service, it aims to increase students' interest in reading which is intended to have broad insights. Efforts to increase interest in reading for junior high school students are the shared responsibility of the students themselves, teachers and parents. However, the low interest in reading among students, especially at the junior high school level, is one of the obstacles or lack of desire and willingness of the students themselves. That the teacher also does not require students to read books regularly and effectively.

Keywords: Interest In Reading, Reading Literacy

References

Gardner, Howard. 1983. Frames Of thoughts : The theory Of multiple Intelegences. the big apple primary e-book. the big apple.

Hapsari, Y. I., Purnai, I., & Purnamasari, V. (2019). Minat Baca Siswa Kelas V Sd Negeri Harjowinangun 02 Tersono Batang. Indonesian journal Of educational studies and evaluation, 2(3).

Hardiansyah, Denny Rizal. 2011. Minat Baca di Kalangan siswa Rintisan sekolah Berstandar Internasional. Bandung : Universitas Padjadjaran

Haryadi, R. N. (2020). Pengaruh Pengaruh Kebiasaan Membaca Terhadap Kemampuan Berbicara Bahasa Inggris Sma Negeri 99 Jakarta. Jurnal Manajemen Bisnis dan Keuangan, 1(2), 14-30.

Hernowo. 2005. Quantum analyzing : Cara Cepat Nan Bermanfaat untuk Merangsang Munculnya Potensi Membaca, Bandung : Mizan getting to know middle.

Maulida, Didda Aisyah. 2012. Pengelolaan Taman Bacaan Masyarakat (TBM), BIP Library Mall dalam Menumbuhkan Minat Baca Masyarakat (Skripsi). Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia

Prasetyono, Dwi Sunar, Rahasia Mengajarkan Gemar Membaca padaAnak Sejak Dini, Jogjakarta: suppose, 2008.

Prastowo, Andi, Manajemen Perpustakaan Sekolah Profesional. Yogyakarta: Diva Press.

Downloads

Published

2022-10-03

Issue

Section

Articles