Sosialisasi Digital Citizenship di MTS Insan Kreasi Kec. Tenjo, Kab. Bogor
DOI:
https://doi.org/10.32493/jpdm.v3i2.29630Abstract
Proses pembelajaran siswa/i tidak luput dengan penggunaan internet, selain untuk menunjang pembelajaran, internet juga digunakan dalam proses pengerjaan tugas, baik secara mandiri maupun adanya bimbingan dari guru dan orang tua. Penggunaan internet tentunya harus sesuai dengan tujuan, terlebih lagi siswa MTs Insan Kreasi yang secara usia masuk pada kategori remaja dan tentunya menjadi Smart Digital Citizenship yaitu warganegara yang cerdas di era digital. Tujuan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini adalah membantu MTs Insan Kreasi, secara khusus, yaitu untuk: (1) Meningkatkan pengetahuan dan pemahaman siswa/i MTs Insan Kreasi Kec. Tenjo, Kab Bogor akan pentingnya beretika digital yang baik, (2) Mengimplementasikan pendidikan digital citizenship pada siswa/I MTs Insan Kreasi Kec. Tenjo, Kab. Bogor dalam membentuk good digital citizen.
References
BINUS. (2021). Mengenal Lebih Jauh Tentang Society 5.0. Retrieved February 26, 2023, from https://onlinelearning.binus.ac.id/ website: https://onlinelearning.binus.ac.id/2021/04/19/mengenal-lebih-jauh-tentang-society-5-0/
Kementrian Pendidikan. UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 20 TAHUN 2003 TENTANG SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL. , 18 Kementrian Pendidikan § (2003).
Putri, E. M., & Setyowati, R. N. (2021). Implementasi Pendidikan Digital Citizenship dalam Membentuk Good Digital Citizen pada Siswa SMA Labschool Unesa. Jurnal Civics: Media Kajian Kewarganegaraan, 9(3), 580–594.
Roza, P. (2020). Digital citizenship: menyiapkan generasi milenial menjadi warga negara demokratis di abad digital. Jurnal Sosioteknologi, 19(2), 190–202. https://doi.org/10.5614/sostek.itbj.2020.19.2.4
Sitanggang, D. D. K. P. (2022). Society 5.0 Adalah: Pengertian dan Penerapannya. Detik.Com. Retrieved from https://www.detik.com/bali/berita/d-6461103/society-50-adalah-pengertian-dan-penerapannya.
Suryati, L., & dkk. (2018). STRATEGI PUSAT PEMBELAJARAN TEKNOLOGI DAN INTERNET (BROADBAND LEARNING CENTER) DALAM MENGEMBANGKAN KEWARGANEGARAAN DIGITAL PADA MASYARAKAT KOTA SURABAYA Luluk. Journal of Materials Processing Technology, 6(3). Retrieved from http://dx.doi.org/10.1016/j.cirp.2016.06.001%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.powtec.2016.12.055%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.ijfatigue.2019.02.006%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.matlet.2019.04.024%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.matlet.2019.127252%0Ahttp://dx.doi.o
Sutartih, T., & dkk. (2021). STATISTIK TELEKOMUNIKASI INDONESIA 2021. Retrieved from http://journal.um-surabaya.ac.id/index.php/JKM/article/view/2203
Zook, C. (2022). What Is Digital Citizenship & How Do You Teach It? Www.Aeseducation.Com. Retrieved from https://www.aeseducation.com/blog/what-is-digital-citizenship
Downloads
Published
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis memiliki hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
- Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan ( Lihat The Effect of Open Access).