Pengenalan Teknologi Informasi pada Anak Panti Asuhan dalam Rangka Pembinaan Potensi Dirgantara

Authors

  • Dedet Hermawan Setiabudi Institut Teknologi Dirgantara Adisutjipto, Yogyakarta, Indonesia
  • Abdul Haris Subarjo Institut Teknologi Dirgantara Adisutjipto, Yogyakarta, Indonesia
  • Fajar Nugroho Institut Teknologi Dirgantara Adisutjipto, Yogyakarta, Indonesia
  • Sudarmanto Sudarmanto Institut Teknologi Dirgantara Adisutjipto, Yogyakarta, Indonesia
  • Eli Kumolosari Institut Teknologi Dirgantara Adisutjipto, Yogyakarta, Indonesia
  • Bambang Sudibyo Institut Teknologi Dirgantara Adisutjipto, Yogyakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32493/jpdm.v3i3.32199

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat diselenggaran dengan tujuan untuk memberikan pemahaman tentang teknologi informasi yang merupakan salah satu konsentrasi bidang di Institut Teknologi Dirgantara Adisutjipto, kegiatan pengabdian masyarakat dilaksanakan secara tatap muka langsung. Kegitan pengabdian masyarakat ini juga dalam rangka pembinaan potensi kedirgantaraan. Kegitan pengabdian masyarakat dilaksanakan dengan metode ceramah presentasi dan ditutup dengan sesi tanya jawab, pada sesi tanya jawab peserta kegiatan dapat bertanya pada presenter, presenter juga dapat bertanya pada peserta kegitan mengenai materi yang telah diberikan. Pada kegiatan pengabdian masyarakat ini peserta cukup antusias, hal tersebut terlihat jumlah peserta yang hadir tidak mengalami penurunan dari awal sesi kegiatan sampai dengan akhir kegitan. Peserta juga cukup antusias dalam menjawab pertanyaan dari presenter.

References

Afrina Sari Dewi, Harun Sitompul, E. N. (2018). Pengembangan e-modul pembelajaran ekonomi SMA. 5(2), 112–124.

Cecep Abdul Cholik. (2021). Perkembangan teknologi informasi komunikasi / ict dalam berbagai bidang. 2(2, Mei), 1–19.

Maulana YM. (2022). Model SOP IT Service Desk Berdasarkan Framework ITIL V3. Jurnal Teknologi Informasi Komunikasi, 5, 100–107. https://doi.org/10.38204/tematik.v9i2.1010

Rahmat Sulaiman Naibaho. (2017). Pengenalan Teknologi Informasi. Jurnal Warta, 52(April), 12. https://media.neliti.com/media/publications/290731-peranan-dan-perencanaan-teknologi-inform-ad00d595.pdf

Sinulingga, E. B., Sitompul, H., & Menanti, A. (2019). Terhadap Hasil Belajar Teknologi Informasi Dan Komunikasi. 6(1), 1–11.

Subarjo, A. H. (2017). Perkembangan Teknologi Dan Pentingnya Literasi Informasi Untuk Mendukung Ketahanan Nasional. Angkasa: Jurnal Ilmiah Bidang Teknologi, 9(2), 1. https://doi.org/10.28989/angkasa.v9i2.188

Subarjo, A. H., & Setianingsih, W. (2020). Literacy of Hoaxs News on the Internet and Its Implications for Student Personal Resilience (Study of the Use of Social Media in STT Adisutjipto Yogyakarta Students). Jurnal Ketahanan Nasional, 26(1), 1. https://journal.ugm.ac.id/jkn/article/view/51109/27645

Tarigan, A. S., K, A. H., & Napitupulu, E. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Komputer Keterampilan Dan Pengelolaan Informasi (Kkpi). Jurnal Teknologi Informasi & Komunikasi Dalam Pendidikan, 6(1), 13. https://doi.org/10.24114/jtikp.v6i1.16935

Valencia, C., Owen, M., Teresa, R., Ningsih, S. O., & Sanjaya, S. (2022). Analisis Sistem Informasi Penjualan Toko Pakaian Happiness Menggunakan Soft System Methodology. 6(2), 110–116.

Vinka, A. M., & Michele, N. (2021). Pengaruh Teknologi Internet Terhadap Pengetahuan Masyarakat Jakarta Seputar Informasi Vaksinasi Covid-19. Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 8(1), 1–13. https://jurnal.plb.ac.id/index.php/tematik/article/view/544

Downloads

Published

2023-07-19