Analisis pengendalian persediaan bahan baku dengan metode ecocomic order quantity pada warunk upnormal bumi serpong damai
Keywords:
Raw Materials, EOQAbstract
Analysis Of Control Of Raw Material Supplies With Ecocomic Order Quantity Method On Warunk Upnormal Bumi Serpong Damai. This research aims to determine the control of raw material supplies in Warunk Upnormal Bumi Serpong Damai by using economic order quantity method. The type of research used is descriptive research with quantitative approach. The data sources in this study used secondary data sources obtained directly from the company. Data collection using interviews and documentation. The results of the analysis prove that if the company applies the Economic Order Quantity method in 2018, 2019, and 2020 in the purchase of raw materials bread, coffee, instant noodles optimal, then there is a difference in the total cost savings for raw materials bread, coffee, noodles in 2018 Rp 292,905,810, in 2019 Rp 557,828,759, year 2020 Rp 232,596,984 when applying the Economic Order Quantity method in determining the optimal quantity of raw material purchases, so as to minimize the total costs incurred by the company each year.
Keywords : Raw Materials, EOQ
ABSTRAK
Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Dengan Metode Ecocomic Order Quantity Pada Warunk Upnormal Bumi Serpong Damai. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengendalian persediaan bahan baku di Warunk Upnormal Bumi Serpong Damai dengan menggunakan metode Economic Order Quantity. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Sumber data dalam penelitian ini menggunakan sumber data sekunder yang diperoleh langsung dari perusahaan. Pengumpulan data menggunakan wawancara dan dokumentasi. Hasil dari analisis membuktikan bahwa apabila perusahaan menerapkan metode Economic Order Quantity pada tahun 2018, 2019, dan 2020 didalam pembelian bahan baku roti, kopi, mie instan yang optimal, maka terdapat adanya selisih penghematan pengeluaran total biaya untuk bahan baku roti, kopi, mie ditahun 2018 Rp 292.905.810, tahun 2019 Rp 557.828.759, tahun 2020 Rp 232.596.984 ketika menerapkan metode Economic Order Quantity didalam menentukan kuantitas pembelian bahan baku yang optimal, sehingga dapat meminimalkan total biaya yang dikeluarkan oleh perusahaan setiap tahunnya.
Kata Kunci : Bahan Baku, EOQ
References
Andira, O. E. (2017) ‘Analisis persediaan bahan baku tepung terigu menggunakan metode eoq (economic order quantity) pada roti puncak Makassar’, Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, 21(3).
Asrori, H. (2010) ‘Analisis pengendalian persediaan bahan baku kayu sengon PT Abhirama Kresna dengan metode Eoq’.
Heizer, J. and Render, B. (2010) ‘Manajemen operasi’, Edisi Ketujuh Buku, 1.
Juventia, J. and Hartanti, L. P. S. (2016) ‘Analisis Persediaan Bahan Baku PT. BS dengan Metode Economic Order Quantity (EOQ)’.
Mahmashoni, S. (2020) ‘Analisis EOQ (Economic Order Quantity) dalam pengendalian bahan baku pada CV. Putro Joyo Indah Pekalongan’. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Soemarso, S. R. (2010) ‘Akuntansi Suatu Pengantar (Edisi 5, Buku 2)’, Jakarta: Salemba Empat.
Sugiarto, E. (2017) Menyusun proposal penelitian kualitatif: Skripsi dan tesis: Suaka media. Diandra Kreatif.
Sugiyono, P. (2015) ‘Metode penelitian kombinasi (mixed methods)’, Bandung: Alfabeta, 28, pp. 1–12.
Umami, D. M., Mu’tamar, M. F. F. and Rakhmawati, R. (2018) ‘Analisis Efisiensi Biaya Persediaan Menggunakan Metode EOQ (Economic Order Quantity) Pada PT. XYZ’, Jurnal Agroteknologi, 12(01), pp. 64–70.
Wahyudi, R. (2015) ‘Analisis pengendalian persediaan barang berdasarkan metode EOQ di toko era baru samarinda’, Ejournal Ilmu Admistrasi Bisnis, 2(1), pp. 162–173.