Analisis Pengendalian Piutang Usaha Dalam Meminimalisir Piutang Tak Tertagih

Authors

  • Alviano Kumara Hadi Universitas Pamulang
  • Saksono Budi Universitas Pamulang

Abstract

ABSTRACT

In trading companies, trade receivables have an important role in the development of the company. Basically have two main impacts on the company. The first impact is the company’s claim on customer money, where this claim can add to the company’s assets when the receivables are paid. The second effect is the loss received if the receivables are not collectible. Therefore, there is a need to control trade receivables to prevent the second impact of uncollectible accounts. The purpose of this study was to determine the system of controlling accounts receivables at UD. Versace Jaya. This research method is qualitative. Data collection techniques are done through interviews and documentation. The results of this study found that the control system applied by UD. Versace Jaya is going well and in accordance with what was stated by Supriati. In his book title audit of financial statements of small and medium enterprises based on accounting and taxation.

 

Keywords : Bad Debt Expense, Control receivables

 

ABSTRAK

Pada perusahaan dagang, piutang usaha memiliki peranan yang cukup penting dalam perkembangan perusahaan. Pada dasarnya piutang usaha memiliki dua dampak utama pada perusahaan, dampak pertama yaitu klaim perusahaan terhadap uang pelanggan, dimana klaim ini bisa menambah harta perusahaan saat piutang terbayar. Dampak kedua adalah kerugian yang di terima jika piutang tersebut tidak tertagih. Oleh sebab itu, perlu adanya pengendalian piutang usaha untuk mencegah terjadinya dampak yang kedua yaitu piutang tak tertagih. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sistem pengendalian piutang usaha dalam meminimalisir piutang tak tertagih pada UD. Versace Jaya. Metode penelitian ini adalah kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menemukan bahwa sistem pengendalian yang diterapkan UD. Versace Jaya berjalan dengan baik dan sesuai dengan yang di kemukakan oleh Supriati, S.E.,M.Si.,Ak.,CA.,CTA. Dalam bukunya yang berjudul Audit Laporan Keuangan Usaha Kecil dan Menengah Berbasis Akuntansi dan Perpajakan.

 

Kata Kunci : Pengendalian piutang, Piutang Tak Tertagih

References

Bahri, S. (2016). Pengantar Akuntansi. Yogyakarta: Andi.

Darya, I. P. (2019). Akuntansi Management. Ponorogo: Inspirasi Indonesia.

Dela, A. P. (2016). Analisis Efektivitas Sistem Pengendalian Internal Piutang dan Kerugian Piutang Tak Tertagih pada PT. Surya Wenang Indah. Manado: Universitas Sam Ratulangi

Dewan Standar Akuntansi Keuangan. (2014). PSAK No. 43. Jakarta: IAI.

Dewan Standar Akuntansi Keuangan. (2015). PSAK No. 9. Jakarta: IAI.

Dewan Standar Akuntansi Keuangan. (2011). PSAK No. 55. Jakarta. IAI

Ferdinan, G. E. (2012). Akuntansi Keuangan Menengah. Yogyakarta: UUP. STIM YKPN.

Fandarani, T (2012). Analisis Pengendalian Internal Atas Penjualan Kredit dan Piutang pada PT. Mitra Sejati Beribu.

Hamel, Gary. (2013). Evaluasi Sistem Pengendalian Intern Terhadap Piutang pada PT. Nusa Surya Sakti. Manado: Universitas Sam Ratulangi.

Hery. (2015). Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: Center For Academic Publishing Service.

H, Anggiat.(2011). Manfaat Sistem Pengendalian Piutang Dalam Meminimalisir Piutang Tak Tertagih Pada Perusahaan Leasing Di Kota Medan.

Ikatan Akuntan Indonesia (2011). Standar Akuntansi Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.

Mardiasmo. (2016). Perpajakan. Yogyakarta: Andi.

Martani, D. (2014). Akuntansi Keuangan Menengah. Jakarta: Salemba Empat.

Riwayati, S. (2014). Analisis Pengendalian Piutang Terhadap Resiko Piutang Tak Tertagih pada PT. Bintan Colombia. Riau: Universitas Maritim Raja Ali Haji

Rudianto. (2012). Akuntansi Pengantar. Jakarta: Erlangga.

Subramanyam, Jhon. J. Wild (2010). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Salemba 4.

Sugiyono. (2013). Metodologi Penelitian Kuantitaif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Supriyati. (2016). Audit Laporan Keuangan Usaha Kecil dan Menengah Berbasis Akuntansi dan Perpajakan. Yogyakarta: Andi.

Stice, J. D., Stice, E. K., & Skousen, K. (2009). Akuntansi Keuangan Menengah. Jakarta: Salemba Empat.

Downloads