IMPLEMENTASI SOSIAL MEDIA MARKETING DALAM MENINGKATKAN JARINGAN PASAR

Authors

  • Nina Valentika Universitas Pamulang
  • Tsarina Zenabia Universitas Pamulang
  • Muslim Muslim Universitas Pamulang
  • Nanik Ida Rosini Universitas Pamulang
  • Nining Nining Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/jpka.v1i01.6907

Abstract

Sosial media sekarang telah memiliki peran penting dalam strategi pemasaran bagi bisnis kecil maupun besar. Kini berbagi informasi kepada pengunjung atau follower bukan satu-satunya keuntungan menggunakan sosial media bagi sebuah bisnis. Jauh lebih yang utama adalah agar produk kita laku dipasar dan banyak diminati pelanggan. Mitra dalam program kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini adalah salah satu pelaku usaha yang berada di Rangkapan Jaya Depok, Jawa Barat. Pelaku usaha mengeluhkan soal penjualan produk “Mie Depok†yang sulit serta omset yang semakin menurun.  Hal ini disebabkan banyaknya kompetitor / pelaku usaha lain yang menjajakan produk yang sama serta minimnya strategi pemasaran. Dalam kegiatan PKM kali ini kami para dosen dan mahasiswa dari Universitas Pamulang mencoba membantu mitra pelaku usaha untuk mengembangkan metode pemasaran melalui social media yang ada seperti, Facebook, Instagram maupun situs belanja online Bukalapak. Diharapkan dengan pelatihan dan penyuluhan penggunakan social media sebagai alat bantu pemasaran dapat meningkatkan penjualan produk “Mie Depok†dan mengurangi permasalahan menurunnya omset penjualan dari pelaku usaha.

Author Biographies

Nina Valentika, Universitas Pamulang

Program Studi Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Pamulang

Tsarina Zenabia, Universitas Pamulang

Program Studi Akuntansi S1, Fakultas Ekonomi, Universitas Pamulang

Muslim Muslim, Universitas Pamulang

Program Studi Akuntansi S1, Fakultas Ekonomi, Universitas Pamulang

Nanik Ida Rosini, Universitas Pamulang

Program Studi Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Pamulang

Nining Nining, Universitas Pamulang

Program Studi Hukum S1, Fakultas Hukum, Universitas Pamulang

References

Gunelius S. (2011). 30 Minute Social Media Marketing. United State: McGraw Hill.

Maulana et.al. (2015). Implementasi E-Commerce Sebagai Media Penjualan Online (Studi Kasus Pada Toko Pastbrik Kota Malang). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB). Volume 29 Nomor 1 halaman 1-9.

Prihadi D, Susilawati AD. (2018). Pengaruh Kemampuan E-Commerce dan Promosi di Media Sosial terhadap Kinerja Pemasaran. Benefit Jurnal Manajemen dan Bisnis. Volume 3 Nomor 1 halaman 15-20.

Romdonny J, Rosmadi MLN. (2018). Peran Media Sosial dalam Mendukung Pemasaran Produk Organisasi Bisnis. Ikraith Ekonomika. Volume 1 Nomor 2 halaman 25-30.

Downloads

Published

2020-09-14

How to Cite

Valentika, N., Zenabia, T., Muslim, M., Rosini, N. I., & Nining, N. (2020). IMPLEMENTASI SOSIAL MEDIA MARKETING DALAM MENINGKATKAN JARINGAN PASAR. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) - Aphelion, 1(1), 68–74. https://doi.org/10.32493/jpka.v1i01.6907

Issue

Section

Articles