Analisis Laporan Keuangan dalam Menilai Kinerja Keuangan PT AKR Corporindo tbk
Abstract
Abstract
The purpose of this study is to assess the financial performance of PT AKR Corporindo Tbk, for the 2017-2019 period by using financial statement analysis based on liquidity ratios, solvency, and profitability. Evaluation of financial performance in companies is very important because from there we can assess, and measure, corporate finance, or an assessment of the financial position in totality. The research method used is a quantitative descriptive method and the data used are secondary data because the data obtained from the Indonesia Stock Exchange consists of financial reports for 2017-2019. The results of the 3 financial ratios analyzed are liquidity, solvency, and profitability ratios that can be trusted related to the financial performance of PT AKR Corporindo Tbk.
Abstrak
Tujuan penelitian ini adalah untuk menilai kinerja keuangan PT AKR Corporindo Tbk, periode 2017-2019 dengan menggunakan analisis laporan keuangan berdasarkan rasio likuiditas, solvabilitas, dan profitabilitas. Penilaian kinerja keuangan dalam perusahaan sangat penting untuk dilakukan, karena dari situ kita dapat menilai, dan mengkur, keadaan keuangan perusahaan, atau gambaran mengenai posisi keuangan secara totalitas. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif dan data yang digunakan yaitu data sekunder, karena data diperoleh dari Bursa Efek Indonesia yaitu berupa laporan keuangan tahun 2017-2019. Hasil dari 3 rasio keuangan yang dianalisis yaitu rasio likuiditas, solvabilitas, dan profitabilitas dapat diketahui bahwa kinerja keuangan PT AKR Corporindo Tbk setiap tahunnya mengalami penurunan pada likuiditas dan profitabilitas disebabkan karena kenaikan dan penurunan pada aktiva lancar, kewajiban, persediaan dan lainsebagainya.
References
Erica. (2018). Analisa Rasio Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Perusahaan PT Kino Indonesia Tbk.
Rahmah & komariah. (2016).Analisis Laporan Keuangan dalam Menilai Kinerja Keuangan Industri Semen yang Terdaftar di BEI (Studi Kasus PT Indocement Tunggal Prakarsa TBK.
Tanjung Enim&Trianto. (2017). Analisis Laporan Keuangan Sebagai Alat Untuk Menilai Kinerja Keuangan Perusahaan Pada Pt . Bukit Asam (Persero) Tbk
Susianti. (2018). Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada PT . Gudang Garam Tbk . Pada Periode 2013 - 2015.
Pramono. (2014). Analisis Rasio Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah
Simanjuntak, W. Siahaan. (2016). Telecom. Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Perusahaan Studi Komparatif Pt Telkom. Indonesia Simanjuntak.