Pengaruh Profitabilitas dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Property Dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2017-2021

Authors

  • Erick Agustinus Universitas Pamulang
  • Nani Mulyani Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/arastirma.v3i2.31806

Keywords:

Profitabilitas, Likuiditas, Struktur Modal

Abstract

Tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Profitabilitas dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal pada Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2021.

Metode. Metode dalam penelitian ini adalah metode asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2021. Berdasarkan metode Purposive sampling, jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 90 data observasi dari 18 perusahaan. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode regresi data panel dengan tiga pendekatan yaitu, CEM, FEM, REM dengan spesifikasi model uji Chow, uji Hausman dan uji langrange multiplier dan terakhir uji asumsi klasik. Pengujian dengan alat bantu Eviews 9.

Hasil. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Profitabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap struktur modal pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2017-2021. Likuiditas terbukti berpengaruh signifikan terhadap struktur modal pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2017-2021. Secara simultan Profitabilitas dan Likuiditas terbukti berpengaruh signifikan terhadap struktur modal pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2017-2021.

Implikasi. Bagi investor diharapkan dapat memperhatikan variabel likuiditas yang terbukti berpengaruh signifikan terhadap struktur modal, sebelum investor memutuskan dalam melakukan investasi.

References

Afa, & Hazmi, S. (2021). Pengaruh Likuiditas, Risiko Bisnis Dan Struktur Aktiva Terhadap Struktur Modal. Jurnal Al-Qardh, 6(1), 30–44.

Brigham, dan Joel F. Houston. (2017). Dasar-dasar Manajemen Keuangan, (Edisi 10), Jakarta: Salemba Empat.

Cipta, N. H., & Heni, H. (2020). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas Dan Struktur Aktiva Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Consumer Goods. Jsmbi (Jurnal Sains Manajemen Dan Bisnis Indonesia), 10(2), 255–262.

Dahlena, M. (2017). Pengaruh Likuiditas, Risiko Bisnis Dan Profitabilitas Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Textile Dan Garment Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Riset Akuntansi & Bisnis, 17(2).

Dewi, R., Suci, M., & Mahardika, A. N. Y. M. (2019). Pengaruh Profitabilitas Dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal Perusahaan Sektor Property Dan Real Estate Di Bei. Jurnal Prospek, 1(2), 59–66.

Ekinanda, F., Wijayanti, A., & Siddi, P. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Penjualan, Struktur Aktiva Dan Pajak Terhadap Struktur Modal. Jurnal Akuntansi & Keuangan, 12(2), 45–62.

Fahmi. I. (2018). Pengantar Manajemen Keuangan. Bandung: Alfabeta.

Firmansyah, A., & Mahardhika, B. W. (2018). Pengantar Manajemen. Yogyakarta: Penertbit Deepublish.

Ghozali, Imam dan Ratmono, Dwi. (2018). Analisis Multivariat dan Ekonometrika dengan Eviews 10. Badan Penerbit Universitas Diponegoro: Semarang.

Hantono. (2018). Konsep Analisa Laporan Keuangan dengan Pendekatan Rasio dan SPSS, Sleman: Penerbit CV Budi Utama.

Harjito, D.A & Martono. (2017). Manajemen Keuangan. Edisi Kedua. Yogyakarta: EKONOSIA. Kampus Fakultas Ekonomi Islam Indonesia.

Hendryadi, Tricahyadinata, I., & Zannati, R. (2019). Metode Penelitian: Pedoman Penelitian Bisnis dan Akademik. Jakarta: Lembaga Pengembagan Manajemen dan Publikasi Imperium (LPMP Imperium)

Hery. (2017). Analisis Laporan Keuangan (Intergrated and Comprehensive edition). Jakarta: Grasindo.

Jatmiko, D. P. (2017). Pengantar Manajemen Keuangan. Yogyakarta: Diandra Kreatif.

Kariyoto. (2018). Manajemen Keuangan Konsep dan Implementasi, Cetakan.Pertama. Malang: UB press.

Kasmir. (2017). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Khayati, A., & Ramdani, D. (2021). Analisis Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Struktur Modal. Jurnal Ek&Bi, 4(2), 601–611.

Lilianti, E. (2014). Analisis Likuiditas Dan Profitabilitas Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Real Estate Dan Properti Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Emma. Emma Lilianti, 10(4), 1–19.

Mikrawardhana, H. A. (2015). Pengaruh Profitabilitas dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal Perusahaan Multinasional (Studi Pada Perusahaan Multinasional yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2013) Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Malang.

Musthafa. (2017). Manajemen Keuangan. Yogyakarta: CV. Andi Offset.

Oktaviana, O., Tampubolon, J. N. ., Purnasari, N., Safitri, J., & Manao, M. A. P. (2020). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas Dan Struktur Aktiva Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2015-2017. Costing: Journal of Economic, Business and Accounting, 4(1), 345–353.

Primantara, A., N. A. D. Y., & Dew, M. R. (2016). Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Risiko Bisnis, Ukuran Perusahaan, Dan Pajak Terhadap Struktur Modal. E-Jurnal Manajemen Unud, 5(5), 2696–2726.

Rivandi, M., & Novriani. (2021). Pengaruh Likuiditas Dan Profitabilitas Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Pundi, 05(01), 139–152.

Sari, N. P. & Samin (2016). Pengaruh Profitabilitas, Struktur Aset, dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal. Ekonomi dan Bisnis, 3(1), 15-26.

Sartono, A. (2017). Manajemen Keuangan Teori Dan Aplikasi: Edisi 4. Yogyakarta: BPFE.

Stenyverens, P. M. (2018). Pengaruh Ukuran Perusahaa, Profitabilitas, Dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2015.Jurnal EMBA. 6(1). Hal. 11-20.

Sugeng, B. (2017). Manajemen Keuangan Fundamental. Yogyakarta: Penerbit Deepublish.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: PT. Alfabet.

Watung, (2016). Pengaruh Rasio Likuiditas, Aktivitas, Profitabilitas, dan Struktur Aktiva Terhadap Struktur Modal Industri Barang Konsumsi di Bursa Efek Indonesia. Jurnal EMBA. 4(2) Juni. Hal. 726-737

Downloads

Published

2023-08-01

How to Cite

Agustinus, E., & Mulyani, N. (2023). Pengaruh Profitabilitas dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Property Dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2017-2021. Jurnal Arastirma, 3(2), 349–359. https://doi.org/10.32493/arastirma.v3i2.31806

Similar Articles

<< < 1 2 3 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.