Penyuluhan Pentingnya Pendidikan di SMK Mutiara Bangsa
DOI:
https://doi.org/10.32493/kmm.v3i2.28481Keywords:
Pendidikan, Pengetahuan, Motivasi, ManusiaAbstract
Telah dilakukan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) di SMK Mutiara Bangsa yang berlokasi di Desa Kalisuren, Kecamatan Tajurhalang, Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat. Kegiatan PKM ini ditujukan sebagai penyuluhan terhadap pentingnya pendidikan yang diberikan kepada siswa kelas XII SMK Mutiara Bangsa yang berjumlah 65 siswa. Mayoritas siswa di sekolah ini memiliki minat belajar yang rendah sehingga perlu adanya penyuluhan untuk mensosialisasikan, memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang pentingnya pendidikan bagi manusia serta memberikan motivasi kepada siswa SMK Mutiara Bangsa untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. Metode kegiatan ini adalah penyuluhan yang dikemas dalam bentuk presentasi materi terkait tujuan hidup, pengertian pendidikan, tujuan pendidikan, pentingnya pendidikan, dan keuntungan melanjutkan pendidikan. Setelah itu, dilanjutkan dengan tanya jawab untuk mendapatkan feedback dari siswa. Hasil pelaksanaan kegiatan ini adalah meningkatnya pengetahuan dan pemahaman peserta Pengabdian Kepada Masyarakat terkait pentingnya pendidikan dan munculnya motivasi siswa untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi
References
Bagoe, R. (2013). Faktor-Faktor Penyebab Anak Putus Sekolah di Desa Suka Damai Kecamatan Bulango utara Kabupaten Bone Bolango. Gorontalo: Universitas Negeri Gorontalo.
Gunawan, A. H. (2010). Sosiologi Pendidikan Suatu Analisis Sosiologi Tentang Berbagai Problem Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.
Nurhayati, S. (2021). Sosialisasi Pentingnya Pendidikan, Program Studi Pendidikan Agama Islam. Madura: Institut Agama Islam Negeri Madura.
Suhanti, E. (2019). Dampak Penyuluhan Pentingnya Pendidikan Terhadap Pilihan Rasional Masyarakat pada Pendidikan di Desa Kluwih Kecamatan Bandar Kabupaten Batang, Jurusan Pendidikan Sosiologi dan Antropologi fakultas Ilmu Sosial. Semarang: Universitas Negeri Semarang.
Undang-undang Republik Indonesia. (2003). Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Pemerintah Republik Indonesia.
Yudha, dkk. (2005). Pembelajaran Kooperatif untuk Meningkatkan Keterampilan Anak TK. Jakarta : Departemen Pendidikan Nasional.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright Notice
Penulis yang menerbitkan dengan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis mempertahankan hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara bersamaan dilisensikan di bawah Lisensi Atribusi Creative Commons yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepenulisan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan publikasi awalnya di jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karya mereka secara online (misalnya, di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena dapat menghasilkan pertukaran yang produktif, serta kutipan lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Pengaruh Akses Terbuka).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.