Sosialisasi peran Generasi Millenial dalam Perencanaan Keuangan yang Efektif dan Efisien di Era New Normal
DOI:
https://doi.org/10.32493/kmm.v3i3.33554Keywords:
Generasi Millenial, Perencanaan Keuangan, Efektif, EfisienAbstract
Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini bertujuan agar generasi Z yang rata-rata masih berusia remaja memahami pentingnya peran generasi millenial dalam perencanaan keuangan yang efektif dan efisien di era new normal sehingga dapat meraih tujuan keuangan yang lebih besar serta bisa menerapkan perencanaan keuangan tersebut dalam kehidupannya sebagai bekal dalam menghadapi kesulitan ekonomi di masa era new normal. Metode yang digunakan adalah tim pelaksana mengunjungi Asrama Yatim Dan Dhuafa Kafilatur Rosul yang beralamat di Jl. Benda Timur 7 Blok F No.32 Pamulang 2, Tangerang Selatan Banten dan memberikan pelatihan mulai tanggal 11 – 12 Maret 2023. Hasil menunjuukan bahwa setelah kegiatan ini para peserta menjadi bertambah keilmuan dan keterampilannya, khususnya terkait peran mereka sebagai generasi millenial dalam perencanaan keuangan yang efektif dan efisien. Ilmu yang didapatkan pada kegiatan PKM ini diharapkan mampu memberikan semangat dalam menyampaikan pengetahuan dan memberikan motivasi serta berkontribusi bagi generasi muda, baik di lingkungan sekolah, kampus maupun masyarakat.References
Amanita, N. Y. (2017). Pentingnya Literasi Keuangan Bagi Pengelolaan Keuangan Pribadi. Jurnal Nominal, VI (1), 11 – 26.
Ida Kurnia Putri. (2016). Perencanaan Keuangan Pada Mahasiswa Ekonomi Islam di Yogyakarta: JIE Lariba Vol. 2 (1).
Ismail, Gopar. Perencanaan Keuangan Keluarga. OJK
John, A. (2016). Pengelolaan Keuangan yang Efektif dan Efisien dalam Meningkatkan Kekuatan Ekonomi bagi Masyarakat Papua dan Papua Barat di Indonesia. JAM: Jurnal Aplikasi Manajemen, 14(4). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.18202/jam23026332.14.4.13
Ridwan, M. (2015). The Handbook of Family Financial Planning. Febi UIN-SU Press. Medan.
Subiaktono. (2013). Pengaruh Personality Traits Terhadap Perencanaan Keuangan Keluarga. Jurnal Dinamika Manajemen, 4 (2) 2013, 149-160. https://jdm.unnes.ac.id
http://dyaeducationblog.blogspot.com/2013/06/definisi-perencanaan-keuangan.html
https://pritaghozie.com/2012/08/06/pentingnya-perencanaan-keuangan/
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright Notice
Penulis yang menerbitkan dengan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis mempertahankan hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara bersamaan dilisensikan di bawah Lisensi Atribusi Creative Commons yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepenulisan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan publikasi awalnya di jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karya mereka secara online (misalnya, di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena dapat menghasilkan pertukaran yang produktif, serta kutipan lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Pengaruh Akses Terbuka).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.