Pentingnya Teknologi Dalam Membangun Sumber Daya Manusia yang Lebih Berkualitas
DOI:
https://doi.org/10.32493/kmm.v3i4.36509Keywords:
Teknologi, SDM, KualitasAbstract
Perkembangan teknologi saat ini sudah sangat berkembang pesat, salah satunya dapat ditemui pada restoran-restoran maupun saung resort yang telah menerapkan QR Code guna mempermudah dalam hal pemesanan makanan. Selain teknologi tersebut masih banyak lagi teknologi lain yang dapat diterapkan guna membangun sumber daya manusia yang lebih berkualitas. Metode pengabdian ini dilakukan dengan cara mengedukasi para Masyarakat maupun karyawan yang ada pada saung resort tersebut, memberikan edukasi yang sesuai dengan materi yang diberikan dengan cara ceramah dan diskusi tanya jawab. Hasil yang diperoleh dari pengabdian adalah teknologi sangat diperlukan guna meningkatkan kualitas pelayanan agar lebih cepat dan efisien.
References
Agustina, S., dan Deviana. (2018). Aplikasi E-Resto Berbasis Android. Jurnal Teknika, Vol. 12, No. 1, Hal. 39-45.
Asrihapsari, Andi., dkk. (2019). Perkembangan Information Technology Usaha Restoran di Solo. Ekbis: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Negeri Kalijaga Yogyakarta, Vol. 2, No. 1, Hal. 52-71.
Defriana, D., dan D.P. Lestari. (2017). Aplikasi Pemesanan Makanan dan Minuman Online Berbasis Mobile Browser pada Restoran Tiga Saudara. Jurnal Ilmiah Informatika dan Komputer, Vol. 22, No. 3, Hal. 158-170.
Ellitan, Lena. (2003). Peran Sumber Daya dalam Meningkatkan Pengaruh Teknologi Terhadap Produktivitas. Jurnal Manajemen & Kewirausahaan, Vol. 5, No. 2, Hal. 155-170.
Fazrin, Alit Witsqa., dkk. (2022). Analisis Kualitas Sumber Daya Manusia Sebagi Pendukung Peningkatan Kinerja Karyawan pada PT MNC Sekuritas. Nautical: Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Vol. 1, No. 2, Hal. 69-73.
Jejen, La. (2021). Peran Teknologi Informasi dalam Peningkatan Kinerja Sumber Daya Manusia. Jurnal Forum Ekonomi FEB UNMUL, Vol. 23, No. 1, Hal. 1-11.
Saputra, A., dan Wongosudono. (2017). Analisis Pengaruh Penerapan E-Commerce dan Kualitas Pelayanan terhdapa Kepuasan Pelanggan. Jurnal Manajemen Bisnis, Vol. 27, No. 1, Hal. 53-62.
Sudiantini, Dian., dkk. (2023). Penggunaan Teknologi pada Manajemen Sumber Daya Manusia di dalam Era Digital Sekarang. Digital Bisnis: Jurnal Publikasi Ilmu Manajemen dan E-Commerce, Vol. 2, No. 2, Hal 262-269.
Suharianto, dkk. (2020). Implementasi QR Code untuk efisiensi Waktu Pemesanan Menu Makanan dan Minuman di Restoran maupun Kafe. BIOS: Jurnal Teknologi Informasi dan Rekayasa Komputer, Vol. 1, No. 1, Hal. 35-39.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright Notice
Penulis yang menerbitkan dengan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis mempertahankan hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara bersamaan dilisensikan di bawah Lisensi Atribusi Creative Commons yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepenulisan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan publikasi awalnya di jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karya mereka secara online (misalnya, di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena dapat menghasilkan pertukaran yang produktif, serta kutipan lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Pengaruh Akses Terbuka).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.