Menumbuhkan Jiwa Kewirausahaan di Kalangan Pelajar melalui Pelatihan Digital Marketing

Authors

  • Marja Maulana Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Prodi Manajemen, Universitas Pamulang
  • Teza Safa Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Prodi Manajemen, Universitas Pamulang
  • Nosalia Rahmi Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Prodi Manajemen, Universitas Pamulang
  • Randa wiliansyah Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Prodi Manajemen, Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/kmm.v4i2.40304

Keywords:

Kewirausahaan, Digital Marketing

Abstract

Program pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk menanamkan jiwa kewirausahaan di kalangan siswa-siswi SMA PGRI Rumpin melalui pelatihan digital marketing. Dalam kegiatan ini, para siswa diberikan pemahaman mendalam tentang konsep dasar digital marketing, manfaat, serta kegunaannya. Selain itu, mereka juga diajarkan berbagai peluang usaha yang dapat dijalankan dengan memanfaatkan media digital. Salah satu metode yang digunakan adalah praktik pembuatan aksesoris manik-manik, yang dijadikan sebagai contoh konkret ide bisnis yang dapat mereka kelola. Melalui pelatihan ini, diharapkan para siswa mampu memanfaatkan media digital secara optimal dan mengisi waktu luang dengan kegiatan produktif yang sesuai dengan minat dan bakat mereka, sehingga dapat meningkatkan penghasilan mereka meskipun masih berstatus sebagai pelajar.

References

Ainulhaq, N., Nindya Purnawati, F., & Hikmatullah, H. (2024). Pendampingan Edukasi Anti Bullying Kepada Siswa SD Melalui Kegiatan Pengembangan Literasi Dengan Dongeng. DEDIKASI PKM, 5(2), 367–374. https://doi.org/10.32493/dkp.v5i2.38910

Amalia Mulya, A., Rolanda, I., Istikomah, K., & Laksmiwati, M. (2024). Menumbuhkan Jiwa Kewirausahaan pada Generasi Z di SMK Insan Kamil Tartila Kecamatan Legok, Kabupaten Tangerang. DEDIKASI PKM, 5(2), 398–407. https://doi.org/10.32493/dkp.v5i2.38966

Anugerah Lumbaa, E., Istianingrum, R., Ramadiansya, W., Febrian, I., Nur Alif, M., & Wulandari, W. (2024). Kegiatan Sosialisasi Mengenai Regulasi dan Keselamatan Berkendara di SMPN 019 Penajam Paser Utara serta Pemasangan Convex Mirror. DEDIKASI PKM, 5(2), 361–366. https://doi.org/10.32493/dkp.v5i2.38880

Basri, M., Ulfah, M., Purwaningsih, E., Warneri, W., Kuswanti, H., & Budiman, J. (2024). Pelatihan Penerapan Immersive Learning Dalam Pembelajaran Ekonomi Bagi Guru Ekonomi Kota Pontianak & Kabupaten Kubu Raya. DEDIKASI PKM, 5(2), 384–390. https://doi.org/10.32493/dkp.v5i2.38923

Christopher Bradley Budiono, Rachel Cintantya, Adelynn Regina Gunawan, & Njo Anastasia. (2024). Membangkitkan Minat, Membangun Masa Depan: Pembelajaran Interaktif dengan ’Kebutuhan Keluargaku’ untuk Siswa TK Bina Bunga Bangsa Surabaya. DEDIKASI PKM, 5(2), 433–441. https://doi.org/10.32493/dkp.v5i2.39009

Damayanti, R., Sopiyana, M., & Maharani, M. (2024). Sosialisasi Mengenai Cara Pembuatan Pembukuan Dalam Akuntansi Dasar di Panti Asuhan Al Farhan Yayasan Darussalam. DEDIKASI PKM, 5(2), 340–344. https://doi.org/10.32493/dkp.v5i2.38813

Febriani, D. H., Pujiastuti, T. T., & Kurniastuti, M. (2024). Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pengolahan Daun Salam Sebagai Terapi Komplemen Diabetes dan Hipertensi di Dusun Medelan. DEDIKASI PKM, 5(2), 479–484. https://doi.org/10.32493/dkp.v5i2.39104

Hasanah, T., Markus, M., Hartini, I., Eduawar, R., Iskandar, I., & Sholiha, E. (2024). Pengembangan UMKM PPUMI Dengan Inovasi Produk Gula Aren Sebagai Upaya Peningkatan Bagi Masyarakat Desa Talang Pagar Agung Lahat Sumatera Selatan. DEDIKASI PKM, 5(2), 307–314. https://doi.org/10.32493/dkp.v5i2.38656

Hendrik, M., Kodri, M. A. A., Juniawan, F. P., Yuliana, F., Anggraini, C. W., Almira, A., & Abadi, M. (2024). Workshop Ecoprint Berbasis Sumber Daya Lokal Bagi Kelompok Wanita Desa Simpang Tiga: Upaya Peningkatan Sosiopreneurship. DEDIKASI PKM, 5(2), 491–498. https://doi.org/10.32493/dkp.v5i2.39165

Indriyani, E., Nursahwal, N., Rahman, N. R., M, N., Yaqin, A., & Sujiman, R. A. (2024). Increasing Production Capacity through Halal Product Process Assistance to SMEs in Bajeng District, South Sulawesi . DEDIKASI PKM, 5(2), 464–470. https://doi.org/10.32493/dkp.v5i2.39073

Karima, F. H., Royana, I. F., Kustantinah, I., & Hidayat, N. (2024). Pendampingan Kesehatan Fisik dan Mental dalam Rangka Pencegahan Depresi Remaja Kelurahan Pagerwojo Kabupaten Kendal. DEDIKASI PKM, 5(2), 471–478. https://doi.org/10.32493/dkp.v5i2.39106

Downloads

Published

2024-06-05

How to Cite

Maulana, M., Safa, T., Rahmi, N., & wiliansyah, R. (2024). Menumbuhkan Jiwa Kewirausahaan di Kalangan Pelajar melalui Pelatihan Digital Marketing. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen, 4(2), 140–142. https://doi.org/10.32493/kmm.v4i2.40304