Penerapan Teknologi Digital Untuk Meningkatkan Pemasaran dan Penjualan Produk UMKM
DOI:
https://doi.org/10.32493/kmm.v5i2.50768Keywords:
Transformasi Digital UMKM, Adopsi Teknologi Pemasaran, Digitalisasi Usaha Kecil, Solusi Teknologi Untuk UMKMAbstract
Penerapan teknologi digital dalam pengelolaan pemasaran produk UMKM di era globalisasi semakin penting untuk meningkatkan daya saing dan penjualan produk. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan teknologi digital dalam pengelolaan pemasaran produk UMKM di Gerai Lengkong, Kelurahan Pondok Jagung, Kecamatan Serpong Utara, Kota Tangerang Selatan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan wawancara mendalam terhadap pemilik gerai dan beberapa pelaku UMKM terkait, serta observasi langsung di lokasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemanfaatan teknologi digital, seperti media sosial, platform e-commerce, dan aplikasi berbasis teknologi, dapat memperluas jangkauan pasar, meningkatkan interaksi dengan pelanggan, serta meningkatkan penjualan produk. Selain itu, penggunaan teknologi digital juga mempermudah pengelolaan inventaris dan proses transaksi yang lebih efisien. Diharapkan hasil penelitian ini dapat memberikan wawasan bagi UMKM lainnya dalam mengimplementasikan teknologi digital sebagai alat untuk meningkatkan efektivitas pemasaran dan daya saing produk di pasar lokal maupun global.
References
Darmawan, A., & Hasibuan, Z.A. (2020). Digitalisasi UMKM di Indonesia: Peluang dan Tantangan. Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, 7(2), 89-98.
Google, Temasek, Bain & Company. (2022). e-Conomy SEA 2022: Through the Waves, Towards a Sea of Opportunity.
https://economysea.withgoogle.com
Kementerian Koperasi dan UKM RI. (2023). Data Statistik UMKM Indonesia. https://kemenkopukm.go.id
Kotler, P., Kartajaya, H., & Setiawan, I. (2017). Marketing 4.0: Moving from Traditional to Digital. Wiley.
Strauss, J., & Frost, R. (2014). E-Marketing (7th ed.). Pearson Education.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Hidayatulloh Hidayatulloh, Febra Davonza , Fransisca Angelin Vunga Tuvaona

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright Notice
Penulis yang menerbitkan dengan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis mempertahankan hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara bersamaan dilisensikan di bawah Lisensi Atribusi Creative Commons yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepenulisan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan publikasi awalnya di jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karya mereka secara online (misalnya, di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena dapat menghasilkan pertukaran yang produktif, serta kutipan lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Pengaruh Akses Terbuka).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.






