SIMULASI UKURAN ULIR TERHADAP GRIP UJI TARIK DENGAN BEBAN 5kN MENGGUNAKAN SOFTWARE SOLIDWORKS

Authors

  • Muhammad Kadapi Program Studi Teknik Mesin, Universitas Pamulang, Jl. Surya Kencana No.1, Tangerang Selatan
  • Nur Rohmat Program Studi Teknik Mesin, Universitas Pamulang, Jl. Surya Kencana No.1, Tangerang Selatan
  • Ansor Salim Siregar Program Studi Teknik Mesin, Universitas Pamulang, Jl. Surya Kencana No.1, Tangerang Selatan

Keywords:

Kekuatan Material, Pengujian kekuatan Tarik Ulir, Solidwork, Uji Tarik

Abstract

Penggunaan material untuk alat-alat rumah tangga skala kecil maupun industry skala besar terus mengalami perkembangan. Penentuan jenis material yang akan digunakan perlu dilakukan pengujian. Tujuan penelitian ini adalah untuk melakukan analisis pengaruh ukuran ulir pada grip uji tarik yang dilakukan melalui simulasi dengan menggunakan software SolidWorks. Metode penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan software SolidWorks 2017 R3, dimana pada ulir tersebut diberikan 3 jenis material yaitu BAJA ST41, SS400, dan AISI 304 sebagai bahan perbandingan karakteristik material untuk dianalisis. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Pada desain 1, material yang memiliki kekuatan luluh (Yield Strength) tertinggi adalah material ST41 dan Max Stress tertinggi adalah material SS400; (2) Pada desain 2, material yang memiliki kekuatan luluh (Yield Strength) tertinggi adalah material ST41 dan Max Stress tertinggi adalah material AISI 304; (3) Nilai FOS tertinggi yaitu dimiliki oleh material baja ST 41 untuk desain1 dan AISI 304 untuk desain

References

Anggoro, N. T., Nugroho, E., & Asroni, A. 2021. Analisa alat uji tarik buatan lokal dengan variasi bahan teknik terhadap kekuatan hasil pengujian. ARMATUR: Artikel Teknik Mesin &Manufaktur, 2(1), 47–51.

Grinias, J. P., Whitfield, J. T., Guetschow, E. D., & Kennedy, R. T. 2016. An inexpensive, open-source USB Arduino data acquisition device for chemical instrumentation. Journal of Chemical Education, 93(7), 1316–1319. https://doi.org/10.1021/acs.jchemed.6b0026

Mabbott, G. A. 2014. Teaching Electronics and Laboratory Automation Using MicrocontrollerBoards.

Pearce, J. M. 2012. Building research equipment with free, open-source hardware Science,337(6100), 1303–1304. https://doi.org/10.1126/science.1228183

Downloads

Published

2021-12-31

How to Cite

Kadapi, M., Rohmat, N., & Siregar, A. S. (2021). SIMULASI UKURAN ULIR TERHADAP GRIP UJI TARIK DENGAN BEBAN 5kN MENGGUNAKAN SOFTWARE SOLIDWORKS. Jurnal Ilmiah Mesin Inovasi Dan Teknologi (MISTEK), 2(1), 58–64. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/MSK/article/view/30201