Meningkatkan Motivasi Membaca Sejak Dini di Era Digital Sehingga Menciptakan Generasi yang Maju Ditengah Keterbatasan Pandemi Covid 19

Authors

  • Siti Jubaedah Universitas Pamulang
  • Puspita Sari Widiyanti Universitas Pamulang
  • Rizqia Vayantri Universitas Pamulang
  • Nurfadillah Sri Lestari Universitas Pamulang

Abstract

 Minat membaca berpengaruh besar terhadap kesuksesan anak sehingga perlu ditumbuhkan sejak dini. Orang tua harus membiasakan dan mengarahkan anaknya secara teratur untuk banyak membaca untuk dirinya sendiri, maka dalam diri anak akan tumbuh kebiasaan menjadi pembaca dini yang memiliki minat baca alamiah. Untuk itu minat baca ini perlu ditumbuhkan kepada anak-anak sejak usia dini. Masa anak merupakan waktu yang tepat untuk menumbuhkan kebiasaan. Bahan bacaan yang menarik dapat menggugah minat anak untuk membaca buku, sehingga akan membentuk kebiasaan membaca. Jika kebiasaan membaca sudah tertanam pada diri setiap anak, maka setelah dewasa akan menjadi suatu kebutuhan dalam hidup mereka. Sehingga kebiasaan individu yang dilakukan secara terus menerus dan turun temurun akan dapat menciptakan budaya membaca di kalangan masyarakat. Walaupun pada kita sedang dilanda musibah pandemic covid 19 yang penuh keterbatasan akan menciptakan generasi yang maju yang dapat mengembangkan Indonesia menjadi lebih baik.

 Kata Kunci: Motivasi Membaca, Generasi Maju, Covid 19

 

Author Biographies

Siti Jubaedah, Universitas Pamulang

Prodi Sarjana Akuntansi

Puspita Sari Widiyanti, Universitas Pamulang

Prodi Sarjana Akuntansi

Rizqia Vayantri, Universitas Pamulang

Prodi Sarjana Akuntansi

Nurfadillah Sri Lestari, Universitas Pamulang

Prodi Sarjana Akuntansi

References

Arsyad, dan Sulfemi, Wahyu Bagja. (2014). Minat Siswa Tentang Keadministrasian dengan Hasil Belajar Administrasi Perkantoran. Edutecno. 9 (2), 40-50

Arsyad dan Sulfemi, Wahyu Bagja. (2018) Metode Role Playing Berbantu Media Audio Visual Pendidikan dalam Meningkatkan Belajar IPS. Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Indonesia. 3 (2). 41 – 46.

Badar, Dadan Samsul dan Sulfemi, Wahyu Bagja. (2014). Pengaruh Rasa Percaya Diri dan Motivasi Berprestasi Terhadap Kinerja di Kecamatan Ciampea Kabupaten Bogor. Edutecno. 10 (1), 1-10Mudjito, M.A, 2001, Pembinaan Minat Baca, (Jakarta: Universitas Terbuka,)

Irwantoro Nur, (2016), Kompetensi Pedagogik, Cet I, Surabaya : Genta Group Production. Mushaf Jejen, 2001, Peningkatan Kompetensi Guru Melalui Pelatihan dan Sumber BelajarTeori dan Praktik, Jakarta: Kharisma Putra Kencana.

Hidayat. (2013). Manajemen Pendejatan Substansi dan implementasi dalam Praktek Pendidikan di Indonesia. Tanggerang: Pustaka Mandiri.

Karsiwan, Wawan dan Sulfemi, Wahyu Bagja. (2016). Hubungan Penerimaan Diri Dengan Kinerja Guru SD Di Kecamatan Pamijahan Kabupaten Bogor Edutecno. 15. (1). 1- 10.

Sulfemi, Wahyu Bagja. (2015). Pengaruh Metode Pembelajaran Kontekstual dan Penggunaan Media Video Pendidikan Terhadap Hasil Belajar IPS. Edutecno. 13 (2), 1-10.

Sulfemi, Wahyu Bagja. (2015). Challenges Of Indonesian Teacher Competence in dealing with Asean Economic Cummunity (AEC). Engglis Forum. 1 (1), 69-79

Fajartriani, Tia dan Sulfemi, Wahyu Bagja. (2014).Pengaruh Motivasi Kerja Guru dan Iklim Organisasi Terhadap Kinerja Guru SMA Negeri di Kecamatan Cigudeg. Edutecno. 8 (1), 17-26

Downloads

Published

2022-04-15