Pengaruh Sistem Perpajakan, Tarif Pajak Dan Pemahaman Perpajakan Terhadap Persepsi Wajib Pajak Atas Penggelapan Pajak (Tax Evasion)

Authors

  • Hestin Agustina Universitas Pamulang
  • Ani Oktari Universitas Pamulang
  • Putri Nur Pratiwi Universitas Pamulang
  • Winda Noviyanti Universitas Pamulang
  • Yulianto Yulianto Universitas Pamulang

Abstract

Abstrak

 

Penelitian ini merupakan penelitian data kuantitatif. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana pengaruh sistem perpajakan, tarif pajak dan pemahaman perpajakan terhadap persepsi wajib pajak atas penggelapan pajak (tax evasion). Penelitian ini dilakukan di Universitas Pamulang yang berlokasi di Jl. Surya Kencana No. 1 Pamulang Kota Tangerang Selatan. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Universitas Pamulang yang mengambil konsestrasi Perpajakan dan sudah memiliki NPWP. Penentuan sampel penelitian ini menggunakan purposive sampling. Data penelitian menggunakan analisis regresi linear berganda.

 

Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem perpajakan tidak berpengaruh terhadap persepsi wajib pajak tentang penggelapan pajak. Sementara itu, sistem perpajakan dan keadilan berpengaruh negatif terhadap persepsi wajib pajak tentang penggelapan pajak.

 

Kata kunci: Tax Evasion, Sistem Perpajakan, Tarif Pajak, Pemahaman Perpajakan.

Author Biographies

Hestin Agustina, Universitas Pamulang

Prodi Sarjana Akuntansi

Ani Oktari, Universitas Pamulang

Prodi Sarjana Akuntansi

Putri Nur Pratiwi, Universitas Pamulang

Prodi Sarjana Akuntansi

Winda Noviyanti, Universitas Pamulang

Prodi Sarjana Akuntansi

Yulianto Yulianto, Universitas Pamulang

Prodi Sarjana Akuntansi

References

Fadhilah, N. (2018). Pengaruh Religiusitas, Persepsi Mengenai Sistem Perpajakan, Dan Keadilan Terhadap Persepsi Wajib Pajak Tentang Penggelapan Pajak (Tax Evasion).

Faishal, P. G.,dkk. (2020).Etika Uang, Religiusitas terhadap Penggelapan Pajak(Studi Kasus WPOP di Kabupaten Gunungkidul)

Kusnadi & Desi, R. (2019).Pengaruh Keadilan Pajak, Sistem Pemungutan Pajak, Sanksi Keterlambatan Perpajakan, dan Diskriminasi Pajak Terhadap Penggelapan Pajak.

Mentari, A. (2017). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Persepsi Wajib Pajak Megenai Etika Atas Penggelapan Pajak (Tax Evasion) .

Mohd, Rizal. P., et. al. (2016)Issues Challenges and Problems with Tax Evasion: The Institutional Factors Approach

Paramita, A. M., & Budiasih, I. G. (2016). Pengaruh Sistem Perpajakan, Keadilan, Dan Teknologi Perpajakan Pada Persepsi Wajib Pajak Mengenai Penggelapan Pajak. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana , Volume: 17.2.

Downloads

Published

2020-06-01