PENGARUH KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2014-2018
Keywords:
Kepemilikan Institusional, Kepemilikan Manajerial, Pengungkapan Corporate Social Responsibility, Nilai PerusahaanAbstract
Nilai perusahaan merupakan persepsi investor terhadap perusahaan yang sering dikaitkan dengan harga saham. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, dan pengungkapan corporate social responsibility terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2014 -2018. Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 10 perusahaan yang disertakan dengan kurun waktu sebanyak 5 tahun sehingga memperoleh sampel sebanyak 50. Pengambilan sampel didasarkan pada teknik purposive sampling dengan menggunakan kriteria tertentu sehingga memperoleh sampel sebanyak 10. Metode penelitian ini menggunakan kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Hasil analisis menunjukkan bahwa indikator pengaruh kepemilikan institusional, dan pengungkapan corporate social responsibility secara simultan berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan.
References
Abbas, Asad. 2013. Impact of Large Ownership on Firm Performance: A Case of non Financial Listed Companies of Pakistan. World Applied Sciences Journal, 21 (8), pp: 1141-1152
Abdolkhani, Hakim, dan Reza Jalali. 2013. Effect of Managerial Ownership Concentrated on Firm Return and Value: Evidence from Iran Stock Market. International Journal of Academic Research in Accounting, Finance and Management Sciences, 3 (1), pp: 46-51
Ayu Rizqia, Dwita, Siti Aisjah, dan Sumiati. 2013. Effect of Managerial Ownership, Financial Leverage, Profitability, Firm Size, and Investment Opportunity on Dividend Policy and Firm Value. Research Journal of Finance and Accounting, vol.4, no.11, ISSN: 2222-2847
Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan. 2006. Kewajiban Penyampaian Laporan Tahunan Bagi Emiten atau Perusahaan Publik. Jakarta
Barkemeyer, Ralf. 2007. Legitimacy as a Key Driver and Determinant of CSR in Developing Countries. Paper for the 2007 Marie Curie Summer School on Earth System Governane. Amsterdam University of St Andrews & Sustainable Development Research Centre (SDRC) School of Management, Amsterdam
Barnea, Amir and Amir, Rubin. 2005. Corporate Social Responsibility as a Conflict Between Shareholders
Bursa Saham Indonesia. www.idx.co.id. Diakses tanggal 10 Oktober 2016
Chariri, Anis dan Imam, Ghozali. 2007. Teori Akuntansi. Badan Penerbit UNDIP. Semarang
Chilin dan Grace M. Liao. 2007. Ownership Structure, Information Disclosure and Corporate Value: An Empirical Analysis of Taiwan Companies. Proceedings of the 13 Asia Pacific Management Conference, Melbourne, Australia, pp: 698-704
Diyah, Pujiati dan Widanar, Erman. 2009. Pengaruh Struktur Kepemilikan terhadap Nilai Perusahaan: Keputusan Keuangan sebagai Variabel Intervening. Jurnal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Ventura. Vol. 12. No.1. h. 71-86
Demsetz, Harold and Belen Villalonga. 2001. Ownership Structure and Corporate Performance. Journal of Corporate Finance, pp. 209-233
Dyah, Retno Reny. 2012. “Pengaruh Good Corporate Governance dan Pengungkapan Corporate Social Responsibility terhadap Nilai Perusahaanâ€. Jogjakarta
Faizal. 2004. Analisis Agency Costs, Struktur Kepemilikan dan Mekanisme Corporate Governance. Simposium Nasional Akuntansi VII. Denpasar
Ghozali, Imam. 2009. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS Edisi 4 Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang
Hackston, D., and Milne, M. 1996. Some determinants of social and environmental disclosures in New Zealand companies. Accounting. Auditing & Accountability Journal. Vol. 9. Pp.22-108
Haruman, Tendi. 2008. Pengaruh Struktur Kepemilikan terhadap Keputusan Keuangan dan Nilai Perusahaan. Simposium Nasional Akuntansi XI, Pontianak
Hassan, M. Che Haat, Rahman, Rashidah Abdul, dan Mahenthiran, Sakthi. 2008. Corporate governance, transparency and performance of Malaysian companies. Managerial Auditing Journal, Vol. 23, No. 8, pp. 744-778
Hendriksen, Eldon S. dan M. Brenda. 2000. Teori Akunting Edisi 5. Interaksara. Batam
Ikatan Akuntan Indonesia. 2015. Standar Akuntansi Keuangan. Salemba Empat. Jakarta.
Jensen, M.C., dan Meckling, W.H. 1976. Theory of the Firm: Managerial Behavior, Agency Costs, and Ownership Structure. Journal of Financial Economics, vol.3, pp: 305-360