Karaktersitik Perusahaan dan GCG Terhadap Triple Bottom Line Pada Perusahaan Sawit

Authors

  • Yoan Fitrianingsih Universitas Informatika dan Bisnis
  • Aninditha Putri Kusumawardhani Universitas Informatika dan Bisnis
  • Harianto Simarmata Universitas Informatika dan Bisnis

DOI:

https://doi.org/10.32493/skt.v7i3.33798

Keywords:

Karakteristik Perusahaan, Good Corporate Governance, and Triple Bottom Line

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran dan besaran pengaruh Karakteristik Perusahaan dan Good Corporate Governanceterhadap Pengungkapan Triple Bottom Line pada perusahaan sub sector perkebunan sawit yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017 – 2021. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode deskriptif dan verifikatif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian ini menggunakan purposive sampling yang terdiri dari 8 perusahaan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Karakteritik Perusahaan tidak berpengaruh terhadap pengungkapan TBL, yang terdiri dari indikator Profitabilitas sebesar 3%, Likuiditas sebesar 5,4%, dan Leverage 0,8%, hal ini dapat diketahui bahwa perusahaan dengan laba, likuid dan tingginya hutang suatu perusahaan tidak dapat menjadi acuan pengungkapan TBL perusahaan secara luas. Sedangkan GCG tidak berpengaruh terhadap pengungkapan TBL, yang terdiri dari indikator Ukuran Dewan Komisaris Independen sebesar 1,3% dan Ukuran Komite Audit 10,6%, hal ini menunjukkan bahwa banyaknya jumlah Dewan Komisaris Independen dan Komite Audit tidak menjamin banyaknya pengungkapan TBL pada perusahaan. Hasil secara simultan menunjukkan tidak berpengaruh secara terhadap pengungkapan TBL dengan perolehan nilai sebesar 15,5%.

References

Buku

Fahmi, I. (2018). Pengantar Manajemen Keuangan: Teori dan Soal Jawab. Alfabeta.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Suprihanto, J. (2014). Manajemen (Sutarno (ed.); 1st ed.). Gadjah Mada University Press.

Supriyono, R. A. (2018). Akuntansi Keperilakuan (Mash (ed.); 1st ed.). Gadjah Mada University Press.

Jurnal

Adistra, T., & N. (2020). Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan BUMN Go Public Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2018. Indonesian College of Economics, 1–23.

Aini, A. K. (2015). Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility pada Perusahaan yang Terdaftar di Indeks LQ45 Bursa Efek Indonesia, Jurnal Kinerja, 12(1), 1–11. http://eprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/1104/

Amrulloh, A., & Amalia, A. D. (2020). PENGARUH PROFITABILITAS, STRUKTUR MODAL, LIKUIDITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2015-2019). Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 9(2), 167. https://doi.org/10.36080/jak.v9i2.1421

Arfamaini, R. (2016). Pelaporan Corporate Social Responsibility (CSR) dengan Menggunakan Global Reporting Initiative (GRI). E-Jurnal Manajemen Kinerja, 2(2), 1–5.

Dewi, S. P., & Chandra, J. S. (2016). Pengaruh Pengungkapan Sukarela, Asimetri Informasi, Dan Manajemen Laba Terhadap Cost OF Equity Capital Pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Bisnis Dan Akuntansi, 18(1), 25–32. http://www.tsm.ac.id/JBA

Felisia, A. L. (2014). Triple Bottom Line Dan Sustainability. Bina Ekonomi Majalah Ilmiah Fakultas Ekonomi Unpar, 18(1), 14–27.

Fitrianingsih, D., & Budiansyah, Y. (2019). Pengaruh Current Rasio Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Harga Saham Di Perusahaan Food and Beverage Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013 – 2017. Jurnal Riset Akuntansi Terpadu, 12(1), 144–167. https://doi.org/10.35448/jrat.v12i1.5347

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 (9th ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Global Reporting Initiative. (2016). G3 Sustainability Reporting Guidelines. http://globalreporting.org/guidelines/2002.asp

Intihanah, Safaruddin, & Rahmadani, N. (2022). PERAN CORPORATE GOVERNANCE DALAM MEMODERASI PENGARUH EARNING MANAGEMENT TERHADAP PENGUNGKAPAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri yang Terdaftar Di BEI Tahun 2017-2019 ). Jurnal Akuntansi Dan Keuangan (JAK), 7(2), 182–197.

Kresentia, I. N. (2015). Pengaruh Pengungkapan Islamic Corporate Social Responsibility Terhadap Agresivitas Pajak Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index (JII) Periode 2012-2015. Akuntansi Keuangan, 11(1), 1–27.

Leksono, A. A. (2018). Pengaruh Good Corporate Governance Dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility. Akuntansi Bisnis, 16(1), 161–166. https://doi.org/10.25105/pakar.v0i0.2716

Mahardhika, B. W., & Roosmawarni, A. (2016). Analisis Karakteristik Perusahaan Yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2010-2014. BALANCE: Economic, Business, Management and Accounting Journal, 13(2), 23–47.

Manossoh, H. (2016). Good Corporate Governance Untuk Meningkatkan Kualitas Laporan Keuangan (I. Wulansari (ed.); 1st ed.). PT. Norlive Kharisma Indonesia. http://repo.unsrat.ac.id/1133/1/Buku-Good_corporate_governance_untuk_meningkatkan_kualitas_laporan_keuangan.pdf

Mudjiyanti, R. dan M. (2017). Pengaruh Likuiditas dan Profitabilitas Pengungkapan Corporate Social Responsibility pada Perusahaan Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Mudjiyanti, Rina, XVII(November), 53182.

Ningsih, T. R., & Asandimitra, N. (2017). Pengaruh Bid-Ask Spread, Market Value Dan Variance Return Terhadap Holding Period Saham Sektor Pertambangan Yang Listing Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2011-2015. Jurnal Ilmu Manajemen (JIM), 5(3).

Njatrijani, R., Rahmanda, B., & Saputra, R. D. (2019). Hubungan Hukum dan Penerapan Prinsip Good Corporate Governance dalam Perusahaan. Gema Keadilan, 6(3), 242–267. https://doi.org/10.14710/gk.2019.6481

Nugroho, A. K., & Purwanto, A. (2013). Pengaruh Karakteristik Perusahaan, Struktur Kepemilikan, Dan Good Corporate Governance Terhadap Pengungkapan Triple Bottom Line Di Indonesia. Diponegoro Journal of Accounting, 0(0), 406–419.

Pertiwi, S. E. (2014). Implementasi CSR Perpustakaan dan Filantropi Buku. Media Pustakawan, 21(2), 40–44.

Prasetyawan, A. D. (2019). Analisis Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Jasa Sektor Perbankan yang Listing pada Bursa Efek Indonesia (BEI). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB Universitas Brawijaya, 7(2).

Purba, W., & Ardiyanti, D. (2019). Dinamika Kerjasama Perdagangan Indonesia dalam Ekspor Kelapa Sawit ke India Tahun 2014-2019. Jurnal FISK, 2(1), 133–140.

Purnomo, R. A. (2016). Analisis Statistik dan Bisnis Dengan SPSS (P. C. Ambarwati (ed.); 1st ed.). CV. Wade Group. http://eprints.umpo.ac.id/2851/3/Layout Statistik.pdf

Rokhlinasari, S. (2016). Teori –Teori dalam Pengungkapan Informasi Corporate Social Responbility Perbankan. Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syari’ah, 7(1), 1–11.

Sahla, W. A., & Aliyah, S. S. R. A. (2016). Pengungkapan Corporate Social Responsibility Berdasarkan Global Reporting Initiative (Gri-G4) pada Perbankan Indonesia. Jurnal INTEKNA, 16(2), 101–200.

Sofianty, D., & Nurhayati, N. (2018). Statistik Penelitian Dengan SPSS. Laboratorium Akuntansi FEB UNISBA.

Tangngisalu, J., & Jumady, E. (2020). Good Corporate Governance Sebagai Pemoderasi: Hubungan Asimetri Informasi Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Lq 45. JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis Dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi)., 7(1), 81–91. https://doi.org/10.35794/jmbi.v7i1.28373

Tjahjadi, B., Soewarno, N., & Mustikaningtiyas, F. (2021). Good corporate governance and corporate sustainability performance in Indonesia: A triple bottom line approach. Heliyon, 7(3), e06453. https://doi.org/10.1016/j.heliyon.2021.e06453

Turmono, & Mawarto. (2021). Analisis Rasio Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Multifinance Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2015-2019. Jurnal Ilmiah Manajemen, 12(2), 189–203. https://doi.org/10.51903/jurnalmahasiswa.v4i3.393

Winna, & Tanusdjaja, H. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas Dan Kebijakan Utang Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Paradigma Akuntansi, 1(2), 523. https://doi.org/10.24912/jpa.v1i2.5024

Yanti, N. L. E. K., Endiana, I. D. M., & Pramesti, I. G. A. A. (2021). Pengaruh Ukuran Perusahan, Ukuran Dewan Komisaris, Kepemilikan Institusional, Leverage, Dan Profitabilitas terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility. Ekonomi Bisnis, 3(1), 43–51.

Undang-undang

Indonesia (2015). Peraturan OJK No.55/POJK.04/2015 Tentang Pembentukan Dan Pedoman Pelaksanaan Kerja Komite Audit.

Indonesia (2014). Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No.33/POJK.04/2014 Tentang. Direksi Dan Dewan Komisaris Emiten Atau Perusahaan Publik

Downloads

Published

2024-05-01