KARAKTER DAN HUBUNGAN SOSIAL TOKOH SUTI DALAM NOVEL SUTI KARYA SAPARDI DJOKO DAMONO
DOI:
https://doi.org/10.32493/sns.v1i1.7883Abstract
Manusia dilahirkan seorang diri, namun mereka harus hidup bermasyarakat. Karena dalam sebuah hubungan antar manusia dengan manusia lain, yang lebih pentingadalah reaksi yang timbul sebagai akibat hubungan-hubungan. Reaksi tersebutlah yang menyebabkan tindakan seseorang menjadi tambah luas. Di dalam memberikan reaksi tersebut, ada suatu kecenderungan manusia untuk memberikan keserasian dengan tindakan-tindakan orang lain. Semua yang di timbulkan kelompok-kelompok sosial atau sosial group di dalam kehidupan manusia. Kelompok-kelompok sosial tersebut merupakan himpunan atau kesatuan-kesatuan. Sosok Suti dalam kisah ini merupakan wanita desa yang memiliki karakter sopan dan santun kepada yang kebih tua. Walaupun sosok yang dihormati memberikan luka mendalam dalam kehidupannya. Sosok Suti merupakan sosok yang mudah bergaul dan memiliki prinsip bahwa hidup harus dijalani dengan kebahagiaan.
References
Damono, Djoko Sapardi. 2015. Suti. Jakarta: Buku Kompas.
Esten, Mursal. 1978. Kesusastraan: Pengantar Teori dan Sejarah. Bandung Angkasa.
Junus, Umar. 1986. Sosiologi Sastra: Persoalan Teori Dan Metode. Kuala Lumpur: Dewan Bahasa Dan Pustaka.
Kamanto, Sunato. 2004. Pengantar Sosiologi, (Edisi Revisi.; Jakarta: Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi UI
Najid, Moh. 2009. Mengenal Apresiasi Prosa Fiksi. Surabaya: University Press.
Nurgiyantoro, Burhan. 2010. Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press
Soekanto, Soerjono dan Sulistyowati, Budi. 2014. Sosiologi Suatu Pengantar.Jakarta: Rajawali Pres.
Suaka, I Nyoman. 2014. Analisis Sastra Teori Dan Aplikasi. Yogyakarta: Penerbit Ombak.
Wiyatmi. 2006. Pengantar Kajian Sastra. Yogyakarta: Pustaka.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this proceedings agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the proceedings right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this proceedings.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.