ANALISIS PENGARUH TERHADAP STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN DENGAN PENDEKATAN RASIO

Authors

  • Abdullah Mubarok universitas Pamulang

Abstract

Abstrak

Struktur modal suatu perusahaan diukur dengan menggunakan rasio Debt to Equity Ratio. Perusahaan manufaktur merupakan perusahaan-perusahaan yang go-public dan perusahaan besar yang bisa mewakili perusahaan-perusahaan di Indonesia. Ada beberapa variabel yang mempengaruhi stuktur modal, diantaranya : pajak,  non-debt tax shield, dan profitabilitas yang  diukur denngan pendekatan rasio.Tujuan penelitian untuk menguji pengaruh pajak, non-debt tax shield dan profitabilitas terhadap struktur modal. Data laporan keuangan tahunan dari perusahaan manufaktur sektor industri barang dan konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penentuan sampel dengan metode purposive sampling sebanyak 12 perusahaan yang memenuhi kriteria tertent selama periode 2013-2017 dengan data sebanyak 60 laporan keuangan yang telah teraudit. Analisis data dengan pendekatan statistik deskriptif kuantitatitf, uji asumsi klasik dan pengujian hipotesis dengan metode regresi linier regresi berganda. Diolah dengan program aplikasi SPSS versi 24. Hasil penelitian ini, menunjukkan bahwa pajak tidak memiliki pengaruh terhadap struktur modal.Sementara  itu, pada variabel non-debt tax shield dan profitabilitas memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap struktur modal.

 

Kata kunci : Pajak, Non-Debt Tax Shield, Profitabilitas, dan Struktur Modal.

References

DAFTAR PUSTAKA

Ahmad, Gatot Nazir dkk. 2017. Analysis of Effect of Profitability, Assets Structure, Size of Companies, and Liquidity to Capital Structures in Mining Companies Listed in Indonesia Stock Exchange Period 2012-2015. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI), Vol. 8 No.2, 339-354.

Andika, Aries Prasetyo, dan Astri Fitria. 2016. Pengaruh Struktur Aktiva, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas dan Risiko Bisnis Terhadap Struktur Modal. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi, Vol 5 No. 9 September: 1-19.

Azmi, Nurul dan Hery Syahrial. (2016). Pengaruh Komunikasi yang Efektif dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Langkat Nusantara Kepong Kantor Kebun Gohor Lama. Jurnal Konsep Bisnis dan Manajemen. Vol. 3 No. 1, 62-71.

Dewi, Ni Kadek Tika Sukma, dan I Made Dana. 2017. Pengaruh Growth Opportunity, Likuiditas, Non-Debt Tax Shield dan Fixed Asset Ratio Terhadap Struktur Modal. E-Jurnal Riset Manajemen Unud, Vol. 6 No.2, 772-801.

Diana. 2015. Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Financial Strength, Profit Growth, dan Non-Debt Tax Shield Terhadap Capital Structure pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2014. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Komunikasi. Universitas Bina Nusantara, Jakarta.

Ichwan, Fith Yuniar dan Dini Widyawati. 2015. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Struktur Aktiva dan Profitabilitas Terhadap Struktur Modal. Jurnal Ilmu & Riset. Vol. 4 No. 6, 1-19.

Krisnanda, Putu Hary dan I Gusti Bagus Wiksuana. 2015. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Penjualan dan Non-Debt Tax Shield Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Telekomunikasi di Bursa Efek Indonesia. E-Jurnal Manajemen Unud, Vol. 4 No. 5, 1434-1451.

Margaretha, Farah, dan Karnida Retta Ginting. 2016. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal pada Perusahaan BUMN di Indonesia. Jurnal Ekonomi. Vol 7 No. 1 Mei: 55-67.

Muhammadinah. 2017. Pengaruh Cost of Financial Distress dan Non-Debt Tax Shield Terhadap Struktur Modal Perusahaan Sub Sektor Otomotif yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2016. Jurnal I-Finance, Vol. 1 No. 1 Juli: 67-84.

Nanang Martono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif: Analisis Isi dan Analisis Data Sekunder. Depok: PT Rajagrafindo Persada.

Pratama, Febrian. 2015. Pengaruh Beban Pajak Penghasilan, Ukuran Perusahaan dan Harga Pokok Penjualan Terhadap Manajemen Laba Studi Empiris Pada Perusahaan Food and Beverages yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2011-2013. Jurnal Febrian Pratama Universitas Maritim Raja Ali Haji Tanjungpinang, Kepulauan Riau: 1-21.

Putra, Daniel Salfauz Tawakal. 2012. Pengaruh Independensi, Mekanisme Corporate Governance, Kualitas Audit dan Manajemen Laba Terhadap Integritas Laporan Keuangan. Skripsi. Fakultas Ekonomika dan Bisnis. Universitas Diponegoro.

Santhi, I Gusti Ayu Padma, dan Luh Komang Sudjarni. 2015. Pengaruh Corporate Governance, Rasio Pajak, Profitabilitas, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Struktur Modal. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 678-692.

Sari, Mila Diana dkk. 2015. Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Penjualan, Struktur Aset, Non-Debt Tax Shield Dan Usia Perusahaan Terhadap Struktur Modal Studi Pada Perusahaan Makanan dan Minuman Di BEI. Jurnal Ekonomi Bisnis Tahun 20, Nomor 1 Maret , 22-32.

Sudarmika, Gede Yudi dan Made Surya Negara Sudirman. 2015. Pengaruh Profitabilitas, Pertumbuhan Aktiva, Struktur Aktiva dan Pajak Terhadap Struktur Modal. E-Jurnal Manajemen Unud, Vol 4 No. 9, 2857-2885.

Sugiyono. 2014. Statistika untuk Penelitian. Bandung: CV. Alfabeta.

Sundari, Dwi, dan Joni Susilowibowo. 2016. Pengaruh Ukuran Perusahaan dan Non-Debt Tax Shield Terhadap Struktur Modal pada Perusahaan Sektor Keuangan. Jurnal Ilmu Manajemen. Vol 1 No. 1 Januari: 1-12.

Sunyoto, Danang. 2013. Metodologi Penelitian Akuntansi. Bandung: PT Refika Adimata Anggota Ikapi.

Prasetyo, Fajar Eka dkk. 2017. Pengaruh Profitabilitas, Pajak dan Growth OpportunityTerhadap Nilai Perusahaan Melalui Struktur Modal Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Wawasan Manajemen. Vol 5 No. 1 Februari: 51-62.

Primantara, A.A Ngr Ag Ditya Yudi, dan Made Rusmala Dewi. 2016. Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Risiko Bisnis, Ukuran Perusahaan dan Pajak Terhadap Struktur Modal. E-Jurnal Manajemen Unud, Vol. 5 No. 5, 2696-2726.

Qudriah, Desriana Nurul. 2014. Pengaruh Perubahan Tarif Pajak Penghasilan Wajib Pajak Badan dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Struktur Modal Perusahaan. Skripsi. Fakultas Ekonomika dan Bisnis. Universitas Diponegoro, Semarang.

Srimindarti, Ceacilia, dan Pancawati Hardiningsih. 2017. Pengaruh Struktur Asset Perusahaan Terhadap Struktur Modal Dimoderasi Profitabilitas. Jurnal Pengaruh Ukuran Perusahaan Terhadap Struktur Modal Dimoderasi Profitabilitas / Caecilia Srimindarti / Pancawati Hardiningsih, 348-360.

Tirsono. 2008. Analisis Faktor Pajak dan Faktor-Faktor Lain yang Berpengaruh Terhadap Tingkat Utang Pada Perusahaan-Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta. Tesis. Program Studi Magister Sains Akuntansi Universitas Diponegoro, Semarang.

Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2008 tentang perubahan keempat atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1983 tentang Pajak Penghasilan.

Widayanti, Luh Putu dkk. 2016. Pengaruh Profitabilitas, Tingkat Pertumbuhan Perusahaan, Likuiditas dan Pajak terhadap Struktur Modal pada Sektor Pariwisata. E-Jurnal Manajemen Unud, Vol. 5 No. 6, 3761- 3793.

Yudhiarti, Retno, dan Mohammad Kholiq Mahfud. 2016. Analisis Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2010-2014. Diponegoro Journal of Management, Vol. 5 No. 3, 1-13.

www.idx.co.id Perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013-

www.eddyelly.com/2016/12/daftar-perusahaan-manufaktur-tahun-2013.

Published

2020-02-01